Anda di halaman 1dari 3

Perubahan Besar Dan Perubahan

Kecil
Perubahan Besar dan Perubahan Kecil

• Perubahan besar adalah perubahan yang


berpengaruh pada masyarakat dan lembaga
lembaganya seperti sistem kerja, sistem hak
milik hubungan kekerabatan, dan stratifikasi.
• Perubahan kecil adalah perubahan yang
terjadi pada unsure struktur social yang tidak
membawa pengaruh langsung atau berarti bagi
masyarakat. Contoh mode pakaian, dan
rambut

Anda mungkin juga menyukai