Anda di halaman 1dari 10

AKTOR PENGGERAK EKONOMI KREATIF

Dalam ruang tersebut, akan terjadi intraksi dan komunikasi yang dinamis antara
Intellectual, business, dan government(IBG) sebagai berikut :

a. Cendekiawan (intellectual)
cendikiawan berhubungan dengan hal baru dan pembentukan insan kreatif
b. Pembisnis (business)
tugas pembisnis adalah berinterelasi dalam rangka transformasi kreatifitas
menjadi nilai ekonomi. Pebisnis merupakan pelaku usaha, inverstor dan
pelaku ekonomi kreatif
Peran pebisnis dalam pengembangan industri kreatif meliputi :
a. Pencipta (kreator produk dan jasa kreatif)
b. Pembentuk komunitas (sebagai motor untuk sharing)
c. Pemeerintrah (government)

Tugas pemerintah adalah mengatur mekanisme program ,


seperti pemberian insentif,pengendali iklim usaha, dan pemberi
arahan kreatif

Peran utama pemerintah dalam pengembangan industri kreatif adalah :


a. Katalisator
Peran pemerintah adalah sebagai fasilitator, dan advokasi, yang memebri
rangasangan, tantangan, dorongan agar ide ide bisnis bergerak ke yang lebih
tinggi.
b. Regulator
Pemerintah yang menghasilkan kebijakan-kebijakan untuk menciptakan iklim
usaha yang kondusif yang berkaitan dengan orang industri, mediasi, SD, dan
teknologi
c. Konsumen,investor dan pebisnis
Pemerintah sebagai investor harus dapat memberdayakan aset negara untuk
lebih efektif dalam bidang ekonomi kreatif.
d. Perencana perkotaan
Pemerintah harus merencanakan kota-kota kreatif, beberapa contoh kota kreatif
didunia misalnya Silicon Valley di San Jose Amerika, Mumbai dan Manggalore di
India
Peran utama para aktor dalam triple helix
adlah bagaimana menciptakan masyarakat
yang kreatif, riset dan pengembangan
yang menciptakan
inovasi,desain,produktifitas dan kinerja
bisnis
PERAN UTAMA EKONOMI KREATIF

Kementrian perdagangan tahun 2010-2014


telah menentapkan masing-masing aktor
pemegang peran utama sebagai berikut:

Peran utama intelektual terdiri atas :


a. Penyebar
b.Pelaksana
c. Pencipta nilai yang konstruktif
Peran utama pembisnis :
a. Pencipta (barang,jasa kreatif, dan lapangan
pekerjaan
b. Pembentuk komunitas dan entrpreneur kreatif

Peran utama pemerintah:


a. Katalisator dan advokasi
b. Regulator
c. Konsumen, investor, pembisnis
d. Jangkauan publik
Hasil dari kolaborasi atar kantor tersebut
diharapkan akan terjadi :
a. Strategi nasional,regional, dan sektoral
b. Penciptaan jejaring atau komunitas
c. Kebijakan/regulasi/program/kegiatan
d. Kurikulum kreatif
e. Produk dan jasa kreatif
f. Lapangan pekerjaan kreatif
g. Wirausahaa kreatif
h.Teknologi kreatif
PEMEGANG KEPENTINGAN EKONOMI KREATIF

Tugas masing-masing pemegang kepentingan ekonomi


kreatif :

1. Pemerintah
Dalam ekonomi kreatif pemerintah berkepentingan
untuk mengarahkan perusahaan agar
mengutamakan kesejahteraan bersama, pemerintah
juga berkepentingan untuk memberdayakan
masyarakat agar lebih kreatif dan produktif
2. Perusahaan
Dalam ekonomi kreatif perusahaan berkepentingan
untuk keberlanjutan investasi melalui keterlibatan
masyarakat, pendekatan, pola adaptasi kepada
masyarakat lokal.

3. Masyarakat
Dalam ekonomi kreatif masyarakat berkepentingan
untuk berpartisipasi pemberdayaan dan kepemilikan
usaha.
PENDORONG (DRIVERS) PERLUASAN EKONOMI KREATIF

Ada 3 faktor pendorong ekonomi kreatif :


1. Teknologi
2. Permintaan
3. Turis
KREATIVITAS DALAM DUNIA BISNIS
Untuk melihat seberapa jauh kreativitas dalam dunia bisnis
dapat dilihat dari beberapa indikator seperti volume usaha,
skala usaha, cakupan usaha, daya saing, pangsa pasar, jumlah
pelanggan dan masih banyak lagi indikator lainnya.
Produktivitas bisnis adalah kemampuan bisnis menghasilkan
barang dan jasa yang memuaskan pelanggan.

Kepuasan pelanggan terjadi apabila :


a. Memenuhi kebutuhan dan keinginan pelanggan
b. Sesuai standar
c. Bernilai atau memiliki manfaat

Anda mungkin juga menyukai