Anda di halaman 1dari 27

PATCHWORK

dan
QUILTING

by
yulistiana
Contoh patchwork
Contoh quilting
Pengertian

• PATCHWORK
Proses menggabungkan potongan kain perca
yang memiliki motif dan warna berbeda ke
dalam desain yang lebih besar, didasarkan
pada pola berulang , menjadi suatu bentuk baru

• QUILTING
Proses menjahit tindas gabungan kain
patchwork (top) dengan diberi bahan pelapis
(batting) , dan kain penutup (backing) sehingga
menjadi satu kesatuan
Penerapan Patchwork & Quilting

• bags,
• wall-hangings,
• warm jackets ,
• cushion covers, 
• skirts,
• waistcoats
• other items of clothing
Contoh . . .
Contoh lain (Patchwork)
Contoh lain . . .
Sejarah singkat

• Lebih dari 300 tahun yang lalu, wanita-wanita di


Timur Tengah menggunakan bahan dari pakaian
yang tidak terpakai atau bekas untuk menghasilkan
berbagai macam kebutuhan sandang untuk
keperluan penghangat tubuh.

• Seni menjahit ini dibawa oleh pedagang dari Timur


Tengah ke Cina dan Jepang. Pedagang yang lain
juga membawa produk seni ini ke negara-negara
Eropa, diantaranya Jerman dan Inggris.

• Patchwork quilting berkembang di Amerika Serikat


Alat Membuat dan Menjiplak Pola

• Kertas
• Karton Tebal atau Plastik Mika
• Penggaris
• Gunting Kertas
• Jangka
• Pensil
• Kertas Roti
• Selotip
Alat Menjahit

• Jarum Tangan (berukuran kecil)


• Jarum Pentul
• Benang Jahit (kuat, tidak mudah
putus)
• Gunting Kain
• Setrika
• Pendedel
Alat untuk Quilting

• Jarum Quilting
• Bidal
• Pemidangan
• Benang Jahit
• Benang Quilting
• Pola Quilting
• Karbon Jahit
Quilting tools
Pola Quilting
Bahan

• Kain
• tenunan rapat,
• tidak terlalu tebal,
• mudah dijahit,
• tidak mudah sobek

• Bahan Pelapis
• berupa lembaran,
• ketebalan sedang
Bahan Quilting/ Patchwork
Contoh Bahan Etnik
Bahan Pelapis
Teknik Dasar Patchwork

• Menggambar desain
pada kertas polos atau kertas grafik, agar ukurannya tepat
• Membuat pola
bentuk pola dipindahkan pada karton, agar dapat digunakan
secara berulang
• Menjiplak pola ke kain
menjiplak pola pada bagian buruk kain dengan pensil
• Menggunting kain
menggunting kain sesuai pola dengan kelebihan 0,7 cm untuk
kampuh
• Menjahit potongan kain
menjahit potongan-potongan kain sesuai susunan yang
direncanakan
Teknik Dasar Quilting

• Menjiplak pola quilting pada kain lapisan atas

• Menggunting dakron/busa angin dan lapisan


bawah (lebih besar 2 cm dari lapisan atas),
kemudian dijelujur kasar

• Lekatkan lapisan atas, dan dijahit dengan cara


yang sama, atau sesuai pola quilting
Tahapan Pembuatan
Patchwork dan Quilting

• 1) selecting a pattern, fabrics and batting;


• 2) measuring and cutting fabrics to the correct size to
make blocks from the pattern;
• 3) piecing (sewing cut pieces of fabric together using a
sewing machine or by hand to make blocks) blocks
together to make a finished "top";
• 4) layering the quilt top with batting and backing, to
make a "quilt sandwich";
• 5) quilting by hand or machine through all layers of the
quilt sandwich;
• 6) squaring up and trimming excess batting from the
edges, machine sewing the binding to the front edges of
the quilt and then hand-stitching the binding to the
quilt backing
Type Quilting

• Hand Quilting:
is the process of using a needle and thread to sew a 
running stitch by hand across the entire area to be quilted
• Machine Quilting:
 is the process of using a home sewing machine 
to sew the layers together.
• Tying Quilting:
is another technique of fastening the three layers
together (and is not a form of quilting at all). This is
done primarily on quilts that are made to be used and
are needed quickly
Contoh Desain/ Pattern Quilting
Contoh Desain Quilting
Contoh Pola dan
desain Quilting
Contoh Corded Quilting
S I H
KA
M A
R I
T E

Anda mungkin juga menyukai