Anda di halaman 1dari 22

KEBUTUHAN NUTRISI

KELOMPOK 14
Oleh :
Dwida Rizki Pradiptasiwi
Astrid Anggreswari Nur Santoso
Nevia Ratri Indriani
Retno Dwi Susanti
Alif Arditia Yuda
Apa Itu Nutrisi?

Nutrisi
• Nutrisi adalah ikatan kimia yang diperlukan tubuh untuk
melakukan fungsinya, yaitu energi, membangun dan
memelihara jaringan, serta mengatur proses-proses
kehidupan (Soenarjo, 2000).

3
Sistem Tubuh Yang
Berperan ??
• Saluran Pencernaan

Makanan yang Anda makan setiap hari tentu tidak akan bisa
diubah, dicerna, dan diserap zat gizinya (nutrisi) jika tidak
diproses oleh organ pencernaan.

4
Apa Itu Nutrient?
• Nutrient adalah zat kimia organik
dan anorganik yang ditemukan
dalam makanan dan diperoleh
untuk penggunaan fungsi tubuh.

5
Nutrient terdiri dari ....

1 • Karbohidrat

2 • Protein

3 • Lemak

4 • Vitamin

5 • Mineral dan Air


Faktor Yang Mempengaruhi
• Pengetahuan 1
Kebutuhan Nutrisi

2 • Prasangka

• Kebiasaan 3

4 • Kesukaan

• Ekonomi 5
Masalah Gangguan Nutrisi

• Obesitas

• Malnutrisi

• Diabetes Melitus

• Hipertensi
Macam-Macam Diet
• Diet ialah pengaturan pola makan, baik ukuran,
porsi dan kandungan gizinya.
• Diet rendah kalori
rendah karbohidrat

• Diet rendah kalori


tinggi protein

• Diet rendah kalori


rendah lemak

• Diet rendah kalori


tinggi lemak dan
protein
Gizi Seimbang

Gizi seimbang adalah susunan makanan sehari–


hari yang mengandung zat-zat gizi dalam jenis dan
jumlah yang sesuai dengan kebutuhan tubuh,
dengan memerhatikan prinsip keanekaragaman
atau variasi makanan, aktivitas fisik, kebersihan,
dan berat badan (BB) ideal.
4 Pilar Gizi Seimbang

Mengkonsumsi Selalu Selalu menjaga Menjaga berat


makanan yang berolahraga kebersihan badan ideal
beraneka ragam
sesuai kebutuhan
BAHAYA MEROKOK
KELOMPOK 14
Oleh :
Dwida Rizki Pradiptasiwi
Astrid Anggreswari Nur Santoso
Nevia Ratri Indriani
Retno Dwi Susanti
Alif Arditia Yuda
ROKOK ?

Rokok
• Rokok adalah hasil olahan tembakau yang terbungkus, dihasilkan
dari tanaman Nicotiana Tabacum, Nicotiana Rustica dan spesies
lainnya atau sintetisnya yang mengandung nikotin dan tar dengan
atau tanpa bahan tambahan (Heryani, 2014).

15
Merokok ??

Merokok adalah membakar tembakau yang kemudian


dihisap isinya, baik menggunakan rokok maupun
menggunakan pipa (Saleh, 2011).

16
Klasifikasi
Perokok

Bustan (2007), membagi perokok dibagi


atas tiga kategori :

1. Ringan (1 - 10 batang perhari)


2. Sedang (11-20 batang perhari)
3. Berat (lebih dari 20 batang perhari)
Kandungan Rokok
Menurut Muhibah (2011) racun rokok
yang paling utama adalah sebagai
berikut:

1. Nikotin
2. Tar
3. Karbon monoksida

18
Dampak Merokok
Bagi Kesehatan
Cara Berhenti Merokok

• Metode yang
• Metode yang
Mengandalkan
Mengandalkan Terapi
Perubahan Perilaku
dan Obat-Obatan
• Metode “Cold Turkey”
• Terapi Penggantian Nikotin
• Terpi Perilaku Kognitif
• Pemberian Obat-Obatan
• Pengondisian Berbalik
• Metode Hipnotis
Terima Kasih
Ada Pertanyaan?

Anda mungkin juga menyukai