Anda di halaman 1dari 28

Kelompok 9

Barisan dan Deret


Matematika Ekonomi dan Bisnis
Nama Anggota Kelompok

Audy Naufal Ashari Shabana Ismi

406 408 423 429

Cherissa Anindia N. Ardika Bagus Prayoga


Materi Pembahasan

01 02 03 04
Barisan Deret Barisan Deret
Aritmatika Aritmatika Geometri Geometri
01
Barisan
Aritmatika
Barisan aritmatika
Barisan aritmatika adalah suatu barisan dimana selisih di antara dua suku yang berurutan
mempunyai bilangan tetap (konstan).

○ Bilangan yang tetap tersebut disebut beda dan dilambangkan dengan b.


○ Barisan aritmatika dapat ditentukan nilai suku ke-n jika suku pertama a dan beda yang sama b
diketahui.

Bentuk suku-suku barisan aritmatika secara umum adalah sebagai berikut


a,S1,S2,S3,S4,…,SN

○ Perhatikan juga barisan-barisan bilangan berikut ini :

a. 1, 4, 7, 10, 13, ...


Barisan aritmatika
b. 2, 8, 14, 20, ...
Contoh

a. 1, 4, 7, 10, 13, ...

Pada barisan ini, suku berikutnya diperoleh dari suku


sebelumnya ditambah 3. Dapat dikatakan bahwa beda sukunya
3 atau b =3.

b. 2, 8, 14, 20, ...

Pada barisan ini, suku berikutnya diperoleh dari suku


sebelumnya ditambah 6. Dapat dikatakan bahwa beda sukunya
6 atau b = 6.
Koefisien dari b dalam suku-suku tertentu adalah lebih besar dari satu.
Jadi, suku ke-n atau suku terakhir dalam suatu barisan aritmatika
adalah :

Dimana :

Sn = suku ke-n
Sn = a + (n-1) b a = suku pertama
b = beda yang sama
n = banyaknya suku
Contoh Soal Barisan Aritmatika
Contoh 1: Contoh 2:
Tentukan suku ke-8 dan ke-20 dari Diketahui barisan aritmetika –2,1, 4, 7, ..., 40.
barisan –3, 2, 7, 12, .... Tentukan banyak suku barisan tersebut!

Jawab : Jawab:
–3, 2, 7, 12, … Diketahui barisan aritmatika –2, 1, 4, 7, ..., 40.
Suku pertama adalah a = –3 dan Dari barisan tersebut, diperoleh
bedanya b = 2 – (–3) = 5. a = –2, b = 1 – (–2) = 3,dan U = 40.
Dengan menyubstitusikan a dan b, Rumus suku ke-n adalah
diperoleh : U = a + (n – 1)b
U = a + (n-1)b Sehingga :
U = –3 + (n – 1)5. 40 = –2 + (n – 1)3
Suku ke-8 : U = –3 + (8 – 1)5 = 32. 40 = 3n – 5 3n = 45
Suku ke-20 : U = –3 + (20 – 1)5 = 92. Karena 3n = 45, diperoleh n = 15.
Jadi, banyaknya suku dari barisan di atas adalah 15.
02
Deret
Aritmatika
Deret Aritmatika
Deret Aritmatika ( Sn ) adalah jumlah suku ke-n pada barisan aritmatika atau dengan
kata lain penjumlahan dari semua anggota barisan aritmatika secara berurutan.
Sehingga bentuk umum dari deret aritmatika adalah :

a + (a + b) + (a + 2b) + ...+ {a + (n -1)b}

atau

S1 + S2 + S3 + . . . . + Sn

Contohnya

2 + 5 + 8 + 11 + . . . . . + Sn
15 + 12 + 9 + 6 + . . . . . + Sn
Rumus Deret Aritmatika
Rumus yang digunakan dalam menyelesaikan persoalan deret
aritmatika yaitu :

Keterangan :
  Sn = ( a + Un )
Sn = Jumlah n suku pertama
Atau
a = Suku pertama bilangan aritmatika
Sn = ( 2a + (n - 1) b ) b = Beda ( selisih )

n = Banyak suku barisan aritmatika


Contoh Soal Deret Aritmatika
Diketahui barisan aritmatika 18, 21, 24, 27, . . . . .
Tentukan jumlah 20 suku pertamanya !
Penyelesaian :

 Diketahui :  Jawab :

a = 18 = ( 2a + (n - 1) b )
b = - = 21 – 18 = 3 = ( 2 . 18 + (20 - 1) 3 )
= 10 ( 36 + ( 19 ) 3 )
Ditanya : ? = 10 ( 36 + 57 )
= 10 ( 93 ) = 930

Jadi, jumlah 20 suku pertamanya adalah 930


Contoh Soal Deret Aritmatika
Diketahui barisan aritmatika 28, 24, 20, 16, . . . . .
Tentukan jumlah 20 suku pertamanya !
Penyelesaian :

 Diketahui :  Jawab :
 = (a+ )
a = 28 =a+(n–1)b = ( 28 + (-48) )
b = - = 24 – 28 = -4 = 28 + (20 - 1) (-4) = 10 ( -20 )
       = 28 + (19) (-4) = -200
Ditanya : ?        = 28 - 76
       = -48
Jadi, jumlah 20 suku pertamanya adalah -200
03
Barisan
Geometri
Barisan Geometri
● Barisan
  Geometri adalah susunan bilangan yang dibentuk menurut urutan
tertentu, di mana susunan bilangan di antara dua suku yang berurutan mempunyai
rasio yang tetap (dilambangkan dengan huruf r). Jika a1 adalah suku pertama dan r
adalah rasio yang tetap, maka suku ke 2 dan seterusnya adalah

=
==
= =

Sehingga bentuk umum dari barisan geometri untuk suku ke-n adalah
an = a1r n-1 atau Sn = a1r n-1
Istilah Pada Barisan Geometri

 a = suku pertama (U1)


r = rasio atau perbandingan
= suku ke-n
= jumlah n suku pertama
Rumus Barisan Geometri
1. Rumus barisan geometri untuk 2. Rumus barisan geometri untuk
mencari nilai perbandingan atau rasio: mencari suku ke-n:

r      (𝑛−1)
𝑈 𝑛 =𝑎𝑟
3. Rumus barisan geometri untuk mencari
jumlah n suku pertama:
 
= =
Contoh barisan geometri
Berikut ini merupakan contoh barisan geometri :

1 ) 5, 10, 20, 40, 80, …..


Contoh barisan geometri tersebut di atas memiliki suku pertama (a) = 5 dengan
rasio atau perbandingan pada setiap sukunya (r) = 2.

2 ) 3, 9, 27, 81, ….
Contoh barisan geometri tersebut di atas memiliki suku pertama (a) = 3 dengan
rasio atau perbandingan pada setiap sukunya = 3.

3 ) 4, 20, 100, 500, 2500, …..


Contoh Barisan geometri tersebut di atas memiliki suku pertama (a) = 4 dengan
rasio atau perbandingan pada setiap sukunya = 5.
Contoh soal Barisan Geometri:
Contoh soal
Barisan Geometri:
04
Deret
Geometri
Pengertian Deret
Geometri

Deret geometri dapat disebut sebagai jumlah dari barisan


bilangan yang suku sukunya membentuk barisan
geometri,sehingga deret geometri mudah untuk
diibedakan dari yang lainnya
Penerapan Deret Geometri
Deret geometri dapat diterapkan pada penghitungan panjang
lintasan dari bola yang dijatuhkan lalu bola tersebut
memantul hingga berhenti. Rasio dari deret tersebut yaitu
perbandingan antara tinggi pantulan pertama dengan tinggi
awal bola dijatuhkan atau tinggi pantulan kedua dengan tinggi
pantulan pertama, dan seterusnya.
Sifat Deret Geometri
Rumus Deret geometri
Rumus Jumlan –n suku
pertama

 
Rumus Suku ke-n
Contoh Soal
Diketahui suatu barisan : x + 2, 9, x + 26. Tentukanlah nilai x agar barisan tersebut dapat disusun
menjadi sebuah deret geometri.
Contoh soal
Suatu deret geometri memiliki suku ketujuh
64 dan suku kesepuluh 512. Tentukan rasio
(r), suku kelima (U5), dan jumlah delapan
suku pertamanya (S8).
Thankyou
Do you have any questions?

Anda mungkin juga menyukai