Anda di halaman 1dari 23

KONSEP DIRI

PENDAHULUAN

Konsep Diri :
Pengetahuan individu tentang Diri
Citra subyektif dari diri dan pencampuran
yang kompleks antara perasaan, sikap, dan
persepsi
Representasi fisik seorang individu, pusat
inti dari”Aku” di mana semua persepsi dan
pengalaman terorganisasi.
Gabungan dari ide, pikiran, kepercayaan
dan pendirian yg dketahui individu terhadap
dirinya
Konsep Diri adalah kombinasi dinamis yang
dibentuk selama bertahun-tahun dan didasarkan
pada hal berikut :
1. Reaksi orang lain thd tbh seseorang
2. Persepsi berkelanjutan ttg reaksi org lain thd diri
3. Hub. Dgn diri dan org lain
4. Struktur kepribadian
5. Persepsi thd stimulus yg m’punyai dampak pd diri
6. Pengalaman baru atau sebelumnya
7. Perasaan saat ini ttg fisik, emosional, dan sosial diri
8. Harapan ttg diri
 KOMPONEN KONSEP DIRI

 Identitas Diri
Rasa internal ttg individualitas,
keutuhan, dan konsistensi dr
seseorang sepanjang waktu dan
dlm berbagai situasi.
Konsistensi diri sebagai individu
yang berbeda dr orang lain
Rentan selama masa remaja
 Citra Tubuh
Persepsi seseorang ttg tubuh, baik
secara internal maupun eksternal
 Mencakup sikap, emosi, dan
reaksi kepribadian dr individu thd
tubuhnya
 Dipengaruhi oleh pertumbuhan
dan perkembangan, nilai dan sikap
budaya dan sosial, dan persepsi
individu ttg tubuh
 Harga Diri
Rasa kita terhadap nilai diri sendiri
Evaluasi di mana
seseorang membuat atau
mempertahankan diri
 Bergantung pada persepsi
seseorang ttg ideal diri
 Bersumber dari diri sendiri dan org
lain
 Ideal Diri
Gambaran,
tujuan, nilai,
dan standar
perilaku yang
dianggap ideal
dan
diupayakan
untuk dicapai
 Peran
 Harapan atau standar perilaku yang
telah diterima oleh keluarga,
komunitas, dan kultur.
 Proses belajar anak utk berperilaku
yg diterima oleh masyarakat :
1. Rinforcement-extinction
2. Inhibisi
3. Substitusi
4. Imitasi
5. Identifikasi
 PENGARUH STRESSOR
TERHADAP KONSEP DIRI

 Identitas Diri
Masa Remaja : Harapan ttg orang lain utk persiapan
karier dan kemandirian, mengatasi seksualitas
seseorang, membuat pilihan ttg hubungan dan peran
Kebingungan Identitas
 Citra Tubuh
Perubahan dlm penampilan fisik, struktur atau fungsi
yang disebabkan oleh perubahan perkembangan normal
atau penyakit
 Harga Diri
Perubahan perkembangan dan hubungan, penyakit,
pembedahan, kecelakaan serta respon individu lain thd
perubahan individu yg diakibatkan oleh kejadian tadi
 Peran
Mencakup konflik peran, ambiguitas peran, ketegangan
peran, dapat berasal dari harapan peran yang tidak jelas
atau berkonflik dan diperberat oleh efek penyakit
 PERKEMBANGAN KONSEP DIRI
 Usia 0 – 1 tahun
 mulai utk mempercayai
 membedakan diri dr lingkungan

 Usia 1 – 3 tahun
 mempunyai kontrol thd bbrp bahasa
 mulai menjadi otonom dlm pikiran dan
tindakan
 menyukai tubuhnya
 menyukai dirinya
Cont...
 Usia 3 – 6 tahun
 mengambil inisiatif
 mengidentifikasi gender
 meningkatkan kewaspadaan diri
 keterampilan berbahasa meningkat

 Usia 6 – 12 tahun
 dapat mengatur diri sendiri
 berinteraksi dgn teman sabaya
 harga diri meningkat dgn keterampilan
baru
 menyadari kekuatan dan keterbatasan
Cont...

 Usia 12 – 20 tahun
 menerima perubahan tubuh
 menggali tujuan utk masa depan
 merasakan positif ttg diri
 berinteraksi dgn org yg mereka anggap menarik
secara seksual

 Pertengahan 20 thn-an – petengahan 40 thn-an


 Mempunyai hub. Intim dgn keluarga dan teman
dekat
 Mempunyai perasaan stabil, positif ttg diri
Cont...
 Akhir usia 60 thn-an
 Merasa positif ttg kehidupan dan
maknanya
 tertarik dlm memberikan legalitas bagi
generasi berikutnya
 PROSES KEPERAWATAN
 Pengkajian
 Stressor konsep diri baik aktual maupun potensial
 Obyektif : Perilaku yg diperlihatkan klien;
preokupasi thd perubahan citra tubuh,
keengganan utk mencoba hal-hal baru, interaksi
verval dan non verbal klien dgn org lain
 Subyektif : pandangan klien ttg diri dan
lingkungan
 Mekanisme koping yg digunakan
 Aktivitas peningkatan kesehatan yg dilakukan
Cont...

 Diagnosa Keperawatan
 Perubahan menjadi orang tua
 Perubahan penampilan peran
 Ansietas
 Gangguan Citra tubuh
 Ketakutan
 Gangguan penyesuaian
 Hambatan interaksi sosial
 Koping individu tdk Efektif
Diagnosa Keperawatan (lanjutan…..)
 Konflik peran menjadi orgtua
 Gangguan identitas pribadi
 Resiko thd tindak kekerasan; yang diarahkan
pada diri sendiri
 Ketidakberdayaan
 Sindrom trauma perkosaan
 Gangguan harga diri
 Harga diri rendah situasional
 Distress Spiritual(distress semangat kemanusiaan)
Cont...

 Perencanaan
Contoh :
Gangguan Citra Tubuh b.d persepsi negatif
tentang diri setelah menjalani mastektomi
- Tujuan
- Hasil yg diharapkan
- Intervensi
- Rasional
Cont...
 Implementasi
 Menciptakan lingkungan terapeutik
 Membina hubungan Terapeutik
 Mendukung eksplorasi diri :
1. Peningkatan kesadaran diri
2. Eksplorasi diri
3. Evaluasi diri
4. Perumusan tujuan realistik
5. Tanggung jawab thd pencapaian tujuan dan
evaluasi thd tujuan yg tdk tercapai
6. Perumusan kembali rencana utk mencapai
tujuan
Cont...
 Evaluasi
 Penerimaan thd perubahan dlm penampilan
dan fungsi
 Dapat berinteraksi sosial
 Perawatan diri adekuat

Anda mungkin juga menyukai