Anda di halaman 1dari 13

PELATIHAN

MEMBUAT
MAKALAH
Yamuna Nurafifah
INTRODUCCIÓN

Nama : Yamuna Nurafifah


Alamat : Tulungagung
Motto :Walam Arafi Uyubin Nasi Aiyaban
Kanaksil Qodirina Ala Tamami
CARA MEMBUAT MAKALAH

01. TIPS MEMBUAT 03. STRUKTUR


MAKALAH MAKALAH

ATURAN
02. PEMBUATAN
04. CONTOH
MAKALAH
MAKALAH
INGAT !
KARAKTER DARI MASING-MASING DOSEN YANG MEMBERIKAN TUGAS
MAKALAH ADA DUA TIPE DOSEN :
1. TEMA
2. JUDUL
“STOP langsung menulis
MAKALAH, baca dulu materi
yang berkaitan dengan JUDUL
makalahmu”

INPUT = MEMBACA
OUTPUT = TULISAN
—Ndoro Kanjeng
CARA MENCARI REFERENSI BACAAN

● JURNAL, BUKU, SKRIPSI, DISERTASI, KORAN,


MAJALAH, hindari ambil referensi dari tulisan
lepas biasanya berupa blog, bila terpaksa ambil
referensi dari suatu situs ambil yang domainnya id.

Aplikasi dan sumber referensi berbasis digital

1. Ipusnas

2. Z.library

3. Google Scholar / Google Cendekia, DIGILIB


UINSA atau cari dengan kata kunci + pdf
02.
ATURAN UMUM
MEMBUAT MAKALAH
Format Penulisan Makalah

kertas Margin Font ukuran


Kanan, atas, bahah 3
A4 12 Times New Roman
Kiri 4

Spasi
1, 5
STRUKTUR MAKALAH

COVER DAFTAR ISI


Judul Makalah, Tugas apa,
Logo, dosen pengampu,
nama, dan identitas
kampus

Kata Pengantar BAB I


LATAR BELAKANG
RUMUSAN MASALAH
TUJUAN PENULISAN
LANJUT

BAB II BAB III Daftar Pustaka


Isi dari makalah uraian
jawaban dari rumusan Kesimpulan Sumber yang digunakan
masalah dalam penulisan makalah
FOOTNOTE
Kebijakan setiap instansi berbeda, akan tetapi di UINSA biasanya menggunakan foonote,
bukan bodynote maupun endnote
PENTING !!!

Berlatih Belajar
untuk tidak Parafrase
copy paste

Perbanyak Membaca JANGAN


Buku dan Diskusi KEBUT
dengan Teman
SEMALAM
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai