Anda di halaman 1dari 9

JUSTMINE BEAUTY

Kelompok 2
Dewi Ratna Sari 1802012553
Devi Novita Sari 1802012577
Diana Fatmawati 1802012575
Reny Bestari 1802012585
 Klinik kecantikan merupakan
sebuah tempat yang memberikan
layanan professional yang
berkaitan dengan perawatan dan
kecantikan kulit, meliputi proses
peremajaan kulit, pencerahan
kulit wajah, dan memperbaiki
berbagai kekurangan yang
muncul pada kulit
 Kf Beuty Aesthetic sendiri
adalah pusat perawatan ajah dan
klinik kecantikan kulit yang
memadukan Teknologi terkini
dalam perawatan kulit dan
tenaga professional yang siap
membantu anda mewujudkan
impian kulit sehat dan terawat
 Semua jenis kulit bisa melakukan Treatment di klinik Kf
Justmine Beauty, karena sudah ada dokter yang nantinya
akan mengarahkan coustemer untuk melakukan Treatment
yang sesuai dengan jenis kulit.dengan teknologi canggih
yang mendukung yang lansung didatangkan dari Canada
“Venus Versa” yang berstandar Internasional yang cukup
populer di berbagai Negara.
 Program yang ada di klinik Kf Justmine Beauty ini yaitu :
 Treatment wajah
 Treatment body
 Heat Treatment
 Facial
 Fasilitas yang disediakan oleh Klinik Kf
Justmine Beauty :
 Ruangan Full AC
 CCTV
 P3K
 Ruang Tunggu
 Tempat untuk konsultasi
 Tempat untuk melakukan treatment
Analisis Usaha

 Aspek Hukum
 Klinik Kf Justmine Beauty ini sendiri sudah bersertifikasi.
 3.2 Aspek Sosial Ekonomi dan Budaya
 Aspek Sosial
Memperbaiki tingkat kesadaran masyarakat mengenai pentingnya menjaga dan merawat kesehatan kulit
wajah dan tubuh.
 Aspek Ekonomi
1. Menambah Lapangan Kerja
2. Aspek Budaya
3. Menjadikan masyarakat agar lebihmudah
merawat dan menjaga kulit wajah juga perawatan
tubuh.
Lanjutan…

 Aspek Lingkungan
 Kebersihan di Lingkungan di klinik Kf Justmine Beauty sangat dijaga, pada masa
pandemic saat ini protocol kesehatan di klinik tersebut juga sangat baik dan keamanan
di setiap ruangan dilengkapi dengan masker hansainitizer dan juga camera CCTV.
 Untuk Limbah sendiri di Klinik Kf Justmine Beauty sudah ada tempat untuk
mengelolah yang sudah dapat izin dari Dinas kesehatan setempat, dan di klinik
tersebut juga alat – alat yang sudah digunakan akan dibersihkan dan si sterilkan.  
 3.4 Aspek Pasar dan Pemasaran
  Untuk pasar dan pemasaran Klinik Kf Justmine Beauty memiliki strategi digital
marketing yang lebih berpengaruh pada masa saat ini dengan cara online dan offline
yang sudah ada team sendiri.
 Aspek Teknis dan Teknologi
  Untuk memaksimalkan hasil yang memuaskan bagi coustemer atau pelanggan, klinik Kf Justmine Beauty memiliki 6 Teknologi Canggih
Perawatan Kulit dan Wajah seperti :
 Venus Versa
 Photodynamic Therapy Omega
 SKT Skin Tech For Oxy Glow
 Mermaid Laser
 Vape Steamer Facial
 Hipro S
 Aspek Managemen dan SDM
 Managemen
 Memiliki team managemen yang sangat kompeten dan berpengalaman di bidangnya, memiliki team tenaga kerja yang sangat professional
dan kompeten.
 SDM
 Proses Rekrutmen Pegawai di Klinik Kf Justmine Beauty sendiri memiliki syarat mengikuti tes seperti psikotes, diutamakan yang
berpengalaman, dan juga akan ada program pelatihan terlebih dahulu.
  3.7 Aspek Keuangan
 Untuk sumber pendapatan ini tidak di beritahu karena itu termasuk privasi perusahaan, di klinik tersebut untuk keuangan sudah ada
management yang mengatur keuangannya sendiri.
 Kesimpulan
 Semua prosedur perawatan kecantikan di Kf Justmine Beauty dilakukan oleh dokter bersertifikat dan
berpengalaman di bidang estetika, dengan kemampuan dan teknik yang selalu ditingkatkan. Kf Beuty
berharap agar dapat senantiasa berkembang, serta mampu memberikan pelayanan terbaik bagi
masyarakat.dengan visi nya yaitu “ Menjadi perusahaan yang terkemuka di Indonesia di bidang
perawatan kecantikan Wajah & Kulit dengan kualitas pelayanan dan Teknologi Terdepan “.
 Kf Justmine Beauty di dirikan pada bulan oktober 2019, klinik spesialis perawatan dan Treatment
kecantikan ini memberikan fasilitas yang mempriritaskan kesehtan dan kenyamanan
konsumennya.dengan konsep “Beuty Meets Technology”
  
 4.2 Saran
 Dalam membuat studi kelayakan usaha sebaiknya menganalisis terlebih dahulu ke tempat yang akan di
analisis. Agar bisa mengetahui aspek – aspek kelayakan usaha.
  
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai