Anda di halaman 1dari 9

Dr.

Nur Hidayat,SE,ME,Ak,CA,BKP

10/03/2019 Nur Hidayat 1


Tagihan semacam ini dapat
PIUTANG timbul karena:
• Penjualan barang atau
Piutang adalah jasa usaha pokok
tagihan perusahaan.
perusahaan • Penjualan aktiva yang
kepada pihak lain tidak dimaksudkan untuk
yang nantinya diperjual-belikan.
akan dimintakan
pembayarannya • Peminjaman uang
jika sampai pada perusahaan oleh pihak
waktunya. lain, misalnya piutang
pegawai.

10/03/2019 Nur Hidayat 2


Pembukuan 1. Nama dan alamat lengkap
debitur
Piutang
2. Jumlah piutang kepeda masing-
masing debitur
Khusus untuk
keperluan 3. Saat timbul maupun
berkurangnya piutang
fiskal,
pembukuan 4. Jenis piutang, mis. Piutang
dagang, piutang pegawai, dll.
piutang
harus 5. Hak penerimaan bunga
memberikan 6. Tanggal jatuh tempo piutang
keterangan 7. Jumlah piutang yang dapat
data sbb: dihapuskan
8. Keterangan lainnya yang
dianggap penting
10/03/2019 Nur Hidayat 3
PENGHAPUSAN
PIUTANG
Penghapusan piutang (bad debt) =
kerugian yang timbul karena
adanya piutang yang tidak dapat
ditagih oleh perusahaan.
Ada dua metode membukukan
penghapusan piutang, yaitu:
1. Metode langsung (direct write off)
2. Metode cadangan (allowance)

10/03/2019 Nur Hidayat 4


Metode cadangan =
menurut metode ini
Metode langsung = perusahaan perlu
menurut metode ini menyisihkan
perusahan tidak kerugian piutang
perlu melakukan
tidak dapat ditagih
pembukuan sesuatu
apapun sebelum dalam prosentase
nyata-nyata piutang tertentu.
tersebut tidak Misalnya 2% dari
dapat ditagih. jumlah piutang
Metode ini tidak atau 5% dari total
mengenal penjualan, dsb.
pencadangan
10/03/2019 Nur Hidayat 5
Contoh Kasus:
Transaksi Metode Langsung Metode Cadangan
Saat penyisihan: Beban Penghapusan
Pada tgl 1/7/13 Tidak dijurnal piutang (D) Rp. 2,5jt.
disisihkan piutang tak Penyisihan piutang tak
dapat ditagih Rp. 2,5jt. tertagih (K) Rp. 2,5jt.

Nyata-nyata tak dapat Beban penghapusan Penyisihan piutang tak


ditagih: piutang (D) Rp. 1,5jt. tertagih (D) Rp. 1,5jt.
5/10/13 dari penyisihan Piutang dagang (K) Rp. Piutang dagang (K) Rp.
2,5jt yang benar-benar 1,5jt. 1,5jt.
tak dapat ditagih 1,5jt

Piutang yang dihapuskan Piutang dagang (D) Rp. Piutang dagang (D) Rp.
ternyata dibayar oleh 1,5jt. 1,5jt.
debitur: Beban penghapusan Penyisihan piutang tak
2/12/13 diterima piutang (K) Rp. 1,5jt. tertagih (K) Rp. 1,5jt.
pembayaran Rp. 1,5jt.
10/03/2019 Nur Hidayat 6
Pencatatan Penghapusan Piutang
dalam Akuntansi Perpajakan
Akuntansi pajak Telah dilakukan upaya
merekomendasi nyata penagihan:
kan pengakuan 1. Debitur pailit
penghapusan dibuktikan keputusan
piutang tak pengadilan.
tertagih
2. Penyerahan piutang ke
dengan Metode
Langsung
lelang atau pengadilan.
Dengan syarat: 3. Pembebasan piutang
merupakan penghasilan
bagi debitur.
10/03/2019 Nur Hidayat 7
Kerugian Piutang bagi
Perusahaan Bank & Lembaga Keuangan

Pembentukan cadangan bagi perusahaan bank


dan lembaga keuangan, diperkenankan
melakukan pembentukan cadangan. Dengan
ketentuan sbb:
1. Bank, besarnya cadangan 3% dari rata-
rata saldo piutang.
2. Perusahaan sewa guna usaha dengan hak
opsi 2,5% dari rata-rata saldo piutang.
3. Perusahaan asuransi kerugian, 40% dari
premi
10/03/2019 Nur Hidayat 8
Penyajian Piutang di Neraca

Penghapusan Piutang Metode Penghapusan Piutang Metode


Langsung (Rp 000): Cadangan (Rp 000):

Aset lancar: Aset lancar:


Piutang Dagang = Rp100.000 Piutang Dagang = Rp125.000
Peny. Kerugian Piutang Tak
Tertagih = (Rp 25.000)
Piutang Bersih = Rp100.000
10/03/2019 Nur Hidayat 9

Anda mungkin juga menyukai