Anda di halaman 1dari 18

Mengenal Teknologi

Biometrik
2
Fingerprint
adalah salah
satu teknolgi
biometrik
pengganti pin
password yang
ada di
smartphone saat
ini

3
APA ITU
BIOMETRIK?
Biometrik adalah adalah studi tentang
katakteristik biologis pada tubuh manusia, dalam
dunia teknologi digunakan untuk identifikasi
fisik manusia sebagai alternatif pengganti
password atau pola di smartphone atau perangkat
teknologi lainnya.

4
Setidaknya ada 3 hal dalam
Mengenal Teknologi Biometik
yang banyak digunakan perangkat
teknologi saat ini, diantaranya
adalah :

5
Fingerprint
Let’s start with the first set of slides
1.
FINGERPRIN
T   ▫ Fingerprint adalah alat pemindai sidik
jari yang ada pada perangkat teknolgi
untuk mengenal seseorang dari pola-
pola unik sidik jarinya. Alat pemindai
tersebut melakukan scanning atau
pengambilan gambar dari sampel
yang telah di scan sebelumnya untuk
dilakukan pencocokan berdasarkan
pola yang ada di sidik jarinya.
7
1.
FINGERPRIN
T  

▫ Namun konon belakangan identifikasi sidik jari ini masih bisa


diakali oleh orang yang tidak bertanggungjawab dengan
menggunakan solasi, lem atau alat lainnya yang sejenik untuk
menjiplak sidik jari si korban. Dalam sisi keamanan sidik jari
sebenarnya masih belum terlalu aman diantara sistem
biometrik lain karena masih bisa di manipulasi oleh orang
yang iseng, mugkin dalam hal ini masih bisa diatasi dari sisi
algoritma software yang bisa membedakan sidik jari asli
dengan hasil jiplakan.
▫ Video lengkap cari di youtube “hack fingerprint”
8
Face Recognition
2.
▫ Berbeda dengan fingerprint yang
FACE
menggunakan sidik jari, teknologi
RECOGNITI
biometrik yang satu ini menggunakan
ON  
identifikasi permukaan wajah untuk
melakuan identifikasi fisik.
▫ Face recognition atau pengenalan wajah
umumnya saat ini banyak digunakan
pada smartphone. Kita bisa
menggunakan teknologi sebagai
pengganti password atau pola yang kita
buat untuk mengunci layar.
10
2.
FACE
RECOGNITI
ON  

▫ Fitur smartphone yang digunakan untuk membuka layar


menggunakan wajah adalah salah satu teknologi
biometrik pengenalan wajah atau sering biasa disebut
face recognition
▫ Namun, dari sisi keamanan face recognition sedikit lebih
baik dari fingerprint karena masih sulit untuk di hack.

11
Iris Recognition
3.
IRIS
RECOGNITI ▫ Dari ketiga teknologi biometrik, iris
ON   recognition lah yang paling menarik
karena melakukan identifikasi
pencocokan melalui bagian iris mata
manusia.

13
▫ Ini adalah gambar anatomi mata manusia,
3. jika pupil adalah lingkaran yang ada di
pusat mata, maka iris ada pada lingkaran
IRIS luarnya yang memiliki warna dan bentuk
RECOGNITI yang unik pada setiap mata manusia

ON  

14
▫ Keistimewaan dari iris
3.
IRIS
mata manusia adalah
RECOGNITI karakteristik yang berbeda-
ON   beda dari sisi bentuk,
ukuran dan warnanya.
Inilah kenapa iris lebih
aman ketimbang
pemindaian biometrik lain
seperti fingerprint dan
facerecognition.

15
3.
IRIS ▫ Ini adalah hasil fotografi
RECOGNITI makro dari mata manusia.
Keindahan dan
ON   kebegragaman pola mata
manusia inilah yang jauh
lebih di andalkan baru-
baru ini ketimbang
identifikasi sidik jari dan
wajah manusia. Foto
oleh Suren Manvelyan.

16
3.
IRIS
RECOGNITI
ON

Dari sisi
keamanan jelas iri
lebih baik
ketimbang
fingerprint dan
face recognition. ▫ Samsung Galaxy S8 dan S9 sudah menggunakan teknologi iris scanner
yang merupakan salah satu fitur flagship smartphone saat ini.
  
17
Thanks!
ANY QUESTIONS?
You can find me at
▫ mail@warungkomputer.com
▫ Warungkomputer.com

18

Anda mungkin juga menyukai