Anda di halaman 1dari 8

REVIeW JURNAL

Di Susun Oleh :
Nama : Ahda Sabila
NIM : 5191121004

Program Studi Pendidikan Teknik Mesin


Fakultas Teknik
Universitas Negeri Medan
IDENTITAS JURNAL

 Judul Jurnal : Kaji Eksperimental Kemampuan Daya Hantar Kalor


Campuran Styrofoam, Kulit Jengkol Dan Semen Putih Sebagai Alternatif
Bahan Isolator

 Jenis Jurnal : Jurnal Desiminasi Teknologi

 Penulis : Sofwan Hariady, M. Amien Fauzi, dan Sukarmansyah

 Tempat Terbit : Palembang

 Tahun Terbit : Juli 2014

 Vol/ Hal : Vol. 2 No. 2 Hal 119 - 130


latar belakang
Penggunaan isolator berkembang tidak hanya untuk menghindari kebocoran panas, tetapi
juga mengontrol temperature, karena fungsi isolator sangat penting dalam penggunaan energi
panas yang harus seefisien mungkin, maka diperlukan bahan isolator yang memiliki
konduktor yang rendah.

Styrofoam yang dibuat dari kopolimer styren ini menjadi pilihan bisnis pangan karena
mampu mencegah kebocoran dan tetap mempertahankan bentuknya saat dipegang. Styrofoam
tersusun dari butiran dengan kecepatan rendah, mempunyai bobot ringan, dan terdapat ruang
antar butiran yang berisi udara yang tidak dapat menghantar panas sehingga hal ini
membuatnya menjadi isolator panas yang baik.
Metode Penelitian

Metode yang dilakukan dalam penelitian ini adalah eksperimental

Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Konversi Energi


Program Studi Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Tridinanti

Pada penelitian ini ada 5 bahan campuran dari Styrofoam, kulit


jengkol, dan semen putih yang akan diuji.
Kelebihan Jurnal
 Sistematika penulisan pada jurnal ini disusun secara berkaitan dan prosedur

penelitian disusun dengan teratur sehingga dapat mudah dipahami pembaca

 Dari segi Bahasa, jurnal ini sudah sangat baik karena menggunakan tata bahasa

yang sesuai dengan EYD

 Jurnal ini dilampirkan daftar pustaka sebagai sumber yang terjamin pada jurnal

sehingga mendukung materi yang dikutip dari berbagai ahli yang menunjukkan

bahwa materi tersebut benar adanya.

 Untuk bahasa ekonomi asing ditampilkan dengan jenis tulisan yang berbeda,

sehingga jika pembaca tidak mengerti maka dapat mencarinya dari referensi lain.
KELEMAHAN JURNAL

 Jurnal ini belum adanya ISSN, seharusnya jika ada ISSN dapat
memudahkan pembaca untuk mengidentifikasi beberapa terbitan yang
memiliki judul sama.

 Dalam jurnal ini ada tulisan yang sulit dimengerti seperti bahasa asing
atau Bahasa ilmiah

 Bagian titik yang diuji pada penelitian ini tidak menjelaskan secara rinci,
sehingga hanya mengetahui titik yang akan diuji saja
Saran

 Bagian titik yang diuji pada penelitian sebaiknya dijelaskan secara rinci,
sehingga dapat mengetahui titik yang akan diuji.

 Peneliti disarankan untuk menguji kepadatan benda uji juga, karena


kepadatan benda uji berpengaruh pada nilai konduktivitas

 Disarankan juga untuk melakukan pengujian yang sederhana, dan tidak


rumit hingga melakukan pengujian hingga 5 kali pengujian
SEKIAN DAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai