Anda di halaman 1dari 9

o WORLD MEETING OF FAMILY (WMOF)

PERTEMUAN KELUARGA SE DUNIA


DI ROMA, 22-26 JUNI 2022

o MERUPAKAN KELANJUTAN TAHUN


WMOF 2022 AMORIS LAETITIA, YANG DIMULAI
19 MARET 2021

o TEMA : KASIH KELUARGA


PANGGILAN DAN JALAN KEKUDUSAN

o AJAKAN PAUS
SELURUH KELUARGA MENGAMBIL
BAGIAN DALAM PERTEMUAN
MENDORONG TIAP KEUSKUPAN
MENYELENGGARAKAN
PERTEMUAN,DENGAN LOGO, DOA,
DAN KATEKESE YANG
DISELENGGARAKAN OLEH
KEPAUSAN.
KEGIATAN KOMISI KELUARGA KEUSKUPAN
PURWOKERTO
1. KEGIATAN PADA KELUARGA INTI
2. KEGIATAN KELUARGA DALAM
PAGUYUBAN LINGKUNGAN.
3. KEGIATAN FUNGSIONARIS PENDAMPING
ATAU TIM KELUARGA TINGKAT DEKANAT
ATAU KEUSKUPAN.

AJAKAN KOMISI KELUARGA KEUSKUPAN


KEPADA
IMAM, BRUDER, SUSTER , DEWAN GEREJA,
TIM KELUARGA PAROKI,KELUARGA UNTUK
MELAKSANAKAN MINGGON BRAYAT, ATAU
MINGGU KELUARGA, 19 -26JUNI 2022
MINGGU KELUARGA PURWOKERTO SEIRING
GERAK SINODAL KEUSKUPAN PURWOKERTO
MENGUSUNG SEMANGAT : PAGUYUBAN, PARTISIPASI,
DAN MISI SESUAI ARAH HALUAN PASTORAL KP
LOGO WMOF
1. Bentuk Oval, dari pilar-
pilar
3 lapangan Santo Petrus.
2. Figur orang-orang yang
5 4 2. berada di atas Copula
6 7 3. Salib Kristus
8 melambangkan
panggilan kepada Kekdusan.
4. Tembok pelindung : batu
1 hidup bangunan Gereja
5. Orang diluar tembok Gereja
menyaksikan.
6. Patung para kudus :
mengingatkan kekudusan
7. Bergerak ke kanan, menemui
banyak orang.
8. Warna merah dan kuning,
DOA RESMI PERTEMUAN
KELUARGASEDUNIA, “CINTA
KASIH KELUARGA JALAN
KEKUDUSAN” (5)

THEMESONG WMOF 2022


“WE BELIEVE IN LOVE”
MARCO FRISINA, CORNELIA
AVENTIA,
T 70, DO = F, 4/4 (6&7)
PERJUMPAAN
KASIH
DALAM
KELUARGA

P. MARKO IVAN RUPNIK


“RAHASIA INI BESAR”
PERJUMPAAN
KASIH
DALAM KELUARGA

1. MENYANYIKAN THEMESONG
2. TANDA SALIB DAN SALAM
3. PENGANTAR

4. DOA PEMBUKA- DOA PERTEMUAN


KELUARGA SE DUNIA (5)
5. PERCAKAPAN KELUARGA
5.1.MENCERMATI LUKISAN
5.2. MENJELASKAN LUKISAN
(Penjelasan : 10-11)

6. BERBAGI/SHARING BERSAMA
ada 2 pertanyaan panduan (12)
7. BERDOA BERSAMA : PS: 156, 160, 161,
162
dipuncaki dengan Bapa Kami, dan Salam
Maria.

8. DOA PENUTUP
9. BERKAT DAN LAGU PENUTUP
PERTEMUA
KELOMP
DI LINGKUNG
DAN ST
DINAMIKA PERTEMUAN

1. LAGU PEMBUKA
2. TANDA SALIB DAN SALAM
3. PENGANTAR (15)

4. DOA PERTEMUAN KELUARGA


SEDUNIA ( 5)
5. PERCAKAPAN ROHANI (15)
ADA 2 PERTANYAAN PANDUAN

6. DOA UMAT/SYAFAAT
7. DOA BAPA KAMI
8. DOA PENUTUP
DOA UNTUK KELUARGA (PS 162)
DIKASTERI :
dikasteri ( kongregasi) baru untuk
awam,keluarga dan kehidupan, siaran pers
4 Juni 2016,dan dimulai 1 September
2016. (Pena Katolik)

AMORIS LAETITIA :
Amoris laetitia (bahasa Latin
 untuk Kegembiraan Cinta) adalah 
anjuran apostolik pasca-Sinode yang
ditulis oleh Paus Fransiskus.[1] Tertanggal
19 Maret 2016, anjuran apostolik ini
dirilis pada tanggal 8 April 2016. Amoris
laetitia merupakan tindak lanjut dari
Sinode Keluarga yang dilangsungkan
pada tahun 2014 dan 2015.[a] Teks Amoris
laetitia dirilis dalam bahasa Inggris,
Prancis, Jerman, Italia, dan Spanyol.

Anda mungkin juga menyukai