Anda di halaman 1dari 54

Peran Dokter Muda Dalam

Akreditasi RS

Dr. Suryanti Dwi Pratiwi,SpP (K)

Ka Komite Mutu / Ka sub Koordinator Peningkatan Mutu RSSA


Malang,15 Februari 2022
PERJUANGAN RSUD Dr. SAIFUL ANWAR
DALAM MENCAPAI AKREDITASI KARS
INTERNATIONAL
PERJALANAN
AKREDITASI
DI RSUD DR SAIFUL
ANWAR
TERCAPAI
VISI

3 REAKREDITASI INTERNATIONAL
2021

KE 2 PEBRUARI 2020

KE 1 5&6 MARET 2019

2 REAKREDITASI 19 sd 23
-02-2018
INTERNATIONAL KARS (95 )
HER
05 sd 06 MARET -2019

1
AKREDITASI
24-02-2015
PARIPURNA (80)
RSSA MEMILIKI 6 SURVEIOR KARS
SURVEIOR SURVEIOR MEDIS SURVEIOR
MANAJEMEN KEPERAWATAN
1 ORANG 3 ORANG 2 ORANG
TUJUAN :
1. DAPAT MENGETAHUI, MEMAHAMI STANDAR AKREDITASI (SNARS EDISI I, LANGSUNG DARI JANGKAR
KARS
2. AGAR RUMAH SAKIT DAPAT MENERAPKAN SNARS EDISI I .1
3. RUMAH SAKIT MEMPUNYAI TEMPAT KONSULTASI / RUJUKAN BAGI TIM AKREDITASI/SATUAN KERJA

TUGASNYA:
1. SELALU MENINGKATKAN PENGETAHUAN TENTANG SNARS EDISI I
2. SEBAGAI PERANCANG, PENGGERAK DALAM PENERAPAN SNARS EDISI I
3. PENDAMPING, PENGARAH TIM AKREDITASI
4. MELAKUKAN AUDIT INTERNAL
5. SEBAGAI PENGHUBUNG RS DENGAN KARS, JIKA TERJADI KEBUNTUAN DALAM MEMAHAMI
STANDAR
ROAD MAP RSUD Dr SAIFUL ANWAR MALANG MENUJU RS BERKELAS
DUNIA

2015 2018 2021


“MENJADI
Menuju Budaya Mutu dan Budaya Keselamatan Pada Tahun RUMAH SAKIT
2021 BERSTANDAR
KELAS DUNIA
PILIHAN
TERAKREDITASI TERAKREDITASI RE-AKREDITASI MASYARAKAT”
PARIPURNA INTERNASIONA INTERNASIONA
L L
KEGIATAN
MENGHADAPI
REAKREDITASI KE II
INTERNATIONAL
PERAN DIREKSI, DEWAN PENGAWAS DALAM
MEMPERSIAPKAN AKREDITASI KARS INTERNATIONAL DI
RSUD Dr. SAIFUL ANWAR MALANG
• Kunjungan ke SATKER dipimpin langsung oleh Direktur/Wadir
• Memberikan arahan untuk persiapan Akreditasi SNARS Edisi I.1
Internasional
• Mengikuti kegiatan pendampingan dan kunjungan ke satuan kerja
Membentuk BRIGADE yang dipimpin langsung oleh
Kepala Bidang/Kepala Bagian

Tugas Brigade:
• Memahami masing-masing elemen
penilaian per Bab
• Membuat Regulasi
• Membuat Materi Sosialisasi
• Melakukan Sosialisasi
BIMBINGAN SNARS EDISI 1 OLEH JANGKAR KARS
❖ Materi Bimbingan SNARS Edisi 1 tgl 18-19
November 2017, oleh:
1. Dr.dr Sutoto, M.Kes.
2. dr. Luwiharsih, MSc.
3. dr. Djoni Darmadjaja, Sp.B, MARS
❖Bimbingan ke I SNARS edisi 1, tgl 11-13 Oktober 2017, oleh:
1. dr Djoti Atmodjo, Sp.A, MARS
2. dr. Nico A. Lumenta, K.Nefro, MM, MH.Kes
1. MEMBUAT KOMITMEN BERSAMA MELALUI KEGIATAN
“RSSA ACREDITATION CLUB”
KOMITMEN 2. DIPERKUAT DENGAN MENGUNDANG SEORANG
MENGUBAH MOTIVATOR
3. MENGHASILKAN YEL-YEL BARU “SALAM RSSA”
PERILAKU ● JAYA
BUDAYA ● LUAR BIASA
KESELAMATAN ● GO INTERNASIONAL
● SAYA
KEGIATAN RAC
“RSSA
ACREDITATION
CLUB”
PENANDATANGANAN KOMITMEN
PROSES SURVEI INTERNASIONAL SNARS EDISI I
PERLU PEMANFAATAN
SPACE KOSONG
SEBAGAI TEMPAT
EDUKASI
PENGECEKAN
RESUSITASI BOX UNTUK
NEONATAL
PENGECEKAN
TANGGAL STERILISASI
DAN TANGGAL
KADALUARSA PADA
ALAT YANG SUDAH
DISTERIL
•Peragaan Spill Kit
PETUGAS
DIUJI
PEMBERIAN
RESUSITASI
TELUSUR KE
RUANG
PENYIMPANAN
REKAM MEDIK
AKTIF
TELUSUR LAPANGAN MEDIS
TEMUAN

DOUBLE CEK UNTUK TRANSFUSI DARAH


HARUS DILAKUKAN SETIAP KALI
PENGGATIAN LABU DARAH DAN
DILAKUKAN 2 ORANG.
ANALISA HASIL SURVEI SNARS INTERNATIONAL
PROSES AKREDITASI SNARS INTERNASIONAL
RSUD SAIFUL ANWAR MALANG

FEB MAR APR MAY JUN JUL AGT

REKOMENDASI REMEDIAL
AKREDITASI REMIDIAL SNARS SNARS EDISI I
EDISI I INTERNASIONAL
INTERNASIONAL

SELF ASESSMENT DAN PERBAIKAN DIMULAI SEGERA SETELAH PROSES SURVEY SELESAI BULAN
FEBRUARI

MELAKUKAN ANALISIS DARI REKOMENDASI YANG DIBERIKAN OLEH KARS


ANALISIS PPS
PERILAKU SARANA DOKUMEN REGULASI TOTAL
NO BAB (100%) VERIFIKASI
Jumlah % Jumlah % Jumlah % Jumlah %
1 MIRM 16 45,71 6 17,14 12 34,29 1 2,86 35
2 PAB 8 44,44 0 0,00 10 55,56 0 0,00 18 6 EP

3 PPI 14 42,42 2 6,06 16 48,48 1 3,03 33 1 EP (PPI 2 EP.2)


4 MKE 15 48,39 2 6,45 14 45,16 0 0,00 31
5 PMKP 4 21,05 1 5,26 13 68,42 1 5,26 19
6 IPKP 3 42,86 0 0,00 4 57,14 0 0,00 7
7 KKS 8 40,00 0 0,00 11 55,00 1 5,00 20
8 PROGNAS 2 18,18 2 18,18 6 54,55 1 9,09 11
9 AP 14 51,85 6 22,22 4 14,81 3 11,11 27
10 PKPO 6 23,08 2 7,69 16 61,54 2 7,69 26
11 SKP 11 78,57 2 14,29 1 7,14 0 0,00 14
12 MFK 11 30,56 6 16,67 19 52,78 0 0,00 36
13 HPK 14 51,85 8 29,63 5 18,52 0 0,00 27
14 PAP 18 52,94 3 8,82 12 35,29 1 2,94 34
15 ARK 12 40,00 4 13,33 6 20,00 8 26,67 30
16 TKRS 19 43,18 3 6,82 21 47,73 1 2,27 44
PERSENTASE 175 42,48 47 11,41 170 41,26 20 4,85 412
HASIL SURVEY REGULER INTERNASIONAL RSSA

KESIMPULAN, MASIH PERLU


PERJUANGAN BESAR UNTUK
MENCAPAI NILAI 95 UNTUK SELURUH
BAB PADA AKREDITASI SNARS EDISI I
INTERNASIONAL
ANALISIS PPS
ANALISIS PPS
412 REKOMENDASI

175 REKOMENDASI TERKAIT 170 REKOMENDASI TERKAIT


PERILAKU DOKUMEN

120 REKOMENDASI TERKAIT 132 REKOMENDASI TERKAIT


PERILAKU PPA DOKUMEN DI SATKER

80 REKOMENDASI TERKAIT 65 REKOMENDASI TERKAIT


PERILAKU DPJP KELENGKAPAN REKAM MEDIK
BERDASARKAN REKOMENDASI DARI KARS DAN BERDASARKAN DARI
ANALISIS

RSUD SAIFUL ANWAR BERHADAPAN DENGAN MASALAH MENGUBAH


BUDAYA KERJA

DIPERLUKAN LANGKAH
–LANGKAH : SK DIREKTUR TIM REMEDIAL
1. PEMAHAMAN KONGKRIT 1. TIM BUDAYA
MENGENAI BUDAYA MELAKUKAN
KESELAMATAN
KESELAMATAN PERBAIKAN
2. MEMASTIKAN REGULASI BERBASIS PPS
LENGKAP DAN TERDISEMINASI 2. TIM REGULASI DAN DATA
REKOMENDASI
KE SELURUH SATKER DAN DARI KARS
TEREVALUASI 3. TIM IMPLEMENTASI DAN
3. MEMASTIKAN IMPLEMENTASI DOKUMEN
REGULASI DAN INSTRUMEN
EVALUASI SERTA MANAJEMEN
DATA
PERENCANAAN PERBAIKAN STRATEGIS TINGKAT RS
TIM BUDAYA TIM TIM
KESELAMATAN REGULASI IMPLEMENTASI

• Melakukan • Pemetaan regulasi di • Membangun komitmen


pendalaman Rumah Sakit • Memastikan
• Telaah regulasi yang implementasi
pemahaman budaya
sudah ada
keselamatan di setiap • Memastikan
• Melengkapi / merevisi
karyawan RS membuat regulasi Rumah
tersedianya dokumen,
• Membuat pedoman Sakit proses dan evaluasi
budaya keselamatan • Memastikan SISMADAK dari pelaksanaan
rumah sakit untuk berfungsi baik regulasi
dilaksanakan setiap • Memastikan semua • Memastikan
satuan kerja regulasi dan dokumen instrument pengukur
kedalam SISMADAK keberhasilan
• Melakukan ujicoba
SISMADAK
PERENCANAAN PERBAIKAN STRATEGIS OLEH TIM REGULASI

TIM
REGULASI

• Pelatihan dan
sosialisasi penanggung
jawab data satker
• Evaluasi data dan
Analisa data di satker
• Melakukan kunjungan
lapangan untuk
evaluasi kinerja
penanggung jawab
data
UJI COBA SISMADAK DI • Memastikan regulasi
RUANG RAWAT INAP ada di satker UJI COBA SISMADAK SEMUA BAB DI
RUANG PERTEMUAN MAJAPHIT
PERENCANAAN PERBAIKAN STRATEGIS OLEH TIM IMPLEMENTASI

TIM
IMPLEMENTASI

• Melakukan
rekredensial PPA
Rekredensial DPJP Ka. Komite Medik/Ka. Tim • Melakukan konsolidasi
Implementasi program implementasi
pada satker
• Memantau program
KUNJUNGAN kerja satker
LAPANGAN KE SATKER
• Menyusun jadwal
DIPIMPIN OLEH
DIREKTUR DAN simulasi code red dan
WADIR code blue
PERENCANAAN PERBAIKAN STRATEGIS TINGKAT SATKER OLEH TIM IMPLEMENTASI
PRORITAS IMPLEMENTASI PADA PPA DAN
KETERISIAN REKAM MEDIK DENGAN LENGKAP TIM
DAN BENAR IMPLEMENTASI

KETERISIAN REKAM MEDIK DENGAN LENGKAP


DAN BENAR MENUNTASKAN 60 % REKOMENDASI • Melakukan
kunjungan lapangan
1. Memastikan regulasi ada dan dipahami di satker
2. Memastikan regulasi dijalankan dalam bentuk kinerja
ke satuan kerja
3. Memastikan kinerja tercatat dalam bentuk data • Memantau aktifitas
4. Memastikan data dievaluasi dan ditindaklanjuti PPA
5. Memastikan monitoring secara berkala
6. Memastikan hasil evaluasi dilaporkan
• Memastikan kinerja
PPA terevaluasi
• Memastikan rekam
medik terisi dengan
KELENGKAPAN DOKUMEN / DATA
benar dan konsisten
PELATIHAN YANG DILAKUKAN UNTUK MENDUKUNG
PERBAIKAN

• PELATIHAN KOMUNIKASI
EFEKTIF

• PELATIHAN PENANGANAN
PASIEN KRITIS

• PELATIHAN CODE BLUE

• SOSIALISASI CODE RED


PELAYANAN BERBASIS INFORMASI TEHNOLOGI
YANG DIPERSIAPKAN SESUAI SNARS EDISI I
BED MANAGEMENT
RAWAT INAP DAN
PENDAFTARAN
ONLINE RAWAT JALAN
Melihat informasi ketersediaan tempat tidur di Rumah Sakit di :
Layar Monitor Informasi RSSA Website Resmi RSSA

Aplikasi Android
Go to Saiful Anwar
SISTEM MANAJEMEN DOKUMEN AKREDITASI
“SISMADAK”
RSUD Dr. SAIFUL ANWAR MALANG
1. Entri data bisa dilakukan di masing-masing satuan
kerja

2. Data terintegrasi dalam SISMADAK: DATA IM, PPI,


IKP

3. Kompilasi data secara akumulatif dapat terpantau


pada setiap satuan kerja (real time)
SIAPA KITA :
RUMAH SAKIT SAIFUL ANWAR
RSSA
YEL – YEL JAYA
AKREDITASI LUAR BIASA
RSUD DR SAIFUL BUDAYA KITA
ANWAR
DIRESMIKAN TERTIB
TGL 17 BERSIH
NOVEMBER 2019 SELAMAT
AMAN
NYAMAN
Pembentukan Tim Advance SNARS EDISI I INTERNASIONAL:
1. Koordinator Regulasi
2. Koordinator AUDIT Mutu bekerja 1 tahun 3 x berfokus pada
MAINTANANCE kepatuhan SATKER terhadap regulasi
AKREDITASI 3. Koordinator ASESOR Internal bekerja 1 tahun 2 x berfokus
pada instrumen SNARS edisi I
4. Koordinator 5 K (Kebersihan, Ketertiban, Keamanan,
Keselamatan, Kenyamanan)
● PENDAMPINGAN SATKER
● PENENTUAN AREA PRIORITAS 2019
● PELATIHAN PELATIHAN
MAINTENANCE ● PITSTOP PPDS

AKREDITASI ● APEL MUTU


● EVALUASI INDIKATOR MUTU
● PERBAIKAN REGULASI
● BIMBINGAN AKREDITASI OLEH SURVEIOR KARS RSSA
RENUNGKAN PERBEDAAN : PPA DAN PASIEN

PPA :
▪ Menjalani pendidikan bertahun2,
kompeten, memiliki kewenangan
▪ Pelayanan pasien dijalankan dgn PPA
: ub
standar, rutin, homogen, serba jelas. men ah par
▪ Aktivitas individu PPA @ tidak 24 jam jadi ad
“be igma
rpa “
dalam asuhan pasien 🡪 hanya 1 shift rtne melay
r” d ani”
gn
pas pasien
Pasien : ien
▪ Pasien tidak “pernah” melalui
“pendidikan untuk menjadi pasien” !!!
▪ Masuk RS seperti masuk “hutan”,
relatif banyak yg tidak jelas,
pengalaman baru…. “Hutan”
▪ Relatif tidak punya kewenangan ikut
ambil keputusan, harus ikut “kata” PCC : N
othing
dokter… about m
e witho
▪ Ada rasa cemas, ngeri, bingung, takut. ut me
▪ Individu Pasien @KARS
24 jam selama
TUJUAN YAN MEDIS : SKP:
1. LAKUKAN IDENTIFIKASI
2. MENINGKATKAN KOMUNIKASI EFEKTIF
KESEMBUHAN
3. MENINGKATKAN KEAMANAN OBAT YG PERLU DIWASPADAI
TERHINDAR DARI KEMATIAN 4. TERLAKSANANYA PROSES TEPAT-LOKASI, TEPAT-LOKASI,
DAN KECACATAN TEPAT-PROSEDUR, TEPAT-PASIEN YANG MENJALANI TINDAKAN DAN
PROSEDUR
BUKTI PEDULI PADA
PERUBAHAN PARADIGMA
MENGENDALIKAN ATAU
MEMINIMALKAN RISIKO BAIK
1. SIP/STR/RKK
5. KURANGINYA MASIH TERKAIT
RISIKO INFEKSI BERLAKU
DIRI SENDIRI, PASIEN, RUMAH SAKIT, PROFESI
2. PATUHRISIKO
6. MENGURANGI
KLINIS MAUPUN NON KLINIS
PADA CEDERA
PPK
PELAYANAN KESEHATAN
KARENA PASIEN JATUH
3. PENERAPAN BUDAYA KESELAMATAN
PELAYANAN MEDIS PADA
PELAYANAN HARUS AMAN,
PENERAPAN
‘ REKAM MEDIK TERISI LENGKAP, BENAR, JELAS
1. ARK (AKSES KE RUMAH SAKIT & KONTINUITAS
PELAYANAN
SESUAI DENGAN APA YANG TELAH KITA
STANDAR NASIONAL
EFEKTIF EFISIEN 🡪
KESELAMATAN PASIEN
2. AP (ASESMEN PASIEN)
KERJAKAN
3. PAP (PELAYANAN ASUHAN PASIEN)

AKREDITASI RS
JADI PRIORITAS UTAMA.
DIPERLUKAN KOMITMEN DAN
4. PAB (PELAYANAN ANASTESI DAN BEDAH)
PADA PASIEN’
5. PPI (PENGENDALIAN & PENCEGAHAN INFEKSI)
6. SKP (SASARAN
KEPATUHAN KESELAMATAN PASIEN)
TANGGUNG JAWAB TINGGI DARI 1. KKS (KWALIFIKASI DAN KOMPETENSI STAF) ;
SELURUH STAF KLINIS EVALUASI KINERJA
SESUAI DENGAN KOMPETENSI 2. TKRS (TATA KELOLA RS): TANGGUNG JAWAB
DAN KEWENANGANNYA PIMPINAN/AKUNTABILITAS
1. Dokter Muda sebagai bagian dari civitas RSSA
wajib :
1. mematuhi peraturan di RSSA
Kesimpulan 2.dapat menjaga sikap,etitude dan kualitas
layanan pada saat berinteraksi dengan
pasien,tenaga medis maupun civitas RSSA lainnya
3. memunculkan rasa “self of belonging” sehingga
menjadi bagian tak terpisahkan dari semua
kegiatan di RSSA
4. Pencapaian STANDAR INTERNASIONAL dari
RSSA sebaiknya diikuti dengan implementasi
layanan ‘bermutu internasional’ dari DM dan
kita semua

Kita adalah KELUARGA BESAR RSSA ,Bersama kita bangga


dan bisa menjaga Kualitas Internasional yang sudah diraih
dengan penuh perjuangan
INTERNASIONAL

TERIMA KASIH……SELAMAT BERKARYA !

Anda mungkin juga menyukai