Anda di halaman 1dari 14

1

KELOMPOK V
•Laode Potunda
•Syaiful Sujun
•Sariawanto
•Yudith Wisdayanti Rustam
•Faturrahman
2
3

Capital Budgeting
adalah keseluruhan proses perencanaan dan pengambilan
keputusan mengenai pengeluaran dana dimana jangka waktu
kembalinya dana tersebut melebihi waktu satu tahun

Estimating Cash Flow


Jika Estimasi arus kas tidak akurat, secanggih apapun teknik
analisis yang digunakan dapat menyebabkan keputusan menjadi
buruk bagi perusahaan
CORPORATE VALUATION, CASH FLOWS, 4

AND RISK ANALYSIS


5
6
7

IDENTIFYING THE RELEVANT CASH FLOWS

Hal yang perlu dihindari dalam


Titik awal dalam analisis kesalahan estimasi Cash Flow:
penganggaran modal adalah 1. keputusan penganggaran modal
melakukan Identifikasi terhadap harus didasarkan pada arus kas
arus kas yang relevan bukan laba.
2. Hanya arus kas inkremental yang
relevan.
8

Project Cash Flow versus Accounting Income

1. Costs of Fixed Assets


2. Non cash Charges
3. Changes in Net Operating Working Capital
4. Interest Expenses Are Not Included in Project Cash Flows
9

Timing of Cash Flows


• Laporan laba rugi akuntansi tidak
merefleksikan kapan pendapatan dan
biaya tunai terjadi selama periode
laporan tersebut.

• Harus ada penjadwalan (timing) arus kas


10

TAX EFFECTS
Pajak memiliki dampak penting pada arus kas, dalam beberapa
kasus dapat membuat atau membatalkan suatu proyek.

Penghitungan depresiasi untuk menghitung pajak,


dan melaporkan laba untuk tujuan pajak:
1. Sebelum 1954 : Metode garis lurus
2. Tahun 1954 : Metode declining balance (DB) / metode saldo
menurun
3. Tahun 1981 : Metode sum-of-the-years-digits (SYD) / metode angka
tahun
4. Tahun 1986 : (Modified Accelerated Cost Recovery System) MACRS
11

Contoh:
12

“RISK” IN CAPITAL BUDGETING


1. Ketidakpastian tentang profitabilitas dimasa
yang akan datang

2. Dapat di Ukur dengan Metode


13

INTRODUCTION TO PROJECT RISK ANALYSIS

Analisis risiko memberikan wawasan manajer dan dapat


membantu membuat keputusan menerima atau menolak
suatu proyek

Tipe risiko:
1. Stand-alone risk
2. Corporate risk
3. Market risk
14

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai