Anda di halaman 1dari 13

Definisi ekonomi, definisi dan ruang lingkup

ekonomi mikro
Definisi ekonomi
 Masalah ekonomi timbul karena adanya
a. Keinginan manusia tak terbatas
b. Alat pemuas kebutuhan terbatas

 Manusia dituntut untuk berfikir secara rasional dalam


mengahadapi situasi ini

 Kebutuhan biologis; kebutuhan yang tibul dari peradapan


dan kubudayaan manusia; serta kebutuhan khas masing –
masing perorangan yang merupakan penggerak kegiatan
ekonomi
Terdapat tiga masalah pokok dalam perekonomian
 What
 Gerakan harga barang akan menentukan apa dan berapa sertiap barang akan
tersedia di dalam masyarakat
 How
 Gerakan harga factor produksi akan menentukan kombinasi yang digunakan
produsen dalam proses produksi
 For whom
 Pada suatu waktu pola pemilikan factor produksi antar warga masyarakat dianggap
telah ada, maka gerak harga – harga barang & factor produksi menentukan distribusi
barang – barang yang dihasilkan di dalam masyarakat di antara warga masyarakat
 How fast
 Dipecahkan melalui pergerakan tingkat suku bunga
Definis ilmu ekonomi dihubungkan kepada ketidak
seimbangan antara
 ketidak mampuan factor produksi menghasilkan barang
dan jasa
 Keinginan masyarakat untuk mendapatkan barang dan jasa
Lanjutan …

 Ilmu yang mempelajari bagaimana manusia dalam usaha memenuhi kebutuhannya


mengadakan pemilihan di antara berbagai alternative pemakaian atas alat –alat
pemuas kebutuhan yang tersedianya relative terbatas.

 Studi mengenai bagaimana orang menjatuhkan pilihan yang tepat untuk


memanfaatkan sumber produkti yang langkah dan terbatas jumlahnya guna
menghasilkan berbagai barang serta mendistribusikan kepada berbagai anggota
masyarakat untuk dikonsumsi
 Studi tentang manusia dalam kegiatan hidup mereka sehari – hari untuk
mendapatkan dan menikmati kehidupan

 Studi tentang bagaimana manusia bertingkah pekerti untuk mengorganisasi


kegiatan konsumsi dan produksinya
Lanjutan …

 Studi mengenai kekayaan


 Studi tentang cara – cara memperbaiki masyarakat

 Profesor Samuelson pada tahun 1970 menyatakan bahwa


“ ilmu ekonomi merupakan suatu studi mengenai individu –
individu dan masyarakan membuat pilihan, dengan atau tanpa
penggunaan uang, dengan menggunakan sumber – sumber daya
yang terbatas tetapi dapat digunakan dalam berbagai cara
untuk menghasilkan berbagai jenis barang dan jasa dan
mendistribusikannya untuk kebutuhan konsumsi, sekarang dan di
masa datang kepada berbagai individu dan golongan
masyarakat”
Ekonomi
deskripstif

Teori
ekonomi
Ilmu ekonomi
makro
dibagi Teori ekonomi
menjadi
Teori
ekonomi
mikro

Ekonomi terapan
Perbedaan teori ekonomi makro dan mikro

Ilmu ekonomi mikro Ilmu ekonomi makro


 Materi pembahasan  Materi pembahasan
merupakan perilaku pelaku
merupakan mekanisme
ekonomi yang ada dalam
bekerjanya perekonomian
perekonomian
sebagai suatu kesatuan
 Menganalisis bagian kecil  Analisis dalam
dari keseluruhan kegiatan
makroekonomi
perekonomian
a. Permintaan dan penawaran
 Isu pokok yang dianalisis “ menentukan tingkat kegiatan
bagaimana caranya dalam perkonomian
menggunakan factor b. Masalah yang selalu dihadapi
produksi yang tersedia setiap perkonomian
secara efisien agar c. Kebijakan dan campur tangan
kemakmuran masyarakat pemerintah dalam mengatasi
dapat dimaksimalkan masalah ekonomi
Sumber ekonomi digolongkan menjadi

 Sumber daya alam


 Sumber daya berupa manusia dan tenaga manusia
 Sumber ekonomi buatan manusia
 Kepengusahaan
Asumsi khusus ekonomi mikro

 Asumsi ekuilibrium parsial


 Asumsi tidak adanya hambatan dalam proses penyesuaian
 Asumsi khusus model analisis ekonomi mikro
Materi yang dipelajari selama satu semester
no Pertemuan Materi
1 Pertama Perkenalan
2 Kedua Permasalahan pokok ekonomi, alur , mekanisme harga
3 Ketiga Permintaan dan hukum permintaan
4 Keempat Penawaran, hokum penawaran, keseimbangan pasar

5 Kelima Elastisitas permintaan


6 Keenam Elastisitas penawaran
7 Ketujuh Teori perilaku konsumen
8 UTS Pertemuan 1 – 7
9 Kedelapan Teori perilaku konsumen
10 Kesembilan Contoh kasus perhitungan utilitas
11 Kesepuluh Teori produksi dengan satu variable
12 Kesebelas Teori produksi dengan dua variable
13 Keduabelas Biaya, penerimaan dan laba
14 Ketigabelas Contoh kasus optimum out put, profitable out put
15 Ketigabelas Struktur dan ciri pasar
16 UAS Pertemuan 9 - 15
Daftar pustaka

 Boediono.1982.Seri Sinopsis Pengantar Ilmu Ekonomi No.1 Edisi 2 Ekonomi


Mikro.Yogyakarta;BPFE Yogyakarta.
 Reksoprayitno,Soediono.2011.Pengantar Ekonomi Mikro Edisi
Milenium.Yogyakarta;BPFE Yogyakarta.
 Rosyidi,Suherman.2014.Pengantar Teori Ekonomi; Pendekatan Kepada Teori
Ekonomi Mikro dan Makro.Jakarta;PT Raja Grafindo Persada.
 Sukirno,Sadorno.2012.Makroekonomi Teori Pengantar Edisi Ketiga.Jakarta:PT
Raja Grafindo Persada.
 Sukirno,Sadorno.2012.Mikroekonomi Teori Pengantar Edisi Ketiga.Jakarta:PT
Raja Grafindo Persada.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai