Anda di halaman 1dari 35

PELAKSANAAN

KOMUNIKASI PERUBAHAN PERILAKU (KPP)


DALAM PEMBERDAYAAN KELUARGA
BIODATA

Salam kenal
SITI ROFIAH, SKM
 KEPALA SEKSI PROMOSI KESEHATAN & PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
 DINAS KESEHATAN KOTA PALANGKA RAYA
 Email : siet_ropeah@yahoo.co.id
TUJUAN PEMBELAJARAN
TUJUAN PEMBELAJARAN UMUM

Peserta mampu melaksanakan KPP dalam pemberdayaan keluarga di


Puskesmas

TUJUAN PEMBELAJARAN KHUSUS


Peserta Mampu:
1. Menjelaskan persiapan pelaksanaan KPP pemberdayaan keluarga
2. Melaksanakan KPP dalam pemberdayaan keluarga
POKOK BAHASAN DAN SUB POKOK BAHASAN

Persiapan Pelaksanaan KPP


Pelaksanaan KPP
Langkah-langkah dalam
Pelaksanaan KPP Pemberdayaan
Keluarga
Penyusunan Rencana/Jadwal
Kegiatan KPP
REVIEW

KPP

MI 1 MI 2 MI 3 MI 4

Konsep Dasar Perencanaan Pembuatan PELAKSANAAN


KPP KPP Media KPP KPP
Konsep Dasar KPP

• Komunikasi Perubahan Perilaku (KPP) berfokus pd masalah perilaku


yg merupakan faktor paling relevan untuk memecahkan masalah
kesehatan dan membawa dampak positif terhadap masalah
kesehatan.
• KPP sebagai suatu model pendekatan sistematis dan interaktif,
bertujuan untuk mempengaruhi dan mengubah perilaku spesifik
suatu kelompok sasaran, intervensi berdasarkan kajian formatif yg
seksama, dan hasil kajian tsb dipergunakan untuk mengembangkan
strategi ,pesan, dan saluran komunikasi.
Tahapan Perencanaan:
• Persiapan Internal Puskesmas
• Pembentukan Tim KPP
• Analisis situasi masalah kesehatan keluarga yg prioritas
• Penetapan Masalah Kesehatan Keluarga prioritas
• Kajian Formatif
• Penyusunan strategi KPP pemberdayaan keluarga
• Penyusunan rencana aksi KPP Pemberdayaan Keluarga Sehat
Pelaksanaan
Komunikasi Perubahan Perilaku
(KPP)
• Pelaksanaan KPP merupakan kegiatan pemberdayaan keluarga agar
setiap anggota keluarga tahu dan mampu melakukan perilaku hidup
sehat.
• Pemberdayaan (empowerment) keluarga
merupakan proses pemberian informasi secara terus menerus dan
berkesinambungan mengikuti perkembangan kondisi kesehatan
keluarga, serta proses membantu keluarga, agar keluarga tersebut
berubah ; dari tidak tahu menjadi tahu (aspek knowledge), dari tahu
menjadi mau ( aspek attitude), dan dari mau menjadi mampu
melaksanakan perilaku hidup sehat ( aspek practice).
I. PERSIAPAN PELAKSANAAN KPP
HAL YANG DIPERSIAPKAN
DALAM PELAKSANAAN KPP DI PUSKESMAS?
LANGKAH-LANGKAH PERSIAPAN PELAKSANAAN KPP

• Pertemuan • Pertemuan • Pengemban • Pendekatan


Internal Tim KPP gan kepada
Puskesmas Prototype Pimpinan
Media KPP Daerah dan
TOMA

• Pertemuan dengan • Persiapan


Pengelola/PJ
Media/Saluran Pengemban
Komunikasi Kelompok gan UKBM
dan Massa
1. PERTEMUAN INTERNAL PUSKESMAS

• Tujuan : Menyusun rencana/jadwal/review kembali perencanaan


• Pimpinan : Kepala Puskesmas
• Peserta : Pengelola Program Puskesmas
• Proses:
• Rekapitulasi data KS
• Masalah kesehatan prioritas
• Peran petugas pengelola program dan
petugas promkes
• Hasil:
• Tersusunnya Rencana kegiatan KPP di Puskesmas
• Tersusunnya Rencana kegiatan di setiap desa/kelurahan
2. PERTEMUAN TIM KPP
• Upaya memobilisasi potensi masyarakat
• Melibatkan pihak potensial: lintas sektor, ormas, tokoh
masyarakat, dll
• Dibuat tim KPP di tingkat desa/kelurahan dan tingkat
Puskesmas
• Meninjau kembali rencana aksi yg tlh disusun disesuaikan
dg ketersediaan dana, sumberdaya dan waktu.
Tujuan
• Tersusunnya rencana pelaksanaan
kegiatan KPP beserta jadwal
• Kesepakatan pembagian peran dan
tanggung jawab
• Kesepakatan berbagai jenis media
3. PENGEMBANGAN PROTOTYPE MEDIA

• Mengembangakan prototype jenis media KPP


Sesuai masalah kesehatan prioritas
Dana produksi dan distribusi media
4. PENDEKATAN KEPADA PIMPINAN
DAERAH DAN TOMA
• Dilakukan Tenaga Promkes di
Puskesmas dan Tim KPP (perwakilan)
• Tujuan: Dukungan pimpinan daerah
(Camat, kades/lurah, RW, RT), tokoh
agama, tokoh adat, tokoh pemuda,
yang ada di wilayah KPP
• Pendekatan dilakukan secara formal
dan informal
5. PERTEMUAN DENGAN PENGELOLA ATAU
PENANGGUNG JAWAB MEDIA/SALURAN
KOMUNIKASI KELOMPOK DAN MASSA

• Tujuan: membangun suasana


kondusif dan mendapat dukungan
dengan media/saluran komunikasi
kelompok dan massa.
• Misalnya: kelompok media
tradisional, pengelola siaran radio,
ketua kelompok pengajian, dll
6. PERSIAPAN PENGEMBANGAN UKBM
• Melibat aktifkan seluruh kelompok
peduli kesehatan yang ada
• Diintegrasikan dengan UKBM yang ada
• Mekanisme melalui forum komunikasi
masyarakat atau MMD
• Pembahasan dalam MMD:
• Masalah prioritas
• Upaya mengatasi masalah
• Potensi masyarakat yang dimiliki
• Menyusun rencana aksi KPP
• Pengorganisasian dan pembagian tugas
II. PENGORGANISASIAN
PELAKSANAAN KEGIATAN
KPP PEMBERDAYAAN KELUARGA
1. PENGORGANISASIAN PELAKSANAAN
KEGIATAN KPP
• Tujuan:
 Kejelasan tugas dan peran tim
KPP/pihak potensial
 Membangun tanggung jawab
masyarakat
 Mengarahkan sumberdaya yang ada
agar lebih efektif dan efisien,
berdaya, tidak tumpeng tindih
2. PENYUSUNAN JADWAL PELAKSANAAN KPP

• Pelaksanaan Kegiatan KPP pemberdayaan keluarga sehat


dilakukan secara simultan (bersamaan) di beberapa desa
wilker Puskesmas
• Diperlukan Jadwal Kegiatan agar berjalan lancar
• Jadwal kegiatan disusun oleh petugas promkes dan tim KPP
mengacu pada rencana aksi yang telah disusun.
CONTOH PENYUSUNAN JADWAL PELAKSANAAN KPP
No Jenis Kegiatan Sasaran Lokasi Waktu Pelaksanaan (Minggu)
1 2 3 4 dst
1 Kegiatan KPP Pengendalian Hipertensi
a. Pertemuan Tim KPP Puskesmas
Kecamatan
b. Pertemuan Tim KPP Desa A
Desa Desa B
Desa C
c. Orientasi Kader Desa A
Desa B
Desa C
d. Penyuluhan Kelompok
e. Pemasangan Media KIE
PELAKSANAAN KPP
DALAM PEMBERDAYAAN
KELUARGA
1. PELAKSANAAN DI TINGKAT
KECAMATAN/ PUSKESMAS
Komunikasi
Interpersonal dan
Pencanangan kegiatan Distribusi dan
Produksi Media Konseling terintegrasi
KPP Penggunaan Media KPP
saat Pengobatan atau
Kunjungan Rumah

Orientasi Tim KPP Tk


Kegiatan Kemitraan Advokasi ke Camat dan Forum Komunikasi
Kecamatan dan
dengan Mitra Potensial Kades/Lurah Pelaksanaan KPP
Desa/Kelurahan

Fasilitasi,
Pemantauan dan
Pendampingan,
Penilaian
Pembinaan
2. PELAKSANAAN DI TINGKAT
DESA/KELURAHAN

Komunikasi
Distribusi dan Interpersonal dan
Pencanangan kegiatan Orientasi pelaksanaan
penggunaan media Konseling terintegrasi
KPP kegiatan KPP
KPP saat Pengobatan atau
Kunjungan Rumah

Pengembangan UKBM Forum Komunikasi KPP Kegiatan KIE melalui Pemantauan dan
di Desa tingkat Desa/Kelurahan Media Tradisional Penilaian
DISKUSI KELOMPOK
LEMBAR KERJA 1
RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN KPP:
PEMBERDAYAAN KELUARGA UNTUK SASARAN UTAMA PADA KUNJUNGAN
RUMAH DI DESA/KELURAHAN …………….
PUSKESMAS…………………………..KECAMATAN…………………
Jenis Tujuan Sasaran Saluran Media Petugas Dana Waktu
kegiatan Komunikasi/ pelaksana
Cara

Kunjungan Komunikasi
rumah Interpersonal/
konseling
RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN KPP PEMBERDAYAAN KELUARGA
UNTUK SASARAN PELAKSANA PROGRAM/KEGIATAN KPP PADA:
ORIENTASI KADER DAN TOKOH MASYARAKAT DESA………………………
PUSKESMAS ……………….....................
KECAMATAN……………………………….
TAHUN……………………………………...
Jenis Tujuan Sasaran Saluran Media Petugas Dana Waktu
kegiatan Komunikasi/ pelaksana
Cara

Orientasi Pertemuan
Kader dan kelompok
Tokoh
Masyarakat
RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN KPP PEMBERDAYAAN KELUARGA
UNTUK SASARAN PENDUKUNG/PENGUAT KEGIATAN KPP
MELALUI PERTEMUAN TINGKAT DESA/KELURAHAN ……………………
PUSKESMAS…………………………..KECAMATAN…………………………

Jenis Tujuan Sasaran Saluran Ko Media Petugas Dana Waktu


kegiatan munikasi/ pelaksana
Cara

Penggalangan Pertemuan
komitmen dengan
pembuat
kebijakan dan
lintas sektor
RENCANA KEGIATAN KPP PEMBERDAYAAN KELUARGA

SALURAN
JENIS KEGIATAN TUJUAN SASARAN MEDIA PELAKSANA DANA WAKTU
KOMUNIKASI/CARA

SASARAN UTAMA

Memotivasi
Konseling berhenti Leafleat dan alat
untuk berhenti Perokok Konseling Dokter/perawat BOK TW.2 (April)
merokok demontrasi
merokok

Meningkatkan
kesadaran
keluarga Keluarga Komunikasi Lembar balik, alat
Kunjungan Rumah Petugas Promkes BOK TW.2 (April)
tentang Perokok Interpersonal demontrasi
bahaya
merokok
SASARAN PELAKSANA

Meningkatkan kompetensi
Pelatihan tenaga Calon tenaga Modul, bahan TW.1.
tenaga promkes dalam Pelatihan Bapelkes APBD
Promkes promkes tayang dll (Februari)
melakukan penyuluhan

Meningkatkan kompetensi
Pelatihan bagi dokter dan perawat dalam Dokter dan Modul, bahan TW.1.
Pelatihan Bapelkes APBD
dokter dan perawat melakukan konseling perawat tayang dll (Februari)
berhenti merokok

Penyuluhan Mengoptimalisasikan Kader Penyuluhan Factsheet dan bahan


Tenaga Promkes BOK TW.2. (April)
Kelompok kegiatan posbindu PTM Posbindu kelompok tayang

Melaksanakan tindak
pidana ringan bagi Factsheet dan bahan
Sosialisasi perokok pada kawasan Satpol PP Sosialisasi Tenaga Promkes BOK TW.2. (April)
tayang
KTR

Memberikan ceramah
agama terkait bahaya Factsheet dan bahan
Diskusi Kelompok Tokoh Agama Diskusi kelompok Tenaga Promkes BOK TW.2. (April)
merokok tayang
SASARAN PENDUKUNG
Mendorong
peran kepala
Factsheet,
desa dalam Kepala TW.1
MMD FGD, MMD poster, laporan UKM, UKP ADD
mendukung Desa (Maret)
hasil SMD
kebijakan tingkat
desa

Mendorong Komunikasi Kepala


Advokasi ke dukungan camat interpersonal, Puskesmas, TW.1
Camat Factsheet ADD
camat dalam membuat Pertemuan Tingkat koordinator UKM, (Maret)
aturan Kecamatan UKP
LEMBAR KERJA 2
KESIMPULAN
• Langkah-langkah Persiapan Pelaksanaan Kegiataan KPP
 Persiapan: Pertemuan internal Puskesmas, Pertemuan
Tim KPP, Pengembangan Prototype Media,
Pendekatan pada Pimpinan Wilayah, Pertemuan
dengan PJ Media, Persiapan Pengembangan UKBM
 Pengorganisasian: Pengorganisasian dan Penyusunan
Jadwal

• Melaksanakan Kegiatan KPP dalam Pemberdayaan Keluarga


• Di Tingkat kecamatan/Puskesmas
• Di Tingkat Desa/Kelurahan

Anda mungkin juga menyukai