Anda di halaman 1dari 17

SELAMAT DATANG

Tim Pra Suvey DKK


di
Puskesmas MIJEN 1 Demak
Mijen,
Mijen, 5
5 Oktober2015
Oktober2015
PUSKESMAS MIJEN I
KABUPATEN DEMAK

Jl.Raya Mijen-Demak No. 68. Telp. (0291) 7512126.


puskesmasmijensatu@gmail.com
Sekilas Profil Puskesmas Mijen 1 dan
Perjalanan puskesmas Mijen 1 menuju
Standar Akreditasi
Disampaikan Kepala Puskesmas Mijen 1
dalam acara Pra Penilaian akred DKK Demak
5 Oktober 2016
Kondisi Umum Puskesmas Mijen1
 PETA WILAYAH KERJA

MIJEN GEMPOL
TANGGUL SONGO
BERMI

BAKUNG
BANTENG MATI
MLATEN

NGELO WETAN

GENENG
GEOGRAFI
 Wilayah kerja Puskesmas Mijen I merupakan salah satu dari 14
Kecamatan berada di Kabupaten Demak, Kecamatan Mijen terletak di
perbatasan dengan Kabupaten Jepara dengan
 luas Wilayah 23,80 Km2 dengan wilayah kerja 9 desa

Batas – batas wilayah sebagai berikut :

 - Sebelah Utara : KecWelahan Kab. Jepara


 - Sebelah Selatan : Kecamatan Demak Kota
 - Sebelah Barat : WilKerja Puskesmas Mijen 2
 - Sebelah Timur : Kecamatan Karanganyar
KETENAGAAN ;
 DOKTER UMUM ;2
 DOKTER GIGI ;1
 PERAWAT ; 16
 PERAWAT GIGI ;2
 PERAWAT RONTGENT ; 1
 BIDAN ; 16
 SANITARIAN ;1
 PET. GIZI ;1
 ASISTEN APOTEKER ;1
 ANALIS KESH. ;3
 STAF ADMINISTRASI ;8
 CLEANING SERVICE ;3
 PENJAGA MALAM ;1
 PR0MOTER KESH ;1
 SOPIR ;1
Permenkes no. 75 tahun
2014

Puskesmas Mijen I
Kategori Puskesmas Pedesaan

 Aktivitas lebih dari 50% penduduk pada sektor


agraris,
 sekolah radius 2,5 km, pasar radius lebih dari 2 km,
rumah sakit lebih dari 5 km.
 Lebih dari 90 persen rumah tangga memiliki listrik
 Terdapat akses jalan raya dan transportasi menuju
fasilitas perkotaan
VISI
Menuju Mijen sehat dan mandiri
MISI
Memberikan pelayanan prima yang meliputi kegiatan
promotif,preventif, kuratif dan rehabilitatif

Meningkatkan kualitas dan profesionalisme sumber


daya manusia, fasilitas pelayanan kesehatan dan
sistem manajemen Puskesmas.
Mengembangkanupaya kemandirian masyarakat di
bidang kesehatan.

Mengembangkan kemitraan Lintas sektor, swasta dan


rujukan.
MOTTO ;
 Bekerja adalah ibadah; Tugas adalah amanah ;
Keberhasilan adalah berkah

JANJI LAYANAN ;
 Dengan senyum salam dan sapa modal utama dalam
pelayanan di Puskesmas Mijen I

TATA NILAI ;
 Mandiri, Inovatif, Jujur, Empati, Nyaman
JENIS-JENIS PELAYANAN
 Rawat inap dan IGD 24 jam
 Persalinan
 Laboratorium
 Rontgent
 Rawat jalan ;

Promotif,
Konsultasi,
BP Umum,
BP Gigi,
KIA/KB.
Operasi kecil,
Klinik Gizi,
Klinik sanitarian
Klinik IMS dan VCT
Klinik TB Paru dan Kusta.
Farmasi.
Kesehatan Jiwa
Melayani pasien umum, BPJS, Jamkesda
Perencanaan Tingkat Puskesmas
 Menyusun usulan kegiatan
- memperhatikan kebijakan, hasil kajian data dan
informasi serta usulan masyarakat maka di susun
RUK.
• Analisis situasi
Identifikasi masalah,
Menetapkan urutan prioritas masalah,
Merumuskan masalah,
Mencari akar penyebab
Perencanaan Tingkat Puskesmas
Urutan MASALAH KESEHATAN U S G UXSXG
Prioritas
I Angka kesakitan DBD sangat tinggi
5 4 4 80
(342,8 %).meninggal 1 orang
II Adanya Balita gizi buruk 5 4 3 60
III Penemuan penderita BTA positif masih
5 4 3 60
rendah
IV Adanya penderita filariasis 3 3 4 36
V Masih baru 1 Desa yang telah deklarasi
3 3 4 36
STBM
CAPAIAN KINERJA
SPM
SPM PUSKESMAS MIJEN 1 2015
Di monitoring setiap bulan
Dilakukan analisa setiap semester
Dilakukan kajibanding kinerja dengan 1puskesmas
di wilayah Demak yaitu Puskesmas Karang Anyar
1
Upaya Kesehatan Masyarakat
(UKM) esensial

1. KIA
2. Gizi
3. Kesehatan Lingkungan
4. Pengendalian dan Pencegahan Penyakit
( Penyakit Tidak Menular , penyakit Menular dan
Imunisasi)
5. Promosi Kesehatan.
Upaya Kesehatan Perorangan (UKP)
 Poli Umum
 Poli Gigi • Kefarmasian
 Poli KIA/KB
 Klinik Imunisasi • Klinik Konsultasi
 Pelayanan Prolanis.
Sanitasi
 Penunjang
• Klinik Konsultasi
Laboratorium, Gizi
 Rawat inap
 UGD 24 jam • Rontgen
 Persalinan
INOVASI
 Komitmen bersama Lintas Sektoral dalam
penanggulangan DBD melalui pemberdayaan
kader jumantik dan anak sekolah.

Anda mungkin juga menyukai