Anda di halaman 1dari 23

BUSINESS PLAN

Noor Saif
ABSTRACTION
HAKEKAT PERENCANAAN

GAGAL MERENCANAKAN

=
MERENCANAKAN GAGAL
APA ITU BUSINESS PLAN?

• Garis besar tertulis yang mengevaluasi segala


aspek kelangsungan hidup ekonomi dari
upaya bisnis Anda termasuk uraian dan
analisis terhadap prospek bisnis Anda.
MENGAPA HARUS ADA BUSINESS PLAN?
• Agar lebih fokus pada tujuan bisnis dengan
memanfaatkan keterangan dan analisis yang
sesuai.

• Dapat dimanfaatkan sebagai suatu alat


penjualan dalam menangani hubungan
penting termasuk para pemberi pinjaman,
investor, dan bank.
MENGAPA HARUS ADA BUSINESS PLAN?
• Anda dapat memanfaatkan rencana itu untuk
menghimpun pendapat dan nasehat dari orang
lain, termasuk mereka yang berkecimpung di
bidang bisnis Anda, yang akan memberi Anda
nasehat berharga dengan gratis.

• Rencana bisnis Anda dapat mengungkapkan


segala kelalaian dan/atau kelemahan di dalam
proses perencanaan Anda.
HAL-HAL YANG DIHINDARI DALAM BUSINESS PLAN

• Jangka waktu perencanaan terlalu


panjang. Rencana bisnis jangka panjang
tidak bermakna apa-apa karena realitas
bisnis Anda dapat berbeda dari konsep
awal Anda.

• Over confidence, berlakulah sangat


konservatif dalam meramalkan
kebutuhan modal, ketepatan waktu,
penjualan, dan laba.
HAL-HAL YANG DIHINDARI DALAM BUSINESS PLAN

• Bahasa yang rumit. Sebaliknya gunakan


bahasa yang sederhana dalam menjelaskan
segala persoalan. Buatlah mudah dibaca dan
dimengerti.
• Jangan sepenuhnya tergantung pada keunikan
bisnis Anda atau bahkan pada penemuan yang
telah memperoleh hak paten. Keberhasilan
mendatangi mereka yang memulai bisnis
dengan ekonomi yang bagus dan tidak selalu
dari penemuan yang hebat.
BUSINESS PLAN OUTLINE
1. Executive Summary

2. Company Profile

3. Product/Service

4. Marketing Plan

5. Financial Plan
BAB 1. EXECUTIVE SUMMARY
• Merupakan ringkasan peluang bisnis yang mencakup
pokok-pokok penting dalam perencanaan.

• Berorientasi masa depan, sehingga dapat


menunjukkan pengetahuan peluang bisnis Anda dan
membuktikan bahwa dengan berinvestasi pada usaha
tersebut akan memberikan keuntungan optimal.
SEBERAPA PENTINGKAH EXECUTIVE SUMMARY

• Hal tersebut begitu penting dalam rangka membangun


ketertarikan dan semangat para pembaca. Pembaca yang
dimaksud seperti teman, investor, pimpinan, dan lain-
lain.

• Executive summary akan dibaca oleh investor sebagai


pertimbangan dalam pengambilan keputusan. Jadi
executive summary harus dapat menciptakan sesuatu
yang spektakuler sehingga menggiring para pembaca
untuk melanjutkan membacanya.
KOMPONEN DALAM EXECUTIVE SUMMARY

• Perkenalan mengenai peluang bisnis Anda


• Analisis kompetisi (termasuk trend bisnis
tersebut di masa lalu, sekarang dan
mendatang)
• Marketing overview
• Financial overview
• Informasi supplier (jika ada)
BAB 2. COMPANY PROFILE

• Who am I? or who are we?


• Merupakan potret bisnis Anda dan siapa yang
terlibat di dalamnya
KOMPONEN DALAM COMPANY PROFILE

• Jenis bisnis: perdagangan, produksi, atau jasa


• Bentuk bisnis: perseorangan, firma, PT, atau
CV
• Pemilik
• Nama bisnis
• Tanggal mulai bisnis
KOMPONEN DALAM COMPANY PROFILE

• Operasional bisnis
• Deskripsi bisnis
• Lokasi
• Contact person
• Penasehat hukum (jika ada)
BAB 3. PRODUCT/SERVICE
• Pada praktiknya banyak bisnis yang
merangkap bisnis jasa dan bisnis produk.

• Pada bagian ini dijelaskan mengenai


keuntungan dari produk atau jasa yang
Anda jual. Bagaimana produk tersebut
dapat digunakan di kalangan masyarakat
luas.
KOMPONEN DALAM
PRODUCT/SERVICE
• Apa keunikan barang/jasa Anda?
• Apa nilai tambah barang/jasa Anda?
• Bagaimana produk/jasa Anda mampu
berkompetisi?
• Bagaimana proses produksi dan apa
saja bahan-bahannya?
• Bagaimana sejarah produk tersebut di
pasaran?
BAB 4. MARKETING PLAN

• Focus on Marketing: Market


Segmentation, Market Targeting,
Market Positioning.

• Marketing mix: Promotion, Price,


Product, Place.
BAB 5. FINANCIAL PLAN

• Modal: Modal awal


dan Modal kerja
• Sumber Keuangan
• Analisis keuangan:
Cash Flow
It’s Show Time
Kelompok Seni n
1) Lutfi Sarif
2) Anggil
3) Salik
4) Safii
5) Rofiqoh
6) Very
7) Wahyu
Kelompok Rabu Siang 1
• Ayub
• Yazid
• Ulfa
• Ni‘mah
• Abdorin
• Ixi
Kelompok Rabu Siang 2
• Turnasih
• Zikril
• Gustom
• Pujiastuti
• Gusni
• Ari
• Andang

Anda mungkin juga menyukai