Anda di halaman 1dari 8

 Tuhan memakai orang-

orang yang bersedia untuk


mengikuti bimbinganNya.
 Saul belum belajar untuk
TAAT kepada Tuhan
dalam segala hal.
Saul Mempersembahkan Kurban
 Prajurit Isreal berada di Gilgal
untuk memerangi bangsa
Filistin.
 Samuel memberitahu Saul
menunggu 7 hari untuk
mempersembahkan Kurban,
 Saul bertindak sendiri
memutuskan kemauannya
sendiri.
Saul Tidak Menaati Allah
 Saul makin menjauh dari Tuhan.
 Saul melanggar perintah Allah,
saat berperang melawan
bangsa Amalek.
 Sifat Saul yang mementingkan
keinginannya sendiri telah
mengakibatkan ia kehilangan
kerajaannya.
Pentingnya Menaati Allah
 Perintah dan Petunjuk
diberikan untuk ditaati.
 Allah menghendaki kita TAAT
kepadaNya.
 Yeremia 7 : 23, “Ikutlah seluruh
jalan yang Kuperintahkan
kepadamu, supaya kamu
berbahagia!”
Pentingnya Menaati Allah
 Ketaatan kepada Allah juga
termasuk ketaatan kepada ,
Orangtua kita, para guru, para
pimpinan, dan undang-
undang negara kita.
 Hidup adalah pilihan; Mau TAAT
atau tidak.
 Taat mendapatkan kebahagaian
– tidak taat membuat kita tidak
sejahtera/bahagia
Penerapan
 Mengikuti perintah
Tuhan lewat firmanNya –
Doa dan baca Alkitab
setiap hari.
 Menaati Orang tua, para
pemimpin, peraturan-
peraturan yang telah
dibuat.
Ayat Hafalan Bulan Juli

Anda mungkin juga menyukai