Anda di halaman 1dari 16

CACAR AIR

(Varicella)

dr. Sarah Puspa


Definisi
• Cacar air (Varicella) adalah suatu infeksi
menular yang sering timbul dan menyebabkan
ruam kulit berupa sekumpulan bintik-bintik
kecil yang datar maupun menonjol, berisi
cairan, dan menimbulkan rasa gatal.
Epidemiologi
• Tersebar di seluruh dunia
• Menyerang anak-anak < 10 th, terbanyak 5-9 th
• Pada orang dewasa umumnya gejala lebih berat
• Masa inkubasi 14-21 hari
• Meningkat pada musim peralihan
• Penularan meningkat di populasi padat
• 75 % anak terjangkit setelah penularan
Penyebab
• Penyebabnya adalah virus varicella-zoster.
Virus ini ditularkan melalui sekret saluran
pernapasan, percikan ludah, kontak dengan
lesi cairan vesikel, pustula, dan secara
transplasental.
STADIUM ERUPSI
Tanda dan Gejala
Stadium Prodromal
• 14-21 hari  Panas 1-3 hari, mengigil, nyeri kepala, anoreksia
dan malaise

Stadium erupsi
• 1-2 hari  muncul ruam kulit pada wajah, leher, kepala,
badan dan ekstremitas yang disertai gatal
• 1-3 minggu  krusta terlepas tergantung dalamnya kelainan
kulit
• 7-10 hari  penyembuhan
• Lesi hiper/hipo-pigmentasi menetap sampai beberapa bulan
• Infeksi sekunder dapat terbentuk jaringan parut
Vesikel
Komplikasi
• Infeksi sekunder bakteri
• Pneumonia
• Ensefalitis
• Hepatitis
Pengobatan
• Anti virus : Asiklovir 4 x 20mg/kgBB (anak), 5 x
800mg (dewasa)
• Penurun panas : parasetamol
• Bila ada gatal dapat diberikan antihistamin
oral
• Bila terjadi infeksi sekunder baru berikan
antibiotik
Non Medikamentosa
• Isolasi untuk mencegah penularan
• Upayakan agar vesikel tidak pecah
– Gunakan bedak salicyl
– Jangan menggaruk vesikel
– Menggunting kuku
• Mencegah infeksi sekunder
– Mengganti pakaian dan linen sesering mungkin
– Tetap mandi, bisa menambahkan larutan PK 1% pada
air mandi
• Bila hendak mengeringkan badan, cukup
tempelkan handuk pada kulit, jangan digosok
Pencegahan
Vaksinasi
• Perlindungan terhadap varicella hingga 71 – 100%
• Lebih efektif pada anak setelah > 1 tahun
– < 13 tahun  dosis tunggal
– > 13 Tahun  dua dosis dengan interval waktu 4 – 8 minggu

Imunoglobin Varicella Zooster (VZIG) : profilaksis setelah terpapar


virus, dan terutama pada orang – orang dengan resiko tinggi

Serta menjaga kesehatan tubuh dengan istirahat


secukupnya, makan makanan bergizi, serta berolah
raga, menjaga kebersihan tubuh dan lingkungan
Prognosis
• Pada anak-anak sehat  prognosis varisela
lebih baik dibandingkan orang dewasa oleh
karena cacar air pada dewasa memiliki risiko
25 kali lipat menderita pneumonia

• Pada neonatus dan anak yang menderita


leukemia, imunodefisiensi, sering
menimbulkan komplikasi sehingga angka
kematian meningkat
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai