Anda di halaman 1dari 6

Nama Kelompok :

1. Tri Surya .L (1712311034)


2. Yulianingsih .W.S (1712311035)
3. Christa Maria .D (1712311040)
4. Mahndra Andita .S (1712311048)
5. Nur Alviana .w (1712311054)
6. Nabila Almas B.A (1712311055)
7. Titik Nur Aini (1712311088)
Pengertian Zahir
Zahir accounting adalah software akuntansi keuangan
yang sangat inovatif, namun sangat berbeda dengan
software akuntansi lainnya. Selain mempermudah
pembukuan, ketika jurnal akuntansi dan laporan
keuangan dibuat secara otomatis tanpa perlu mengerti
teori akuntansi yang terlalu mendalam.
Zahir Accounting ada
beberapa jenis, diantaranya :
• Zahir Small Business Accounting 5.1
• Zahir Flexy Money 5.1
• Zahir Flexy Trade 5.1
• Zahir Accounting Personal 5.1
• Zahir Standar 5.1
• Zahir Enterprise 5.1
• Zahir Point of Sale (POS) 5.1
Kelebihan Zahir :
• Mudah digunakan bagi Non-Akuntan
• Desain tampilan menarik dan mudah dipahami
• Faktur dan laporan dapat didesain sesuai
kebutuhan
• Menggunakan database client server
• Fasilitas dan kapasitas yang dapat disesuaikan
kebutuhan
• Tersedianya grafik dan analisa bisnis
• Fasilitas audit
Kekurangan Zahir :
• Zahir Accounting tidak dapat secara otomatis menghitung
biaya perjam, perburuh dan biaya lain dalam akuntansi
biaya.
• Pada Zahir edisi Flexy Money tidak tersedia fasilitas harga
tetap, proyek dan departemen.
• Zahir Accounting edisi pendidikan belum mendukung
pengeditan (unposting) transaksi penjualan dan pembelian.
• Tidak memberikan rekomendasi tentang kebutuhan
perangkat yang dibutuhkan serta kompatibel dengan Zahir
Pos.
• Zahir Pos kurang cepat dan responsif khususnya pada saat
menginput transaksi, membuka faktur, menginput produk
dan mencetak faktur.
Tutorial Zahir

Anda mungkin juga menyukai