Anda di halaman 1dari 10

Jenis dan Karakteristik Bahan

Limbah Lunak
• Limbah lunak adalah mengacu pada kata sifat lunak,
yaitu limbah yang bersifat lembut, empuk, dan mudah
dibentuk
Limbah Lunak Organik
• Limbah lunak organik lebih banyak berasal dari
tumbuh-tumbuhan. Contohnya daun-daunan, kulit
buah, kulit sayuran, batang tumbuhan atau hasil
olahan tumbuhan seperti kertas. Limbah lunak organik
juga dikatakan limbah basah.
Limbah Lunak Anorganik
• Limbah lunak anorganik berasal dari bahan olahan
dengan campuran zat kimiawi dan menghasilkan
bahan yang lembut, empuk, lentur dan mudah
dibentuk serta diolah dengan bahan yang sederhana.
Contohnya plastik kemasan, kotak kemasan, kain
perca, karet sintetis, dan stereofoam
Pengolahan Bahan Limbah Lunak
Prinsip pengolahan limbah

• Mengurangi (reduce)
Meminimalisir barang atau material yang kita pergunakan.
Semakin banyak kita menggunakan material, semakin banyak
sampah yang dihasilkan.

• Menggunakan kembali (Reuse)


Memilih barang-barang yang bisa dipakai kembali. Hindari
pemakaian barang-barang yang sekali pakai, lalu buang.
Mendaur ulang (Recycle)
• Barang-barang yang sudah tidak berguna didaur ulang
lagi. Tidak semua barang bisa didaur ulang, tetapi saat
ini sudah banyak industri kecil dan industri rumah
tangga yang memanfaatkan sampah menjadi barang
lain,
LEMBAR KERJA-1 (LK-1)
Nama : ...........................
Mendeskripsikan bahan limbah lunak

No Reduce Reuse Recycle


1
2
3
4
5

Anda mungkin juga menyukai