Anda di halaman 1dari 17

PESAWAT SEDERHANA & TEKANAN

PESAWAT SEDERHANA
• Pesawat sederhana biasanya digunakan oleh manusia untuk memudahkan dalam
melakukan pekerjaan sehingga dapat menghemat waktu dan tentunya
menghemat energi. Pesawat sederhana ada beberapa jenis, yaitu
tuas/pengungkit, katrol,bidang miring,roda dan poros.
TUAS (PENGUNGKIT)
• Berfungsi untuk mengungkit, mencabut, atau mengangkat benda berat. Bagian-
bagian pengungkit sebagai berikut.

KM = Keuntungan Mekanis
W = gaya beban (N)
F = gaya kuasa (N)
Lf = lengan kuasa (m)
Lw = lengan beban (m)
CONTOH SOAL
• Sebatang bambu sepanjang 2 meter digunakan sebagai pengungkit untuk
memindahkan sebongkah batu seberat 360 N. Pada bambu diletakkan penumpu
yang berjarak 20 cm dari batu. Besar Gaya yang harus diberikan pada ujung
bambu yang lain agar batu terangkat?
KATROL
• katrol adalah pesawat sederhana yang berbentuk roda dan bergerak berputar
pada porosnya. Katrol ini biasanya digunakan untuk menarik atau mengangkat
benda yang berukuran berat.

KATROL TETAP KATROL BEBAS


Bidang Miring
• Bidang miring merupakan bidang datar yang memiliki lintasan miring/membentuk
sudut tertentu. Tujuannya memperkecil gaya kuasa pada benda
RUMUS BIDANG MIRING

KM = Keuntungan Mekanis
W = gaya beban (N)
F = gaya kuasa (N)
s = Panjang bidang miring (m)
h = tinggi bidang datar (m)
CONTOH SOAL
• Perhatikan gambar di bawah ini!

Hitunglah gaya yang diperlukan untuk mendorong beban pada sistem di atas!
TEKANAN PADA ZAT PADAT
• Tekanan adalah gaya yang bekerja pada permukaan benda tiap satuan luasnya
pada tempat gaya tersebut bekerja. Tekanan dinyatakan sebagai berikut

 
Satuan Tekanan Sistem Internasial (SI) adalah . Satuan ini juga disebut
pascal (Pa)
CONTOH SOAL
• Gaya sebesar 4,4 N bekerja pada permukaan suatu benda seluas 1.000 cm 2.
Hitunglah tekanan yang diberikan pada benda tersebut.
TEKANAN PADA ZAT CAIR
• Sifat-sifat tekanan zat cair menekan ke segala arah. Tekanan zat cair tidak
tergantung pada bentuk wadahnya, melainkan tergantung pada kedalaman dari
permukaan zat cair dan massa jenis zat cair tersebut.
TEKANAN HIDROSTATIKA

• adalah tekanan yang diakibatkan


oleh gaya yang ada pada zat cair
terhadap suatu luas bidang
tekan, pada kedalaman
tertentu. Kasarnya, setiap jenis
zat cair, akan memberikan tekanan
tertentu, tergantung dari
kedalamannya.
CONTOH SOAL
Diketahui :

10
Gaya archimedes
• Bunyi Hukum Archimedes berkaitan dengan gaya apung suatu benda. Apabila suatu
benda dicelupkan sebagian atau seluruhnya maka benda tersebut akan mendapatkan
tekanan dari bawah ke atas sehingga menyebabkan benda mengapung. Tekanan yang
menyebabkan zat tersebut terapung besarnya sama dengan massa air yang berpindah
atau keluar akibat tekanan tersebut.
RUMUS ARCHIMEDES

•    

Keterangan : Keterangan :
= Gaya Archimedes (N) = Gaya Archimedes (N)
= gaya berat benda di udara (N) = massa jenis zat cair ()
= volume benda yang tercelup ()
= gaya berat benda di dalam air (N)
= percepatan gravitasi 9,8 atau 10 ()
CONTOH SOAL
• Sebuah batu dengan volume 1 m3 tercelup seluruhnya kedalam air dengan massa jenis
1000 kg/m3. Jika percepatan gravitasi bumi = 10 m/s2, maka batu akan mengalami gaya ke
atas sebesar 
• Jelaskan
  dan berikan contoh klasifikasi golongan tuas?
• Seseorang hendak mengangkat sebuah beban dengan menggunakan katrol tunggal
bergerak. Jika berat beban tersebut adalah 1000N, maka besar gaya yang harus
diberikan orang tersebut adalah?
• Sebuah bidang miring tingginya 1 m dan panjangnya 5 m. Bila berat benda yan akan
dipindahkan 1.880 N, hitunglah gaya yang diperlukan untuk memindahkan benda
tersebut!
• Pada sebuah dasar kolam air dideteksi oleh alat pengukur tekana hidrostatis
menunjukkan angka 50.000 pascal. Maka berapakah kedalaman kolam air tersebut?
• Sebuah batu dengan volume 3 m3 tercelup seluruhnya kedalam air dengan massa
jenis 1000 kg/m3. Jika percepatan gravitasi bumi = 10 m/s2, maka batu akan
mengalami gaya ke atas sebesar …. N
• Sebuah mobil dengan berat 4000N diangkat dengan dongkrak hidraulika. Jika luas
penampang kecil dan besar masing-masing maka besarnya gaya tekan pada
penampang kecil adalah

Anda mungkin juga menyukai