Anda di halaman 1dari 12

LogoType

NOVEL
• PENGERTIAN
• KAIDAH KEBAHASAAN
• CIRI-CIRI NOVEL
• JENIS JENIS NOVEL

http://www.free-powerpoint-templates-design.com
PENGERTIAN NOVEL
Novel merupakan suatu bentuk karya
sastra yang berbentuk prosa yang
memiliki unsur intrinsik dan ekstrinsik.
Kata novel berasa dari bahasa Italia
yaitu “novella” yang berarti sebuah
kisah atau cerita.
Penulis yang menulis sebuah novel disebut sebagai novelis.
Isi novel lebih panjang dan lebih kompleks dari isi cerpen,
serta tidak mempunyai batasan struktural adan sajak.
Sebuah novel biasanya menceritakan atau menggambarkan
tentang kehidupan manusia yang berinteraksi dengan lingkungan
dan juga sesamanya.

Di dalam sebuah novel, biasanya pengarang berusaha


semaksimal munngkin untuk memberikan arahan kepada
pembaca untuk mengetahui pesan tersembunyi seperti
gambaran realita kehidupan melalui sebuah cerita yang
terkandung di dalam novel tersebut.
.
KAIDAH KEBAHASAAN NOVEL
Kaidah kebahasaan atau ciri atau aturan bahasa yang digunakan dalam teks novel adalah sebagai berikut:

1. Berusaha 2. Biasanya berbentuk


4. Karangan nonfiksi berusaha
menghidupkan tulisan ilmiah dan ilmiah
mencapai taraf obyektivitas
perasaan atau populer, laporan, artikel,
3. Dipengaruhi oleh yang tinggi, berusaha
menggugah emosi feature, skripsi, tesis,
subjektivitas menarik dan menggugah
pembacanya disertasi, makalah,
pengarangnya nalar (pikiran) pembaca.
. dan sebagainya.
KAIDAH KEBAHASAAN NOVEL

Bahasa bermakna denotatif (yaitu


Makna sebenarnya) juga konotatif, Bahasa bersifat denotatif dan
Asosiatif (yaitu makna tidak sebenarnya, menunjuk pada pengertian
ekspresif (yaitu memberi bayangan 5 6 yang sudah terbatas sehingga tidak
Suasana pribadi pengarang), sugestif bermakna ganda.
(yaitu bersifat mempengaruhi pembaca),
dan plastis (yaitu bersifat indah untuk
Menggugah perasaan pembaca).

Melibatkan gaya bahasa sinisme,


Melibatkan gaya bahasa ironi atau
sindiran yang lebih kasar dari ironi
sindirian, yang dikatakan kebalikan
dari apa yang sebenarnya,contoh: 7 8 untuk mencemooh, contoh: Bersih
benar badanmu nak, kata ibu kepada
Lekas betul abang pulang baru saja
anaknya yang baru main seharian
sudah jam 1 malam
9. Melibatkan gaya bahasa
sarkasme, Sindiran yang
sangat tajam dan kasar
hingga kadang-kadang
menyakitkan hati,
contoh: Hai binatang
enyah kau dari sini.
Ciri-ciri novel

1 2 3 4 5

Jumlah katanya Terdiri dari Waktu untuk Ceritanya Alur ceritanya


lebih dari 35.000 setidaknya membaca lebih dari satu cukup kompleks
kata. 100 halaman novel setidak impresi, efek,
nya 2 jam dan emosi.
atau 120
menit
Ciri-ciri novel

06 Seleksi ceritanya luas

Ceritanya panjang, tapi banyak kalimat


07 yang diulang-ulang.

Ditulis dengan narasi kemudian didukung


08 dengan deskripsi untuk menggambarkan
suasanya yang ada didalamnya

Your Text Here


Jenis jenis Novel
Berdasarkan Nyata atau Tidaknya Kejadian

NOVEL FIKSI NOVEL NON FIKSI

1 novel yang tidak nyata atau


tidak terjadi pada kehidupan
nyata. 2 Yang pernah ada atau
nyata adanya
Jenis jenis Novel
Berdasarkan Genre Ceritanya

NOVEL ROMANTIS NOVEL HOROR

1 Novel yang berupa kasih


sayang dan cinta.
2 Novel yang berisi tentang
hal yang menyeramkan

NOVEL INSPIRATIF

3 4
NOVEL KOMEDI
Novel yang berisi kisah
Novel yang berisi hal lucu inspiratif
Jenis-jenis Novel
Berdasarkan Isi dan Tokoh

NOVEL TEENLIT NOVEL CHICKLIT

1 Novel yang berisi tentang


remaja
2 Novel yang berisi tentang
perempuan muda

NOVEL DEWASA

3 4
NOVEL SONGLIT
Novel yang berisi tentang
Novel yang diambil dari cerita orsng dewasa
sebuah lagu

Anda mungkin juga menyukai