Anda di halaman 1dari 24

PERENCANAAN PROYEK

INDUSTRI
KEMAMPUAN AKHIR
MAHASISWA
• Mampu membuat rencana proyek industri
RENCANA BISNIS
• menurut Hisrich and Peters : business
plan adalah dokumen tertulis yang
Disiapkan oleh wirausaha yang
menggambarkan semua unsur-unsur yang
relevan baik internal, maupun eksternal
mengenai perusahaan untuk memulai
sewaktu usaha. Isinya sering merupakan
perencanaan terpadu menyangkut
pemasaran, permodalan, manufaktur dan
sumber daya manusia.
menurut Megginson :

• Business plan adalah suatu rencana


tertulis yang memuat mini dan tujuan
bisnis, cara kerja dan rincian
keuangan/permodalan susunan para
pemilik dan manajemen dan bagaimana
cara mencapai tujuan bisnisnya.
menurut Bygrave:
• Business Plan merupakan suatu dokumen
yang menyatakan keyakinan akan
kemampuan sebuah bisnis untuk menjual
barang atau jasa dengan menghasilkan
keuntungan yang memuaskan dan
menarik bagi penyandang dana.
• Business Plan adalah sebuah selling
document yang mengungkapkan daya
tarik dan harapan sebuah bisnis kepada
penyandang dana potensial.
• Dokumen tertulis yang menjelaskan
bagaimana bisnis yang akan dilaksanakan
dapat mencapai tujuan. Rencana bisnis
meliputi rencana marketing, keuangan dan
operasional. Kadang Rencana Bisnis juga
dibuat untuk kegiatan usaha yang sedang
berjalan yang membutuhkan tujuan baru
• Business plan merupakan rencana
perjalanan atau road map yang akan
diikuti oleh wirausaha. Business plan
seakan-akan menjawab pertanyaan:
Where am I now? Where am I going? How
will I get there?
Membuat Rencana Bisnis harus
mempertimbangkan :
• What : Produk apa yang akan dibuat
• Why : Mengapa produk itu dibuat
• How : Bagaimana membuat produk
• Who: Siapa pasarnya/pembelinya
• When : Kapan produk itu harus dibuat
• Where : Dimana produk akan dibuat atau
dimana bisnis akan dilakukan?
TAHAPAN PENYUSUNAN
RENCANA BISNIS
• Tahap Ide usaha
• Tahap Perumusan Konsep Usaha
• Tahap Study Kelayakan Usaha/ Feasibility
Study
• ANALISIS SWOT (Kekuatan, Kelemahan,
Kesempatan, Ancaman)
YANG PERLU DIPERHATIKAN DALAM
MENYAJIKAN BUSINESS PLAN
• Usahakan agar rencana bisnis yang
disusun tidak terlalu tebal tetapi lengkap
• Penampilan rencana bisnis harus dibuat
menarik
• Sampul depan rencana bisnis harus
memuat nama perusahaan, alamat, nomor
telpon, dan bulan serta tahun rencana
bisnis dikeluarkan
YANG PERLU DIPERHATIKAN DALAM
MENYAJIKAN BUSINESS PLAN
• Rencana bisnis yang baik harus
mencantumkan ringkasan eksekutif
(executive summary) yang memuat
penjelasan mengenai keadaan usaha
• Penyusunan Rencana bisnis harus
diorganisasikan secara baik
• mencantumkan risiko utama (critical risk)
KONSEP FORMAT RENCANA
BISNIS
I. Pendahuluan
• Nama dan alamat perusahaan - Nama dan
alamat pemilik
• Nama dan alamat penanggung jawab
yang bisa dihubungi sewaktu-waktu -
Informasi tentang bisnis yang dilakukan
II. Rangkuman bisnis yang akan
dilaksanakan, sekitar 2 halaman yang
menjelaskan lengkap isi rencana
(executive summary)
III. Visi dan Misi
• Visi wirausahawan terhadap perusahaan -
dibidang apa perusahaan ini -Nilai-nilai
dan prinsip yang dianut perusahaan
• Apa yang membuat perusahaan anda
unik. Apa sumber keunggulan
kompetitifnya.
IV. Analisis Industri
• Perspektif masa depan industry -Analisis
persaingan
• Segmentasi pasar yang dimasuki -
Ramalan-ramalan tentang Produk yang
dihasilkan
V. Deskripsi Usaha
• Produk yang dihasilkan, Jasa pelayanan
• Ruang lingkup bisnis
• Personalia dan perlengkapan kantor
• Latar belakang identitas pengusaha
VI. Rencana produksi/operasional

• Pemilihan lokasi kerja dan Rencana Tata


letak (layout)
• Proses produksi
• Keadaan gedung , mesin dan
perlengkapannya
• Sumber-sumber bahan baku
VII. Rencana Pemasaran
• Segmentasi pasar, target pasar dan
posisioning
• Penetapan harga
• Pelaksanaan distribusi
• Promosi yang akan dilakukan
• Pengembangan produk
VIII. Perencanaan Organisasi
• Bentuk kepemilikan dan struktur
organisasi
• Informasi tentang partner
• Uraian tentang kekuasaan
• Latar belakang anggota tim manajemen
• Peranan dan tanggung jawab personalia
dalam organisasi
IX. Resiko
• Evaluasi tentang kelemahan bisnis
• Gambaran teknologi
X. Perencanaan Keuangan
• Sumber dan penggunaan modal
• Laporan Keuangan ( proyeksi L/R.Cash
Flow,Neraca)
• Analisis titik impas
• Rasio keuangan untuk mengetahui kinerja
XI. Kesimpulan dan lampiran
• Kelayakan bisnis dengan modal pinjaman
• Kelayakan bisnis dengan kemitraan
• Rancangan nota kesepakatan
• Lampiran – lampiran

Anda mungkin juga menyukai