Anda di halaman 1dari 23

KAPASITOR

BAMBANG WIDODO, S PD
SMA NEGERI 9
YOGYAKARTA
KAPASITOR
• Didalam peralatan elektronika,
energy disimpan di dalam
sepasang konduktor bermuatan
yang dipisahkan oleh lapisan
isolator. Alat tersebut
dinamakan Kapasitor/
kondensator.
• Kapasitor digunakan menyimpan
energy dalam jangka waktu yang
singkat untuk kemudian
dibebaskan kembali dengan
cepat.
JENIS KAPASITOR
• Kapasitor yang nilainya tetap dan tidak
berpolaritas. Contohya: Kapasitor
Kertas, Kapasitor Mika, Kapasitor
Polyster dan Kapasitor Keramik.
• Kapasitor yang nilainya tetap, tetapi
memiliki Polaritas Positif dan Negatif.
Contohya: Kapasitor Elektrolit atau
Electrolycte Condensator (ELCO)
dan Kapasitor Tantalum.
• Kapasitor yang nilainya dapat diatur
atau disebut juga Variable Capasitor/
Varco.
•.
Fungsi kapasitor
Sebagai filter pada rangkaian Power Supply/ Adaptor/
Rectifier, maksudnya disini adalah kapasitor sebagai ripple filter/
perata arus, sifat untuk menyimpan muatan listrik oleh kapasitor
dapat memotong tegangan ripple.
Sebagai pembangkit frekuensi pada rangkaian oscillator/
pencari gel radio.
Untuk mencegah percikan bunga api pada sebuah saklar.
Salah satu komponen dalam pengapian mobil
Penyimpan energy dalam rangkaian penyala elektronik
 Kemampuan kapasitor menyimpan muatan disebut
Kapasitas/ Kapasitansi
 Dinyatakan dalam satuan Farad ( F )
Dimana 1Farad =1
𝐶 mikrofarad ( μF)
𝑉
 Satuan lain yang lazim digunakan : pikofarad (pF)
 Symbol :
1 μF  10 F -6

12
1 pF  10 F
Kapasitas kapasitor
keping sejajar
• Untuk memberi muatan listrik
pada kapasitor (gmb)
• Begitu diberi beda potensial V,
akan terbentuk medan listrik
dan kapasitor mendapat
muatan, Semakin besar beda
potensial semakin besar pula
muatannya.
• Rasio muatan terhadap beda
potensial disebut kapasitas ( C )
Kapasitas kapasitor
• Meskipun besaran q dan V dalam
q persamaan tampak menentukan nilai
C kapasitas ( C ). Nilai kapasitas itu
V
sendiri konstan karena rasio
dimana : keduanya konstan
C  Kapasitas kapasitor (Farad) • Kapasitas suatu kapasitor
q  Muatan (Coulomb) bergantung pada konstruksi fisiknya
yaitu
V  Beda potensial(Volt)  Luas keping (A)
 Jarak antar keping (d)
 Jenis bahan penyekat/ dielektrik yang
digunakan (𝜀0 )
Misal :
Sebuah kapasitor keping sejajar diberi tegangan/ beda
potensial ( V ) sehingga setiap keping mendapat muata q
q q
Φ  EA  Φ  EA 
ε ε
q q V
E 
εA εA d
ingat q εA

V V d
E
d sehingga :
ε  permetivitas bahan dielektrik
q εA ε0 εr A
d  jarak antar keping C  
V d d
• Jika ruang diantara kedua
keping kapasitor adalah ruang
hampa/ vakum kapasitasnya
adalah :
ε0 A
C0 
d

• Permetivitas relative suatu C


bahan dielektrik dapat
r 
didefinisikan sebagai C0
perbandingan antara capasitas
dalam bahan dielektrik dengan atau
kapasitas dalam hampa
C  εr C 0
ENERGI YANG TERSIMPAN DIDALAM
KAPASITOR
• Ketika kapasitor diberi muatan oleh sumber tegangan V, terdapat
medan listrik diantara kedua keping kapasitor. Energi yang berasal
dari sumber tegangan disimpan sebagai energi potensial didalam
medan listrik kapasitor
• Muatan pada kapasitor bertambah sedikit demi sedikit selama
proses pengisian. Pertambahan muatan dibarengi pertambahan
beda potensial pada kedua keping akhirnya penuh sebesar V.
• Grafik fungsi V dengan q (linier)
V

1
V …………
2

• Usaha yang diperlukan untuk penambahan muatan pada saat


awal tidak sama dengan saat akhir karena potensial meningkat.
Penentuan potensial yang tersimpan didalam kapasitor
1
berdasarkan potensial rata rata atau V
2
• Persamaan :
𝐸𝑃 = 𝑞𝑉𝑟𝑎𝑡𝑎−𝑟𝑎𝑡𝑎
1
𝐸𝑃=𝑞 𝑥 𝑉
2

1 1 2 1 𝑞2
𝐸𝑃 = 𝑊 = 𝑞𝑉 = 𝐶𝑉 =
2 2 2𝐶
• Jarak kedua keping sebuah kapasitor keping sejajar 5 mm dan luas setiap
keping 2 𝑚2 . Kapasitor berada dalam vakum, jika potensial 104 volt
dihubungkan pada kapasitor
1) Nilai kapasitas 3,45 x 10−9 F
2) Muatan yang tersimpan pada setiap keeping 3,54 x 10−3 C
3) Kuat medan listrik diantara kedua keping. 2 x 106 V/m
Kemudian kapasitor yang telah bermuatan dilepas dari sumber potensial dan
diisolasi sehinga muatannya tetap. Bahan dielektriknya yang permetivitas
relatifnya 5 dimasukkan ke dalam ruang diantara keeping kapasitor, tentukan
1) Kuat medan listrik didalam bahan dielektrik 4 x 105 V/m
2) Beda potensial kedua keping kapasitor 2 x 103 V
3) Kapasitas kapasitorsetelah bahan dielektrik 1,77 x 10−8 F
KAPASITAS KAPASITOR BOLA
• Dua bola konduktor sepusat dengan jari jari
R1 dan R2, muatan q+ pada bola yang
disebelah dalam sehingga pada permukaan
bola konduktor yang disebelah luar terjadi
muatan induksi q—. Kapasitas kapasitor
dapat diperoleh dengan memperhatikan
potensial bola konduktor didalam dan diluar.
• Potensial V1 pada bola bagian dalam
ditimbulkan oleh muatan pada bola bagian
dalam q+ dan muatan pada bola bagian luar
q—
q q
V1  k  k
R1 R2
• Potensial listrik 𝑉2 dari bola konduktor bagian luar adalah
nol karena dibumikan (𝑉2 = 0)
• Beda potensial V antara kedua bola konduktor sebelah
luar dibumikan q q
V  V1  V2  (k k )0
R1 R2
1 1
V  kq(  )
R1 R2
• Kapasitas kapasitor bola :
q q 1
C  
V kq( 1  1 ) k ( R2  R1 )
R1 R2 R1 R2
R1 R2
C
k ( R2  R1 )

• Kapasitas kapasitor kulit bola


R1=0: V k
q
R
q q
C 
V kq
R
R
C
k
• . Kapasitas kapasitor dimasukkan bahan dielektrik:

𝐶 = 𝜀𝑟 𝐶0
KAPASITOR BOLA GABUNGAN
• Untuk menggabungkan kapasitor bola, biasanya dilakukan dengan cara
menyentuhkan atau menghubungkan dengan kawat halus.

(a) (b)
Kapasitor bola konduktor yang digabungkan dengan cara :
(a) menyentuhkan
(b) menghubungkan dengan kawat halus.
•.
C gab  C1  C2
Vgab  V1'  V2'
q gab  q1  q2  q1'  q2'
q gab
Vgab 
C gab
C1V1  C2V2
V
C1  C2
RANGKAIAN KAPASITOR
• SERI
• PARALEL
•.

Anda mungkin juga menyukai