Anda di halaman 1dari 9

‫שבועות‬

SHAVUOT / PENTAKOSTA
10 SIVAN 5771

‫ ויקרא‬/ WAYIQRA / IMAMAT 23 : 15 -


23
APAKAH ITU HARI RAYA SHAVUOT ?
1. SHAVUOT adalah Hari Raya tujuh minggu yang
diperingati pada hari ke 50 ( Berasal dari kata dasar Sheva
yang artinya tujuh ), Hari Raya ini hampir sama dengan Yom
Bekurim ( Buah Sulung ) yang jatuh pada akhir musim panen
bukan awal panen, dan orang Yisrael akan mempersembahkan
potongan roti panggang bukan gandum mentah.
2. SHAVUOT adalah hari ke 50 setelah angsa Yisrael
menyeberangi laut Suf dan dengan takut dan penuh
kesetiaan mendekati gunung Sinai, gunung Elohim
dan Moshe menerima 10 Firman ( Ashara hadebarot )
dan disampekan kepada umat, dan mereka setuju
( ‫ שמות‬/ Shmot / Keluaran 19 : 8 )
Menurut Midrash, sebuah komentar rabinik tentang Kitab suci,
bahwa saat Yahweh memberikan Torah, Yahweh
memperlihatkan keajaiban kepada bangsa Yisrael melalui
suaraNya yang bergema keseluruh dunia dan semua orang
menyaksikan guruh yang mengguntur
( ‫ שמות‬/ Sh’mot / Keluaran 20 : 18 )

Menurut Tradisi
Yahudi, ketika Yahweh
berbicara kepada
Moshe dipercaya
SuaraNya terpecah
kedalam 70 suara, dan
70 bahasa , sehingga
seluruh dunia mengerti
3. SHAVUOT adalah mempraktekkan kasih kepada orang lain, Selama
Shavuot Elohim berkata bahwa bangsa Yisrael ( kita ) harus bersukacita
dan melakukan kemurahan, semua orang harus beristirahat dari
pekerjaan, dan memperlakukan ke semua orang dengan baik dan belas
kasih. Elohim juga memperingatkan agar tuaian tidak dipanen sampai
habis, setiap gandum yang jatuh tidak boleh dipungut, supaya orang
asing dan orang miskin dinegeri tersebut dapat memungut sisanya
sehingga tidak terjadi kelaparan
( Saat Shavuot diloteng Yerusalem Yahweh tetap memberikan kasihNya
dengan memberikan Ruakh haqodesh untuk menyertai kita )
4. Shavuot pada masa 50 hari setelah Shabat Pesakh
perjanjian yang baru itu ditulis kepada para Rasul
didalam hati mereka yang mau menerimanya
( Peristiwa yang dasyat yang terjadi digunung sinai
terulang kembali diloteng Yerushalem
( Kisah Para Rasul 2 : 1-13 dan Luqas 24 : 49 )
Pemberian kuasa datang dalam sebuah cara yang ajaib, saat
Yahweh berbicara digunung Sinai dalam bahasa yang dikenal,
demikian juga para murid Yeshua berbicara dalam bahasa
yang mereka kenal ( kisah Para Rasul 2 : 6 )
Perhatikan tabel berikut :
SHAVUOT DIGUNUNG SINAI SHAVUOT DILOTENG YERUSHALEM

Terjadi pada hari ke 50 setelah Terjadi pada hari ke 50 setelah Yom


menyebrang laut Suf bekurim ( Hari Raya Buah Sulung )
Perintah Yahweh ditulis pada loh batu Perintah Yahweh ditulis pada loh hati
manusia
( YeremiYah 31 : 33 dan 2 Qorentia 3 : 3 )
Perintah Yahweh ditulis oleh jari Yahweh Perintah Yahweh ditulis oleh Ruakh
sendiri haqodesh ( Ibrani 8 : 10 )
Tiga ribu orang mati ( Keluaran 32 : 28 ) Tiga ribu orang lahir baru diselamatkan
( Kisah 2 : 38-41 )
Kitab Torah diberikan Torah secara Rohani dicurahkan
( Roma 2 : 29 , Roma 7 : 6 dan Kisah 2 : 42 )
Shavuot pada sekarang ini adalah ritual yang mengandalkan
kuasa Ruakh HaQodesh dan mendemonstrasikan kuasa
Ruakh Haqodesh untuk keselamatan semua orang karena
Tuhan Yeshua Hamashiakh sudah memberikan pertolongan-
Nya kepada manusia melalui penyertaan Ruakh haqodesh
KHAG SHAMEAH HA SHAVUOT
10 SIVAN 5771
BARUKH HABA BESHEM
YAHWEH ELOHIM
DIBERKATILAH YANG DATANG
DALAM NAMA YAHWEH ELOHIM
AMEN

Anda mungkin juga menyukai