Anda di halaman 1dari 16

TUGAS M-STRATEGIK

BUSINESS PLAN

CINTA AESTHETICS

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas Business Plan

Program Studi Manajemen Rumah Sakit

DI SUSUN OLEH :

YEYEN GUSTINA IRAWAN

20161030039

PROGRAM PASCASARJANA

MAGISTER MANAJEMEN RUMAH SAKIT

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

2017
EXECUTIVE SUMMARY

Nama Perusahaan : CV. Cinta Aesthetics

Nama Pemilik : Yeyen Gustina Irawan

Bidang Usaha : Klinik Kecantikan

Jenis Praktek : Perawatan dan Produk Kecantikan

A. Latar Belakang
Setiap orang menginginkan kulit yang sehat, khususnya wanita
yang menginginkan kecantikan dan kesempurnaan. Gaya hidup kaum
wanita pada saat ini menuntut untuk lebih memperhatikan
penampilan, untuk itu perawatan kulit sangat penting bagi setiap
orang. terlebih lagi untuk mengatasi berbagai keluhan yang
menyebabkan masalah pada kulit yang dapat mengurangi kecantikan,
maka itu setiap orang membutuhkan produk dan perawatan yang tepat.
Saat ini telah banyak bermunculan Skin Care (perawatan
kecantikan kulit) yang menawarkan berbagai macam produk dan jasa
perawatan kecantikan. Hal ini didorong oleh semakin banyak dan
kompleksnya kebutuhan dan keinginan konsumen dalam hal
perawatan kecantikan. Dan karena itulah yang melatar belakangi kami
untuk membuat bisnis Klinik Kecantikan.
Dan keberhasilan suatu perusahaan dalam memanfaatkan
peluang yang terdapat di masyarakat. Pada dasarnya untuk
memenangkan persaingan yang terjadi di pasar, setiap perusahaan
harus mampu memberikan kepuassan bagi setiap konsumen yang
nantinya diharapkan bahwa kepuasan yang dirasakan oleh konsumen
akan terjadi secara berulang-ulang yang akan menghasilkan pelanggan
yang loyal. Dan banyak faktor yang dapat menciptakan suatu loyalitas
pelanggan, diantaranya yaitu harga, produk, kualitas pelayanan,
penanganan komplain dan citra perusahaan.
B. Visi
Kami sebagai salah satu klinik kecantikan di Indonesia
mempunyai visi, yaitu menyediakan tempat pelayanan perawatan
kecantikan yang nyaman, berkualitas dan bergaransi.
C. Misi
Misi kami sebagai berikut:
Menggabungkan perawatan tradisional dengan yang
modern
Bekerja untuk melayani kebutuhan pasien kami
Dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat internal
dan eksternal
MARKETING PLAN

Analisis SWOT

Strenght

Hanya dilakukan oleh dokter spesialis untuk perawatan


spesialisnya.
Terapis yang terampil dan terlatih secara ekslusif oleh para dokter.
Hanya menyediakan produk yang berkulitas baik dan perawatannya
disesuaikan dengan masing-maisng pasien.
Tempat yang nyaman.

Weakness

Jumlah dokter dan terapi yang sedikit terbatas.


Kurangnya ruang perawatan.

Opportunities

Meningkatkan kesadaran wanita akan pentingnya perawatan kulit.


Kemajuan dalam teknik perawatan kulit dan produk kecantikan.

Treats

Banyaknya skin care yang sudah ada di Indonesia


Banyaknya isu malpraktek atau penggunaan bahan obat berbahaya
di Indonesia.
Strategi STP

A. Segmentasi
Segmentasi dari segi demografis yaitu jenis kelamin, usia dan
pendapatan pasien. Dari segi psikografi yaitu wanita yang
memperhatikan penampilan, dan menyukai perawatan kulit serta
berjiwa muda.
B. Targeting
Pasien wanita dengan kemampuan ekonomi kalangan menengah
kebawah, yang berusia antara 20 tahun sampai 45 tahun.
C. Positioning
Pusat perawatan wajah yang memberikan solusi terbaik bagi
konsumen dengan menggunakan teknologi canggih dalam melayani
konsumen.

Strategi Pemasaran
A. Product
Cinta Aesthetics memiliki beberapa macam perawatan wajah
yang berfungsi dari setiap perawatan disesuaikan dengan masalah
yang dihadapi pasien. Proses perawatan di Cinta Aesthetics selalu
menggunakan teknologi tinggi untuk membantu mengatasi masalah
pasien. Perawatan Cinta Aesthetics meliputi antara lain:
1. CT - Facial
2. CT - Chemical Peeling
3. CT - Diamond Peeling
4. CT - Laser
5. CT - Mesotheraphy
6. CT - Couther

Selain memiliki beragam perawatan yang ada, Cinta Aesthetics


juga memiliki bermacam-macam produk skin care, yang mana dalam
pemakaiannya disesuaikan dengan kondisi keadaan pasien. Produk
Cinta Aesthetics antara lain:

1. CT Acne (Day Cream, Night Cream)


2. CT Whitening (Day Cream, Night Cream)
3. CT Remaja (Day Cream, Night Cream)
4. CT Support (Facial wash, Toner, Bedak, Eye Cream,
Shooting Cream, Milk Cleancer, Cream leher, Cream Lipatan)

B. Place
Cinta Aesthetics akan berlokasi di daerah kota Bangko, Kab.
Merangin Prov. Jambi. Yang mana Cinta Aesthetics akan berada di
Jalan Lintas Sumatera, tepat di pusat kota yang pasti dilewati oleh
orang yang akan pergi ketempat sekitarnya, baik dari lingkungan
perumahan, pusat perbelanjaan, perguruan tinggi serta sekolah-
sekolah SMA/Sederajat.
Untuk fasilitas gedung Cinta Aesthetics mempunyai 1 ruang
tunggu yang dapat menampung 6-7 orang, dilengkapi dengan
fasilitas AC dan TV kabel. Selain itu terdapat 3 ruangan perawatan
(2 ruang menampung masing-masing 2 orang dan 1 ruang lagi
menampung 3-4 orang) dan 1 ruang dokter. Terdapat 3 toilet (1 toilet
untuk dokter/karyawan, 2 toilet untuk konsumen), 1 ruang mushola,
1 gudang serta 1 ruang administrasi. Ruang lain adalah ruang untuk
makan dan dapur untuk karyawan.

C. Promotion
Cinta Aesthetics melakukan berbagai promosi dari akan
Launching sampai klinik berjalan. Promosi yang dilakukan sebagai
berikut:
Menyebarkan brosur ke daerah perumahan terdekat,
perguruan tinggi dan pusat perbelanjaan sekitar lokasi Cinta
Aesthetics.
Advertising : Memasang iklan di majalah atau koran
kabupaten setempat.
PR Online : membuat Website dan media sosial serta selalu
mengupdate informasi mulai dari promo yang terbaru serta
event yang diadakan oleh Cinta Aesthetics.

D. Price
Harga Perawatan Cinta Aesthetics:
No Jenis Perawatan Harga
1 CT - Facial Rp. 100.000 Rp. 250.000
2 CT Chemical Peeling Rp. 180.000 Rp. 300.000
3 CT Diamond Peeling Rp. 350.000
4 CT Laser Rp. 350.000 Rp. 1.250.000
5 CT Mesotherapy Rp. 500.000 Rp. 750.000
6 CT - Couther Rp. 200. 000 Rp. 500.000

Harga produk Cinta Aesthetics :

No Tipe Produk Nama Produk Harga


1 A1 Rp 95.000
A2 Rp 95.000
Acne
A3 Rp 95.000
Sunblock OF Rp 55.000
2 W1 Rp 95.000
Whitening
W2 Rp 95.000
W3 Rp 95.000
Sunblock Rp 55.000
Fundation
3 Day Cream Rp 55.000
Remaja
Night Cream Rp 55.000
4 FW OF Rp 45.000
FW Normal Rp 45.000
Toner Acne Rp 35.000
Toner Normal Rp 35.000
Serum Acne Rp 110.000
Support Serum White Rp 110.000
Eye Cream Rp 90.000
Shooting Cream Rp 35.000
Milk Cleancer Rp 30.000
Cream Leher Rp 150.000
Cream Lipatan Rp 125.000
PRODUCTION PLAN

Proses Pelayanan Perawatan:

1. Untuk calon pasien yang ingin melakukan konsultasi maupun


perawatan diharuskan mengisi formulir data di pendaftaran.
2. Setelah mengisi formulir, pasien diberi kartu rekam medik(bersifat
member card) lalu pasien diantarkan oleh petugas keruang dokter
untuk berkonsultasi terlebih dahulu.
3. Dengan berkonsultasi dengan dokter dapat diketahui perawatan apa
yang cocok untuk pasien dan juga di jelaskan harga dari perawatan
tersebut.
4. Jika pasien cocok dengan tindakan dan harga nya maka dokter
memberikan resep produk yang harus dipakai yang disediakan di
apotek dan dilanjutkan ke tahap perawatan diruang perawatan.
5. Pasien akan dilayani oleh terapis dan dibawah instruksi dokter.
6. Setelah selesai perawatan, pasien di minta untuk melanjutkan ke tahap
pembayaran di meja kasir.
7. Dan di akhir pasien membayar sesuai perawatan yang dilakukan dan
juga produk yang akan dipakai.
Tenaga Kerja

Owner Cinta Aesthetics

Manager Cinta Aesthetics

Administration Operasional Medic Konsultan

Front Officer Terapis/Beautician Apoteker Security

Struktur Organisasi Cinta Aesthetics

Dari bagan tersebut, terlihat suatu pembagian kerja yang sangat


jelas dalam perusahaan. Untuk kegiatan manajemen dan operasional
perusahaan sehari-hari menjadi tanggung jawab dari manager.
Sedangkan konsultan medis atau dokter, khusus menangani masalah
konsultasi medis dengan pasien. Untuk karyawan secara garis besar
dibagi 4 bagian, yaitu:

1. Apoteker, yaitu petugas yang mengurusi segala product seperti


cream, toner, dll serta menjelaskan cara pemakaian product
kepada konsumen.
2. Beautician, yaitu karyawan yang bertugas melakukan perawatan
pada pasien.
3. Front Officer, yaitu karyawan yang bertugas dibagian counter
depan, terdiri dari:
Operator, bertugas menerima setiap telepon masuk, dan
mengoperasikan komputer untuk proses pencarian data
pasien pada saat pendaftaran.
Costumer Service, bertugas menerima pasien yang baru
datang, melayani pasien dalam pemberian informasi product
dan treatment yang ada di Cinta Aesthetics, dan melayani
permintaan dan keluhan pasien.
Kasir, bertugas melayani semua pembayaran dari pasien dan
bertanggung jawab atas pemasukan dan pengeluaran
perusahaan.
FINANCIAL PROJECTION

A. Kebutuhan Pembiayaan / Modal Investasi


Banya Harga/Un
Jumlah
No Uraian k nya it
-1 -2 (3 = 1 x 2 )
a Bangunan 1 Rp Rp
(sewa/5th) + 500.000.0 500.000.000,
design Ruangan 00,- -
b Mesin/peralatan 1 Rp Rp
175.000.0 175.000.000,
00,- -
c Sofa + Meja 1 Rp Rp
3.000.000, 3.000.000,-
-
d Kebutuhan 5 Rp Rp
Treatment 1.600.000, 8.000.000,-
-
e TV 1 Rp Rp
2.500.000, 2.500.000,-
-
f Komputer 3 Rp Rp
4.500.000, 13.500.000,-
-
g AC 6 Rp Rp
3.000.000, 18.000.000,-
-
h Kulkas 2 Rp Rp
1.300.000, 2.600.000,-
-
i Rak Dorong 5 Rp Rp 750.000,-
Produk 150.000,-

Rp
Jumlah 723.350.000,
-

B. Kebutuhan Pembiayaan / Modal Kerja

Ban
yak Harga/Unit Jumlah
no Uraian
nya
-1 -2 (3 = 1 x 2)
a Alat treatment 1 Rp 800.000,- Rp 800.000,-
b Seragam kerja 14 Rp 170.000,- Rp 2.380.000,-
c Produk 1 Rp Rp 3.000.000,-
treatment 3.000.000,-
d Peralatan 1 Rp 500.000,- Rp 500.000,-
kantor
Jumlah Rp 6.680.000,-

C. Analisa Biaya Tetap / Tahun

Banyaknya Harga/Bulan Jumlah


Uraian
-1 -2 (3 = 1 x 2)
a. Total Gaji 13 Rp 17.100.000,- Rp
222.300.000,-
b. Penyusutan 12 Rp 300.000,- Rp 3.600.000,-
c. Pinjaman 12 Rp 8.000.000,- Rp
96.000.000,-
d. Biaya 12 Rp 1.000.000,- Rp
Pemasaran 12.000.000,-
e. Biaya 12 Rp 1.500.000,- Rp
Lainnya 18.000.000,-
Rp
Jumlah
351.900.000,-

D. Analisis Biaya Tidak Tetap/Tahun


Banyaknya Harga/Bulan Jumlah
Uraian
-1 -2 ( 3 = 1 x 2)
a. Perawatan 12 Rp 1.000.000,- Rp
Mesin 12.000.000,-
b. Biaya 12 Rp 8.000.000,- Rp
Bahan 96.000.000,-
Baku

Rp
Jumlah
108.000.000,-

E. Target Penjualan/Tahun
(Produk dan Perawatan)
Penjualan Perbulan Pertahun
a. Produk Rp 12.825.000,- Rp 153.900.000,-
b. Perawatan Rp 41.250.000,- Rp 495.000.000,-
Jumlah Rp 54.075.000,- Rp 648.000.000,-
F. Ringkasan Dana & Biaya

Sumber Dana (In Flow)


Uraian
a. Sumber Dana Rp 1.000.000.000,-
b. Penjualan Produk + Rp 648.900.000,-
Perawatan
Jumlah Rp 1.648.900.000,-

Penggunaan Dana (Out Flow)


Uraian
a. Modal Investasi Rp 723.350.000,-
b. Modal Kerja Rp 6.680.000,-
c. Biaya Tetap/tahun Rp 351.900.000,-
d. Biaya Tidak Rp 108.000.000,-
tetap/tahun
Jumlah Rp 1.189.930.000,-

G. Proyeksi Aliran Kas Usaha


Tahun
Uraian
1 2 3 4
a. Sumber Rp Rp Rp Rp
dana 1.648.900.000 648.000.000,- 648.900.000,- 648.000.000,-
(In Flow)

b. Penggunaa Rp Rp Rp Rp
n dana 1.189.930.000,- 459.900.000,- 459.900.000,- 459.000.000,-
(out flow)
c. Arus kas Rp Rp Rp Rp
bersih 458.900.000,- 189.000.000,- 189.000.000,- 189.000.000,-
(net flow =
a-b)
d. Keadaan Rp - Rp Rp Rp
kas awal 458.970.000,- 647.970.000,- 836.970.000,-
e. Keadaan Rp Rp Rp Rp
kas akhir 458.970.000,- 647.970.000,- 836.970.000,- 1.025.970.000
(c + d)

H. Pay Back Period Calculation


= 2 + ((700.000.000
647.970.000) /
(836.970.000
Payback Period 647.970.000) ) X 1
(pengembalian 4 Tahun
tahun) = 2 + 0,27529

= 2,3 (2 tahun 2 bulan)

Kesimpulan Kuantitatif :
modal 700 juta dan pinjaman 300 juta pada bank yang
mana di angsur selama 4 tahun. Dan dari analisa kelayakan
usaha yang dihitung dengan pay back period (pengembalian
modal) menggambarkan Cinta Aesthetics dengan operational
kurang dari 4 tahun modal yang 700 juta sudah kembali.

Anda mungkin juga menyukai