Anda di halaman 1dari 5

Gout

Gejala klinis
• Arthritis akut, episode pertama sering terjadi
pada malam hari
• Bengkak dan nyeri sendi
• Serangan awal cenderung mereda spontan
dalam 3-10 hari
Etiologi
• Peningkatan kadar asam urat dalam darah:
– Tubuh meningkatkan produksi asam urat
– Ginjal tidak dapat menyingkirkan asam urat secara
adekuat
– Konsumsi terlalu banyak makanan kaya purin
Faktor risiko
• Riwayat gout dalam keluarga
• Jenis kelamin pria
• Overweight
• Minum terlalu banyak alkohol
• Makan terlalu banyak makanan kaya purin
• Mempunyai defek enzim yang menyebabkan tubuh sulit
untuk memecah purin
• Terpajan timbal di lingkungan
• Mempunyai organ transplan
• Memakai beberapa obat seperti diuretik, aspirin,
cyclosporine, atau levodopa
• Konsumsi vitamin niasin
Patogenesis

Anda mungkin juga menyukai