Anda di halaman 1dari 19

LATAR BELAKANG

1. Alasan Pendirian Usaha


Menghadapi era globalisasi saat inimsyarakat dituntut lebih kreatif dan inovatif dalam menciptakan produk untuk menghadapi
persaingan pasar global. Apalagi saat ini angka pengangguran masih sangat tinggipenyebabnya tidak lain yaitu sangatlah sulit
untuk mencari pekerjaan. Hal yang paling mungkin dilakukan adalah berwirausaha. Dengan berwirausaha kita tidak perlu repot -
repot melamar dari suatu perusahaan ke perusahaan lain hanya untuk sebuah pekerjaan dengan gaji yang belum tentu sesuai
dengan yang kita inginkan.

Di sini kami mencoba untuk berwirausaha dengan menjalankan usaha Keripik Jamuran . Jadi saya harapkan dengan usaha ini kita
bisa mendapatkan pendapatan lebih dan mampu membuka lapangan kerja baru bagi semua orang (apabila sudah berkembang).
Adapun untuk menjalankan usaha ini juga terbilang tidak susah karena usaha inipun bisa kita mulai dengan modal yang relatif
ringan. Selain itu dengan melakukan sedikit inovasi terhadap makanan ringan ini, maka kami rasa peluang usaha ini untuk
kedepannya juga cukup menjanjikan dan untuk bahan bakunya bisa dengan mudah kita dapatkan.
2. Tujuan pendirian usaha
Adapun tujuan untuk menjalankan usaha ini antara lain seperti berikut :
• Untuk menambah penghasilan tambahan
• Untuk belajar berwirausaha secara mandiri
• Untuk menyediakan makanan ringan yang sehat dengan harga yang terjangkau
• Untuk membuka lapangan baru sehingga dapat mengurangi angka pengangguran
VISI USAHA :
1. Memunculkan suatu produk camilan keripik jamur dengan inovasi baru yang berbeda dengan keripik-keripik ataupun camilan
yang sudah ada.
2. Memberikan kepuasan konsumen yang tiada hentinya menginginkan suatu produk camilan yang baru
3. Memperkenalkan produk pada masyarakat luas

MISI USAHA :
1. Menggunakan singkong sebagai bahan baku utama produk kami.
2. Mengutamakan kebersihan isi produk maupun kemasan produk.
3. Mengutamakan kualitas produk dengan memanfaatkan bahan baku utama yaitu jamur
4. Harga terjangkau.
5. Mencari keuntungan dari modal yang kecil
6. Selain ingin mendapatkan keuntungan kami ingin mendapatkan berkah dalam usaha ini dengan motto “berbisnis juga beramal”.
MANAJER
HERIANTO

ADMINISTRASI MARKETING/HUMAS
LILI SURYA
Harga keripik yg cukup terjangkau
untuk semua kalangan

Tersedia dalam berbagai ukuran


kemasan dan rasa

Kualitas keripik kami yang terjamin,


STRENGTH ,karena dalam proses pembuatanya
diutamakan kebersihan dan kesehatan.

Keripik jamur kami bisa jadi alternatif


cemilan yang yang sangat praktis dan
hemat.

Bisa dijalankan oleh siapa saja tanpa


melihat latar belakang pendidikan
Produk kami tidak tahan lama

Jamur yang mudah busuk sehingga dapat


menurunkan kualitas

WEAKNESS

Masih adanya paradigma dalam masyarakat awam


bahwa jamur itu beracun

Jamur masih dipandang sebelah mata dan tidak


banyak orang yang mengenal, sehingga diperlukan
promosi yang masif
OPPORTUNITY THREAT

Kondisi masyarakat
yang sangat konsumtif Terbatasnya bahan-
sehingga
mempermudah saya bahan yang di
dalam memasarkan butuhkan
produk

Kurangnya persaingan
pasar karena beluim
ada kompetitor dengan Produk mudah ditiru
produk yang unggul

Banyak diminati setiap Banyak pesaing


orang dari mulai anak- yang menawarkan
anak, dewasa maupun harga yang lebih
orang tua murah

Banyak orang
indonesia yang
menyukai jenis
makanan
vegetarian/ingin
menjadi vegetarian
STP Produk

a. Segmentasi

Segmenting adalah pembagian suatu konsumen yang heterogen ke dalam satuan konsumen yang homogen. Disini kelompok

kami akan menjualkan produk kepada semua orang seperti orangtua,anak-anak,dewasa maupun remaja

b. Targeting

Targeting adalah memilih salah satu atau lebih dari segmen pasar. Target pasar yang kami tuju adalah sebagai makanan

konsumsi dan camilan bagi para kaum muda-mudi yg sering hang-out/jalan-jalan ke berbagai tempat

c. Positioning

Positioning adalah tindakan merancang produk dan bauran pemasaran agar dapat menciptakan kesan tertentu di benak

konsumen. Seperti kelompok kita positioning nya yaitu “Kerupuk Jamur-jamuran”


Strategi pemasaran kelompok kami menerapkan marketing mix yang di kelompokkan menjadi 4 bagian, yaitu Product, Price,
Promotion, Place.
a. Product
Produk adalah segala sesuatu yang di tawarkan oleh produsen kepada konsumen agar diminta, dibeli, dicari, dan diinginkan
oleh pasar yang bersangkutan. Produk yang kami tawarkan yaitu produk jamur crispy yang memiliki kualitas terbaik, dengan
nilai gizi yang tinggi, yang sekaligus dapat menyehatkan dan berkhasiat obat. Sebagai makanan vegetarian, jamur ini
memiliki banyak manfaat untuk kesehatan, karena mengandung asam amino, essensial, protein tinggi, vitamin, mineral, dan
serat yang cukup tinggi. Khasiat nya untuk mencegah darah tinggi, diabetes, anemia, dan meningkatkan daya tahan tubuh.

b. Price
Price merupakan ekspresi nilai yang mengenai kegunaan atau kualitas produk itu sendiri, citra yang terbentuk kelompok kami
yaitu melalui promosi, selain itu ketersediaan produk kami melalui pelayanan sehingga pricing bukan semata-mata biaya produksi
dan keuntungan saja yang kami ambil, melainkan sebuah nilai yang mencerminkan. Dalam menentukan harga jamur crispy ini,
kami memberikan harga yang tepat kepada konsumen agar ikatan antara produsen dan konsumen berjalan dengan baik. Harga
yang di tawarkan oleh kelompok kami adalah satu bungkus Rp. 15.000,00
c. Promotion
Promotion adalah upaya untuk memberitahukan atau menawarkan produk atau jasa pada dengan tujuan menarik calon
konsumen untuk membeli atau mengkonsumsinya. Dalam mempromosikan produk, promosi yang kita lakukan melalui brosur
dan tatap muka langsung dengan konsumen yaitu dengan melakukan proses komunikasi tentang produk kami jamur crispy.
Bahwa produk jamur crispy kami banyak manfaatnya, selain itu kita sebagai produsen harus bisa memberikan komunikasi
yang efektif mudah dimengerti oleh konsumen, sehingga konsumen tertarik pada produk kami.
d. Place
Place adalah bidang atau wadah yang digunakan sebagai tempat usaha yang akan kita jalankan nantinya. Kita harus
memilih tempat usaha yang sangat berpotensi mendatangkan keuntungan untuk kita. Maka dari itu tempat yang kita pilih
harus memiliki kriteria sebagai berikut :
1.) strategis
2.) bisa diakses dengan mudah
3.) dapat dilihat oleh konsumen
KERUPUK JAMUR
ESTIMASI BIAYA-BIAYA PRODUKSI
BIAYA PRODUKSI PER PRODUK

Nama Bahan Jumlah Satuan Harga satuan Total


jamur tiram 0.2 kg Rp 17,000 Rp 3,400
terigu 0.2 kg Rp 10,000 Rp 2,000
bawang putih bubuk 0.1 sachet Rp 1,000 Rp 100
merica bubuk 0.1 sachet Rp 1,000 Rp 100
penyedap rasa 0.1 sachet Rp 1,000 Rp 100
garam 0.05 sachet Rp 5,000 Rp 250
air Rp 1,000 Rp 1,000
minyak goreng 0.1 liter Rp 17,000 Rp 1,700
gas lpj 0.05 tabung Rp 20,000 Rp 1,000
Variasi rasa (4 rasa) 0.05 kg Rp 20,000 Rp 1,000
kemasan (plastic/paper pack 1 buah Rp 1,000 Rp 1,000
MODAL TOTAL/PRODUK Rp 11,650

LABA BERSIH
HARGA JUAL/PRODUK Rp 15,000
MODAL/PRODUK Rp 11,650
LABA/PRODUK Rp 3,350
Nama Barang Jumlah Unit Harga satuan Total
gerobak 1 buah Rp 5,000,000 Rp 5,000,000
wajan 2 buah Rp 25,000 Rp 50,000
spatula 2 buah Rp 10,000 Rp 20,000
penyaringan 2 buah Rp 15,000 Rp 30,000
BIAYA TETAP kompor 1 buah Rp 250,000 Rp 250,000
toples variant 5 buah Rp 12,000 Rp 60,000
kain lap 3 buah Rp 5,000 Rp 15,000
tabung gas 1 buah Rp 80,000 Rp 80,000
kursi plastik 4 buah Rp 30,000 Rp 120,000
sendok makan 1 lusin Rp 7,000 Rp 7,000
biaya sewa tempat 1 Rp 1,500,000 Rp 1,500,000
BIAYA TETAP Rp 7,132,000

TOTAL MODAL
MODAL/HARI (30 PCS) Rp 349,500 MODAL AWAL
BIAYA TETAP Rp 7,177,000
TOTAL MODAL (AWAL) Rp 7,526,500
TARGET PENJUALAN TARGET PENJUALAN TARGET PENJUALAN TARGET PENJUALAN
TARGET PER HARI PER MINGGU PER BULAN PER TAHUN
PENJUALAN 30 PCS 210 PCS 840 PCS 10080 PCS
Rp 102,000 Rp 714,000 Rp 2,856,000 Rp 34,272,000

PENGEMBALIAN
MODAL DARI BIAYA 3 BULAN Rp 8,568,000
TETAP

Anda mungkin juga menyukai