Anda di halaman 1dari 14

HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG COVID-19 DENGAN

KEPATUHAN PELAKSANAAN PROTOKOL KESEHATAN PADA PASIEN


TERKONFIRMASI COVID-19 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TARAJU

NAMA :DENDEN SUBHAN NASIR


MB : 1117040

PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN


FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS BHAKTI KENCANA TASIKMALAYA
2021
BAB I PENDAHULUAN

DUNIA Indonesia Jawa Barat


menurut Word Health Menurut data di jawabarat
penyakit Covid-19 di pada 27 maret 2021
Organization (WHO) 27 maret
Indonesia pada 27 maret menyatakan jumlah covid-
2021 Menyatakan jumlah
mencapai angka 1.487.541 19 sebanyak 246.252
Covid-19 mencapai angka
terkonfirmasi terkonfirmasi
126.708.167 juta
terkonfirmasi

Tasikmalaya
Menurut Data Dinas
Kesehatan Kabupaten
Puskesmas Taraju
menjadi salah satu puskesmas rujukan di Kabupaten
Tasikmalaya pada 27 Maret
Tasikmalaya dengan jumlah penderita covid-19 pada 27
tahun 2021 total penderita
maret sebanyak 88 terkonfirmasi
Covid-19 sebanyak 2.787
terkonfirmasi
Rumusan Masalah :
“ Bagaimana hubungan pengetahuan tentang covid-19 dengan kepatuhan
pelaksanaan protokol kesehatan pada pasien terkonfirmasi covid-19 di
wilayah kerja Puskesmas Taraju”

Tujuan Umum :
Mengetahui hubungan pengetahuan covid-19 dengan kepatuhan
pelaksanaan protokol kesehatan pada pasien terkonfirmasi
covid-19 di wilayah kerja Puskesmas Taraju

Tujuan Khusus :
1.Untuk mengetahui tingkat pengetahuan mengenai covid-19 di wilayah kerja Puskesmas Taraju
Kabupaten Tasikmalaya.
2. Untuk mengetahui tingkat kepatuhan dengan penggunaan protokol kesehatan di wilayah kerja
Puskesmas Taraju Kabupaten Tasikmalaya.
3. Untuk mengetahui hubungan pengetahuan mengenai Covid-19 dengan kepatuhan
pelaksanaan protokol kesehatan pada pasien terkonfirmasi covid-19 di wilayah kerja
Puskesmas Taraju Kabupaten Tasikmalaya
BAB 11 TINJAUAN PUSTAKA

PENGETAHUAN KEPATUHAN

Kerangka Teori
Covid-19
Teori konseptual

Penelitian ini membahas antara keterkaitan suatu Variabel dengan Variabel


lainnya sehingga dapat dilihat ada tidak hubungan antara variable terjadi
atau tidaknya suatu hubungan. Patuh
Pengetahuan pasien Kepatuhan
terkonfirmasi protokol Cukup
covid-19 kesehatan 5 M Patuh

Tidak Patuh
Tingkat pengetahuan
1.Tahu
Protokol kesehatan 5M
2. Memahami
1. Memakai masker
3. Aplikasi
2. Mencuci tangan
4. Analisis
3. Menjaga jarak
5. Sintesis
4. Menjauhi kerumunan
6. Evaluasi
5. Mengurangi mobilitas
BAB III METODOLOGI PENELITIAN
JENIS PENELITIAN : KUANTITATIF DENGAN PENDEKATAN CROSS SECTIONAL
PARADIGMA PENELITIAN
patuh
PARADIMA PENELITIAN :
Pengetahuan covid-19 Kepatuhan penggunaan protokol
kesehatan Cukup patuh

Tidak patuh
Keterangan
Faktor yang memengaruhi Variabel yang diteliti
pengetahuan kepatuhan ada 2faktor
internal dan ekstrenal Variabel yang tidak diteliti
A..Internal B. eksternal
1. Umur 1.pengalaman Hubungan yang diteliti
2. Jenis kelamin 2.lingkungan
3. Kesehatan 3.fasilitas Hubungan yang tidak diteliti
4. Kepribadian kesehatan
Hipotesis

Ha : Ada hubungan pengetahuan tentang Covid-19 dengan


kepatuhan pelaksanaan protokol kesehatan pada pasien
terkonfirmasi covid-19
Ho : Tidak ada hubungan pengetahuan tentang Covid-19
dengan kepatuhan pelaksanaan protokol kesehatan pada
pasien terkonfirmasi covid-19
Populasi dan Sampel

Populasi dalam penelitian ini sebanyak 20 yang


terkonfirmasi covid-19. Sedangkan Teknik pengambilan
sampel dalam penelitian ini menggunakan Teknik TOTAL
SAMPLING, yaitu suatu teknik pengambilan sampel yang di
lakukan dengan sengaja dengan memperhatikan karakteristik
yang telah di ketahui. Jumlah sample yang diteliti sebanyak
20 yang terkonfirmasi
Definisi Operasional
No Variabel Definisi Operasional Cara dan Alat Skala Hasil Ukur
Ukur

1 Variabel Covid-19 merupakan penyakit infeksi pernafasan Menggunakan alat Ordinal Kriteria
independen yang dapat menular yang disebabkan oleh virus ukur Berupa Baik = 76%
: SARS-CoV-2, tanda dan gejala yang muncul pada kuisioner yang -100%
Pengetahuan covid-19 yaitu sesak nafas,batuk,gangguan berisi pengetahuan Cukup 40% -
covid-19 penciuman, penyebaran pada penyakit ini melalui dibagikan langsung 75%
droplet antara manusia ke manusia untuk pencegahan ke pasien Kurang 40% -
penyakit tersebut dengan menggunakan 5M yaitu - Benar =1 59%
(memakai masker,mencuci tangan,menjaga - Salah=0 (Arikunto,
jarak,menjauhi kerumunan, mengurangi 2013)
mobilitasPerilaku dan sikap pasien dalam mencegah
dan menangani covid-19 yaitu dengan mematuhi
protokol kesehatan yaitu 5M (memakai
masker,mencuci tangan,menjaga jarak,menjauhi
kerumunan, mengurangi mobilitas

2 Variabel Perilaku dan sikap pasien dalam mencegah dan Menggunakan alat Ordinal Kriteria
dependen menangani covid-19 yaitu dengan mematuhi protokol ukur Berupa Patuh = 76%
: kesehatan yaitu 5M (memakai masker,mencuci kuisioner yang -100%
Kepatuhan tangan,menjaga jarak,menjauhi kerumunan, berisi kepatuhan Cukup Patuh
mengurangi mobilitas
BAB IV HASIL PENELITIAN
A. Analisis Univariat
4.4DISTRIBUSI KARAKTERISTIK RESPONDEN 4.5 DISTRIBUSI KARAKTERISTIK
RESPONDEN
BERDASARKAN PENGETAHUAN COVID-19 DI BERDASARKAN KEPATUHAN PROTOKOL
WILAYAH KERJA PUSKESMAS TARAJU KESEHATAN PADA PASIEN TERKONFIRMASI
COVID-19 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS
Cumulative
  Frequency Percent Valid Percent
Percent TARAJU
Valid BAIK 15 75.0 75.0 75.0

CUKUP 2 10.0 10.0 85.0 Frequen Valid Cumulative


Percent
KURAN 3 15.0 15.0 100.0 cy Percent Percent
 
G
Valid PATUH 14 70.0 70.0 70.0
Total 20 100.0 100.0
CUKUP
2 10.0 10.0 80.0
PATUH

TIDAK
  4 20.0 20.0 100.0
PATUH

Total 20 100.0 100.0  


lanjutan dari Tabel 4.4 menunjukan bahwa pengetahuan covid-19 dalam kategori baik sebanyak 15 orang (75%) dan
sebagian kecil berada dalam kategori pengetahuan cukup sebanyak 2 orang (10%) kurang sebanyak 3 orang (15%).

Tabel 4.5 menunjukan bahwa sebagian besar kepatuhan protokol kesehatan pada pasien terkonfirmasi covid-19 ialah dalam
kategori patuh sebanyak 14 orang (70%) dan sebagian kecil berada dalam kategori kepatuhan cukup patuh sebanyak 2 orang
(10%), tidak patuh sebanyak 4 orang (20%) .

DISTRIBUSI KARAKTERISTIK RESPONDEN BERDASARKAN HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG


COVID-19 DENGAN KEPATUHAN PELAKSANAAN PROTOKOL KESEHATAN PADA PASIEN TERKONFIRMASI
COVID-19 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TARAJU
TABEL 4.7 MENUNJUKAN BAHWA PERSENTASI
MASING MASING PENGETAHUAN COVID-19 DENGAN KEPATUHAN PELAKSANAAN PROTOKOL KESEHATAN
PADA PASIEN TERKONFIRMASI COVID-19 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TARAJU SEBAGIAN BESAR
BERPENGETAHUAN BAIK BERJUMLAH 15 ORANG DENGAN KEPATUHAN YANG BERKATEGORI PATUH
BERJUMLAH 13 ORANG (86,7%) DAN SEBAGIAN KECIL BERPENGETAHUAN KURANG BERJUMLAH 2 ORANG
DENGAN KEPATUHAN YANG BERKATEGORI CUKUP PATUH DAN TIDAK PATUH BERJUMLAH 1 ORANG.
KEPATUHAN
T

 
  t

a
CUKUP TIDAK
l
PATUH PATUH PATUH
B.ANALISIS BIVARIAT
Tabel 4.6 Hubungan Pengetahuan Tentang Covid-19 dengan Kepatuhan Pelaksanaan Protokol
Kesehatan pada Pasien Terkonfirmasi Covid-19

PENGETAHUAN COVID- KEPATUHAN PROTOKOL


 
19 KESEHATAN

Spearman's rho PENGETAHUAN COVID-19 Correlation Coefficient


1.000 .624**

Sig. (2-tailed)
. .003

N
20 20

KEPATUHAN PROTOKOL Correlation Coefficient


.624** 1.000
KESEHATAN

Sig. (2-tailed)
.003 .

N
20 20

Pada tabel 4.6 menyatakan setelah dilakukan uji statistic rank spearman didapat nilai p-value =0,003 lebih kecil dari pada a<
0,005 yang berarti Ho ditolak bahwa ada hubungan yang signifikan antara Pengetahuan Covid-19 Dengan Kepatuhan Pelaksanaan
Protokol Kesehatan Pada Pasien Terkonfirmasi Covid-19 Di Wilayah Kerja Puskesmas Taraju.
BAB IV KESIMPULAN PENELITIAN
SIMPULAN DARI PENELITIN INI ADALAH SEBAGAI BERIKUT
Sebagian besar pengetahuan pasien covid-19 ialah pengetahuan dalam
kategori baik sebanyak 15 orang (75%) dan sebagian kecil berada dalam
kategori pengetahuan cukup sebanyak 2 orang (10%) kurang sebanyak 3
orang (15%).
Sebagian besar kepatuhan pelaksanaan protokol kesehataan ialah dalam
kategori patuh sebanyak 14 orang (70%) dan sebagian kecil berada dalam
kategori pengetahuan cukup patuh sebanyak 2 orang (10%) tidak patuh
sebanyak 4 orang (20%).
Dari hasil penelitian ini bisa disimpulkan bahwa ada hubungan yang
signifikan antara pengetahuan Tentang Covid-19 Dengan Kepatuhan
Pelaksanaan Protokol Kesehatan Pada Pasien Terkonfirmasi Covid-19 Di
Wilayah Kerja Puskesmas Taraju.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai