Anda di halaman 1dari 17

PROPOSAL

USAHA
Nama:
Redofan Tridatama (20622173)
Artika Rahma Yanti (20622166)
Kevin(20622168)
Septia Amelia Putri(20622176)
Kelas:Akuntansi pagi 2
Latar Belakang
Perkembangan fashion dibidang aksesoris jilbab dengan manik, Kristal dan peniti saat ini semakin
pesat. Bisa dikatakan kerajinan yang sudah ada sejak duluini semakin banyak digemari. Semakin
berkembangnya gaya hidup yang dinamis,modern dan modis yang mengakibatkan lahirnya keinginan
untuk tampil lebihmenarik, utamanya bagi kaum wanita dan tak terkecuali pada wanita Muslimah. Dan
kini, semakin banyak cara untuk bisa tampil modis. Salah satunya adalah dengan mengkreasikan cara
memakai jilbab dengan berbagai aksesoris menarik seperti bros yang kini telah begitu banyak
dipasarkan, aksesoris merupakan pelengkap yang akan selalu mengikuti mode.
Pada saat ini juga bros kerudung yang tersedia di pasaran pada dasarnya hanya bros yang terbuat
dari bahan-bahan yang berat dan warna dan bentuk yang hanya itu saja. Disinilah timbulnya ide untuk
membuat kreasi dari kain,pita yangtidak sulit di cari dan pembuatannya yang sederhana.
Dalam memulai usaha dalam bidang apapun, maka yang pertama kali harusdiketahui adalah
peluang pasar dan bagaimanan menggaet order. Bagaimana peluang pasar yang hendak kita masuki
dalam bisnis kita dan bagaimana caramemperoleh order tersebut. !ang kedua adalah kita harus mampu
menganalisakeunggulan dan kelemahan pesaing kita dan sejauh mana kemampuan kita untuk bersaing
dengan mereka baik dari sisi harga, pelayanan maupun kualitas. !angketiga adalah persiapkan mental
dan keberanian memulai.
Tujuan Penulisan
1.Untuk membuka suatu lapangan bisnis baru bagi pemilik, dimana saat
sekarang ini trend gaya masa kini akan aksesoris jilbab sangat di cari-cari
wanita muslim untuk tetap cantik dengan jilbab.

2.Untuk mencari keuntungan yang maksimal.

3.Mengajak kaum wanita untuk menutup aurat dengan jilbab

4.Menambah ilmu pengetahuan tentang menjadi wirausahawan.

5.Bagi Pihak Lain bermanfaat sebagai pedoman atau referensi bagi


yangtertarik untuk mengadakan atau melakukan usaha.
Jenis Usaha
Usaha yang akan kami jalankan yaitu produk berupa aksesoris hijab yang dipakai oleh
wanita muslimah. Dengan memilih usaha ini kami yakin usaha kami akan berkembang dan
maju, dikarenakan pada saat ini banyak sekali wanita-wanita remaja maupun ibu-ibu
muslimah yang gemar memakai hijab dengan aksesoria yang cantik dan fashionable sebagai
pemanis dan hiasan hijabnya.

Adapun Profil Organisasi kami yaitu, sebagai berikut :

Nama Usaha : Aksesoris Wanita Muslimah

Jenis Usaha : Online shop

Alamat : Tanjung Pinang

Pemilik : Kelompok 4
Visi dan Misi

Visi Misi
“Menjadikan wanita 1.Menjual produk kualitas
muslimah berpenampilan baik dengan harga yg
rapi dan sopan.” terjangkau
2. Memberikan pelayanan
terbaik untuk para pembeli
Produk
Menjual berbagai macam aksesoris wanita muslimah, contohnya seperti di bawah ini :

1.Hijab

2.Bros

3.Peniti

4.Ciput ninja

Dengan adanya berbagai macam aksesoris tersebut, maka masyarakat dapat memilih model
yang sesuai dengan kebutuhan mereka.
 
Analisis SWOT
Faktor Internal
a. strengths (kekuatan)

1.Terdapat banyak jenis aksesoris yang menarik dan sesuai dengan keinginan

2.Bahan yang dipilih berkualitas

3.Produk seperti Bros dan peniti mudah dibawa kemana-mana karna bentuknya yang kecil

4.Tidak mudah rusak

b. Weakness (kelemahan)

1.Membutuhkan suatu perangkat lunak untuk membukanya dan jaringan internet, sehingga daerah yang terkendala
sinyal membutuhkan waktu yang cukup lama hanya untuk membukanya.

2.Pemasaran untuk penjualan tidak dapat tersebar luas karna kami tidak memiliki toko pribadi dan tidak mempunyai
koneksi untuk wilayah diluar Kepulauan Riau atau Tanjung Pinang
Faktor Ekternal
a.Opportunities (peluang/kesempatan)

1.Banyak masyarakat yang sudah menggunakan internet

2.Tidak membutuhkan modal yang terlalu besar

b. Threats (ancaman)

persaingan dalam menjalankan usaha ini cukup banyak. Apabila pelayanan dan kualitas yang kami berikan
kepada konsumen kurang memuaskan, maka konsumen pun akan merasa kecewa, dan usaha ini dapat terancam
bangkrut. Maka dari itu kualitas produk dan pelayan yang terbaik menjadi prioritas kami dalam mejalankan usaha
ini.
Analisis Aspek Finansial
Biaya Barang Dagang
N Komponen Kuantiti Harga/unit Biaya/bula Rencana Anggaran
o n
Modal awal = Rp 200.000
1 Bergo plisket 2 22.000 44.000

2 Bella square 3 12.000 36.000

3 Inner ciput arab 2 6.000 12.000

4 Inner ninja jersey 2 8.000 16.000

5 Ciput ninja resliting 2 9.000 18.000

6 Ciput bandana kaos 2 6.000 12.000

7 Scrunchie 3 2.000 6.000

8 Manset tangan polos 2 6.000 12.000

  Total     156.000
Harga Jual
N Komponen Kuantiti Harga/unit Biaya/bula
o n

1 Bergo plisket 2 26.000 52.000

2 Bella square 3 15.000 45.000

3 Inner ciput arab 2 10.000 20.000

4 Inner ninja jersey 2 15.000 30.000

5 Ciput ninja resliting 2 15.000 30.000

6 Ciput bandana kaos 2 9.000 18.000

7 Scrunchie 3 5.000 15.000

8 Manset tangan polos 2 10.000 20.000

  Total     230.000
Perkiraan Laba yang Diperoleh
Penjualan – pengeluaran = laba

Rp 230.000 – Rp 156.000 = Rp
74.000

Jadi, keuntungan yang diperoleh


apabila terjualnya seluruh barang
dagang dalam 1 bulan sebesar Rp
74.000. Belum termasuk jika ada
pesanan tambahan.

Anda mungkin juga menyukai