Anda di halaman 1dari 9

DEMOKRASI

Dosen Pengampu : Muhammad Kaulan Karima, S.Pd.I, M.Pd

Kelompok 5 :
• Devita Aulia Putri (0306213215)
• Fadilah (0306213161)
• Fadillah Putri Adeana (0306213145)
• Nurul Hasanah (0306213174)
• Sindy Adella (0306213164)
• Zumiati Syarah Br. Napitupulu (0306213239)
PENGERTIAN DEMOKRASI

Istilah demokrasi berasal dari bahasa


Yunani “demokratia” berarti “kekuasaan
dan rakyat” (rule of people) yang
dirangkai dengan kata “demos” artinya
“rakyat”, dan “kratos atau cratein”
artinya “kekuasaan”.
KATEGORI-KATEGORI DEFINISI
DEMOKRASI

• Definisi Singkat Demokrasi


• Definisi Klasik Demokrasi
• Definisi Modern Demokrasi
PRINSIP-PRINSIP DASAR DEMOKRASI

1. Kebebasan: Kebebasan adalah keleluasan seseorang untuk berbuat atau


untuk tidak berbuat sesuatu sesuai dengan keinginan sendiri. Bentuk -
Bentuk Kebebasan :
A. Kebebasan Menyatakan Pendapat
B. Kebebasan Berkelompok
C. Kebebasan Berpartisipasi

2. Kesetaraan Antar Warga atau Individu: Kesetaraan atau persamaan


kedudukan (egalitarianisme) merupakan nilai dasar demokrasi.
Kesetaraan dalam demokrasi adalah bentuk pengkuan terhadap pribadi
manusia, bahwa manusia di dunia ini mempunyai kedudukan harkat dan
martabat yang sama, karena manusia samasama sebagai umat dari Tuhan
Yang Maha Kuasa.
PRINSIP-PRINSIP DASAR DEMOKRASI

3. Pluralisme: Pluralisme berarti majemuk, tidak tinggal. Sesuatu


yang sifatnya plural memiliki ciri tidak sama. Pluralisme dalam
kehidupan manusia dapat bermakna bahwa manusia didunia itu
tidak sama, namun dengan ketidaksamaan tersebut,oaham
pluralis memberikan intensitas yang sama sebagimana
adanya.eksistensi individu diakui apa adanya.

4. Paham Individualisme: Paham Individualisme yakni, paham


yang memposisikan dan menjunjung tinggi individu dalam
kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara.
PRINSIP-PRINSIP DASAR DEMOKRASI

5. Keadilan: Keadilan dalam demokrasi


tidak terbatas pada keadilan
immaterial sebagaimana telah disebut,
tetapi juga menyangkut keadilan
meterial bagi sesama warga
masyarakat.
PERJALANAN DEMOKRASI DI
INDONESIA

1. Demokrasi Liberal di Awal


Proklamasi
2. Demokrasi Terpimpin
3. Demokrasi Pancasila
4. Demokrasi Era Reformasi
KAJIAN ISLAM TENTANG
DEMOKRASI

Prinsip-prinsip utama demokrasi banyak


terdapat di dalam Alquran, antara lain QS. Ali
Imran: 159 dan al-Syura: 38 (yang berbicara
tentang musyawarah), al-Maidah: 8, alSyura:
15 (tentang keadilan), al-Hujurat: 13 (tentang
persamaan), al-Nisa’: 58 (tentang amanah), Ali
Imran: 104 (tentang kebebasan mengkritik),
al-Nisa’: 59, 83 dan al-Syuro: 38 (tentang
kebebasan berpendapat).

Anda mungkin juga menyukai