Anda di halaman 1dari 48

JARINGAN

TUMBUHAN
Cici Mareta Mulyadi, S.Pd

Kelas XI IPA
SMA N 27 Batam
KOMPETENSI DASAR :
3.3. Menganalisis keterkaitan antara struktur sel
pada jaringan tumbuhan dengan fungsi organ
pada tumbuhan.
4.3. Menyajikan data hasil pengamatan
struktur jaringan dan organ pada tumbuhan.
Meristem Meristem Meristem Meristem Perimer
Apikal Lateral Interkalar
Meristem

Sekunder
Endoderm JARINGAN
Eksoderm Protomeristem Sekresi
MERISTEM Ineternal
Sekresi
Kolenkim Eksternal
Jaringan Jaringan
Gabus JARINGAN
TUMBUHAN Sekretori
Sklerenkim
Jaringan Penyokong Parenkim air
Stomata
Jaringan JARINGAN
Parenkim
Litosista Epidermis DEWASA
Jaringan penimbun
Trikoma
Jaringan Parenkim
Kolateral Parenkim
Valamen Pegangkut
pengangkut
Tiang
Sel Kipas
Konsentris Lipatan Parenkim
Floem Parenkim
Bunga
Xylem udara Asimilasi
Radial
JARINGAN TUMBUHAN
Jaringan tumbuhan (plant tissue) adalah
sekelompok
sel tumbuhan dengan fungsi atau struktur yang
sama.

JARINGAN TUMBUHAN TERDIRI DARI :

A.JARINGAN MERISTEM
B.JARINGAN DEWASA
A
JARINGAN MERISTEM
A. JARINGAN
MERISTEM
Jaringan meristem adalah
jaringan yang terus-
Bagaimana struktur
menerus mengalami sel-selnya?
pembelahan atau masih
bersifat embrionik.
Pada perkembangan  Sel-selnya muda, aktif melakukan
selanjutnya, sel-selnya pembelahan dan pertumbuhan
akan mengalami  Ukuran selnya kecil dan seragam
diferensiasi menjadi  Letak sel-sel rapat,
jaringan dewasa.
 tidak ada ruang antar sel
 Dinding sel tipisI
 Inti sel relatif besar
 Vakuola kecil atau hampir tidak
ada
Pertumbuhan tumbuhan oleh jaringan meristem apikal
dijelaskan
dari teori titik tumbuh.

Teori Histogen (Hanstein, 1868)


Titik tumbuh tersusun atas lapisan sel yang disebut
TEORI histogen yang terdiri dari:
TITIK • dermatogen berkembang menjadi epidermis
TUMBUH • periblem berkembang menjadi korteks,endodermis
• plerom berkebang menjadi stele

Teori Tunika-Korpus (Schmidt, 1924) Titik tumbuh


terdiri atas zona tunika (luar) dan korpus (pusat)

• tunika berkembang menjadi epidermis, korteks,


endodermis
•korpus berkembang menjadi stele
A. JARINGAN
MERISTEM
Jaringan meristem
berdasarkan
posisinya pada tumbuhan:
1. Mersitem apikal

2. Meristem lateral
3. Meristem Interkalar
A. JARINGAN
JaringanMERISTEM
meristem berdasarkan posisinya pada
tumbuhan

● Meristem ujung (apikal): jaringan muda yang


terbentuk oleh sel-sel inisial, yang berada
pada ujung-ujung dari organ tumbuan.

● Meristem interkalar : terdapat diruas-ruas


batang. Contohnya meristem pada pangkal
ruas tumbuhan anggota suku rumput-
rumputan (Graminae)

● Meristem lateral: menyebabkan


pertumbuhan ke arah samping
(membesar)Terletak sejajar dengan
permukaan organ. Contohnya adalah
kambium Akibatnya tumbuhan akan
mengalami pertumbuhan kesamping.
Meristem apikal pada akar
Meristem apikal pada akar
Meristem apikal pada batang
Meristem lateral
Meristem interkalar
A. JARINGAN
MERISTEM
Berdasarkan asal-usulnya,
meristem
dibedakan menjadi:

1. Protomeristem : jaringan
meristem yang telah ada
ketika tumbuhan masih
dalam tingkat embrio.
Contohnya pada lembaga
biji tumbuhan. \
2. Meristem primer: berasal dari
pekrmembangan protomeristem
menyebabkan pertumbuhan
primer
3. Meristem sekunder: berasal
sari sel-sel dewasa yang
berubah sifatnya menjadi
sel-sel meristematik
menyebabkan pertumbuhan
A. JARINGAN
MERISTEM

Jaringan meristem perimer


menyebabkan pertumbuhan
primer pada tumbuhan
A. JARINGAN
MERISTEM

Jaringan meristem
sekunder menyebabkan
pertumbuhan sekunder
pada tumbuhan
A. JARINGAN
MERISTEM
B

JARINGAN DEWASA
1.JARINGAN EPIDERMIS

STRUKTUR UMUM EPIDERMIS


1.JARINGAN EPIDERMIS
Merupakan jaringan yang tersusun dari lapisan
sel yang menutupi permukaan organ tumbuhan.

Fungsi : Melindungi bagian dalam tumbuhan.


Ciri-ciri

 Berada paling luar permukaan organ


tumbuhan
 Memiliki sel yang tersusun sangat rapat.
Dinding sel mengandung lignin, kutikula, dan pektin
(tergantung habitat)
Dapat berkembang menjadi alat tambahan/derivat
epidermis
1.JARINGAN EPIDERMIS
DERIVAT EPIDERMIS trikoma

DURI
VALAMEN STOMATA

SISTOLIS- LITOSIT

DURI
Rambut Sel kipas
2. Jarigan
parenkim/dasar
Ciri umum:
Terdapat hampir diseluruh bagian
organ tumbuhan
 Dinding sel ada yg tipis ada yg tebal
 Vakuola besar
 Ada yang mempunyai ruang antara
Protoplasma masih dada dan masih
mampu membelah

Jaringan parenkim kelompokan sebagai


berikut ini:

a. Berdasarkan bentuk
b. Berdarkan fungsi
2. Jarigan
parenkim/dasar
a. Parenkim berdasarkan bentuk

Parenkim bunga karang


Cth : pada daun dikotil

Parenkim lipatan
Cth : pada daun pinus
2. Jarigan
parenkim/dasar
a. Parenkim berdasarkan bentuk

Parenkim bintang
Cth : pada tangkai daun Canna sp.
2. Jarigan
parenkim/dasar
a. Parenkim berdasarkan fungsi

1. Parenkim asimilasi
Disebut juga dg
mesofil/klorenkim
Fungsi : membuat zat

makanan/fotosintesis
Dibedakan atas:
 Parenkim palisade
 Parenkim
bungakarang/spons
2. Jarigan
parenkim/dasar
a. Parenkim berdasarkan fungsi

2. Parenkim udara
Umumnya ditemukan pada
tumbuhan air
Fungsi : umumnya menyimpan
udara untuk mengapung di air
Bentuk sel bercabang dan
menjari seperti bintang

Cth : tangkai daun Canna sp.


dan Musa sp.
3. Jarigan
a. pengangkut
Jaringan Xylem
Fungsi : sirkulasi air dan mineral
dari akar

Ciri :
Dinding sel tebal
Dinding tersusun atas lignin

Terdiri atas:
 Pembuluh trakeid
 Serrabut xylem
 Parenkim xylem
3. Jarigan
pengangkut
a.Jaringan floem

Fugsi : mengangkut hasil


fotosintesis ke seluruh tubuh

Terdiri atas:
 Unsur tabung tapis
 Sel pengiring
 Serabut floem
 Parenkim floem
3. Jarigan
pengangkut
Tipe tipe berkas pengangkut
3. Jarigan
pengangkut
Tipe tipe berkas pengangkut
4. Jarigan
penyokong/penguat/mekanik
Berdasarkan bentuk dan sifat dibedakan atas
a. Jaringan kolenkim
b. Jaringan sklerenkim
5. Jarigan
gabus/felogen
Fungsi:
 pembatas antara jaringan- jaringan di dalam bumbuhan,
 melindungi jaringan lain yang terdapat dibawahnya agar
tidak terlalu agak tidak terlalu banyak kehilangan air
 Pengganti epidermis apabila rusak

Ciri:
 Dinding sel mengandung suberin(zat gabus) dan kitin
 Berbentuk memanjang dan berdinding gabus
 Merupakan sel mati dan kosong

Jenis jaringan gabus:


Felem : jaringan gabus yang dibentuk oleh kambium
gabus berarah luar dan sel-sel matinya
Feloderm: jaringan gabus yang dibentuk kambium gabus
ke arah dalam dan sel-selnya hidup menyerupai
parenkim.
6. Jarigan
sekretori
Berdasarkan letaknya dibedakan atas
6. Jarigan
sekretori
Penyusun jaringan sekretori
:
a. Sel kelenjar
b. Saluran kelenjar
c. Saluran getah

Contoh jaringan sekretori


• Trikoma glanular
• Nektaria
• Osmofor
• Koleter
• hidatoda
AKAR

Perbedaan jaringan
pada organ dikotil
dan monokotil
BATANG

Perbedaan jaringan
pada organ udikotil
dan monokotil
daun

Perbedaan jaringan
pada organ udikotil
dan monokotil
Daun kelopak
Tugas
dirumah
1. Gambarlah jaringan dikotil dan monokotil
pada
akar tumbuhan
2. Gambarlah jarinngan dikotil dan monokotil
pada batang tumbuhan
3. Gambarlah jaringan dikotil dan monokotil
pada daun tumbuhan
4. Gambarlah struktur bunga lengkap
Tinggal salin saja kan sudah ada di ppt yg ibuk
kirim
terimakasi
h

Anda mungkin juga menyukai