Anda di halaman 1dari 24

Assalamu’alaikum

Warahmatullahi
Wabarakatuh
Apa yang Kalian
RASAKAN????
FLUIDA STATIS
NISRINA SALIMAH | A1C415025 | UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
• Siswa mampu menjelaskan konsep fluida statis dengan tepat
• Siswa mampu menentukan konsep tekanan hidrostatis
dengan tepat
• Siswa mampu menjelaskan faktor-faktor yang
mempengaruhi besarnya tekanan hidrostatis secara benar
• Siswa mampu menyelesaikan persoalan yang berkaitan
dengan tekanan hidrostatis dengan benar
• Siswa dapat menganalisis 2 contoh penerapan konsep
tekanan hidrostatis dalam kehidupan sehari-hari secara tepat
Zat yang dapat Diam
mengalir

FLUIDA STATIS
Fluida statis atau hidrostatika, yaitu ilmu yang
mempelajari tentang fluida atau zat alir yang diam
(tidak bergerak).
FLUIDA STATIS

TEKANAN BERAT JENIS MASSA JENIS


TEKANAN

𝐹 𝑚. 𝑔
𝑃= =
𝐴 𝐴
P = tekanan (N/𝑚2 )
F = gaya (N)
A = luas penampang (𝑚2 )
m = massa benda (kg)
g = percepatan gravitasi (m/𝑠 2 )
Berat jenis

𝑏𝑒𝑟𝑎𝑡 𝑏𝑒𝑛𝑑𝑎 (𝑤)


Berat Jenis (𝛽) =
𝑣𝑜𝑙𝑢𝑚𝑒 𝑏𝑒𝑛𝑑𝑎 (𝑉)
massa jenis

Besi Air Kayu

Massa jenis adalah kerapatan


suatu zat, yakni perbandingan
antara massa zat dengan
volume zat tersebut
Tekanan dalam Fluida
1. Tekanan Hidrostatis

Tekanan hidrostatis adalah tekanan


yang diakibatkan oleh berat cairan itu
h
sendiri.
l

𝑷𝒉 = 𝝆𝒈𝒉
2. Tekanan Total/Mutlak

P = ρgh + Po
Hukum Hidrostatika

Hukum Hidrostatika yang dinyatakan: Tekanan


hidrostatik di semua titik yang terletak pada satu
bidang mendatar di dalam satu jenis zat cair besarnya
sama”.

𝑃𝐴 = 𝑃𝐵 = 𝑃𝐶 = 𝜌𝑔ℎ
Aplikasi tekanan hidrostatis

Pipa U Manometer Barometer


Klik Video
Alat Ukur Tekanan Darah (sfigmomanometer)

Step 1 Step 2 Step 3 Step 4

• Ban lengan • Ban lengan • Denyut pertama • Tekanan darah


sfigmomanometer dibebaskan yang muncul sistol normal 120
dibalutkan ke secara perlahan- adalah tekanan mmHg
lengan atas, lahan sambil sistol • Tekanan darah
pompa bola karet mendengarkan • Denyut nadi diastole normal
agar tekanan denyut lengan kedua yang adalah 80 mmHg
udara melebihi bawah pada muncul saat
tekanan sistol stetoskop udara dibebaskan
adalah tekanan
diastol
CONTOH SOAL

1. Jika volume sebuah cairan adalah 1,2 liter dan massanya 1 kg, berapakah massa jenis dan
berat jenis cairan itu?

2. Kita hidup dikelilingi oleh lautan udara. Karena udara merupakan salah satu contoh fluida,
coba tentukan berapakah besar tekanan dipermukaan bumi apabila seseorang yang
menyelam didalam danau sedalam 5 meter dapat merasakan tekanan keseluruhan pada
dirinya sebesar 1,5 x 105 Pa?
MELAKUKAN PERCOBAAN
PERCOBAAN TEKANAN HIDROSTATIS
PRESENTASI
Masalah Di Awal Pembelajaran

Sakit. Karena semakin dalam menyelam maka tekanan hidrostatis semakin


besar sehingga tekanan total yang dialami juga semakin besar sehingga
mengakibatnya telinga akan merasakan semakin sakit.
MENYIMPULKAN
Wassalam

Anda mungkin juga menyukai