Anda di halaman 1dari 9

ALUR PROSES PEMBUATAN

VIDEO PENDEK
1. Sinematografi pada video pendek
1. SINEMATOGRAPHI PADA VIDEO
PENDEK
• SINEMATOGRAFI  sinema (kinema) = Gerakan --- graphein = merekam
• Sinematografi : Pengaturan pencahayaan dan kamera Ketika merekam sebuah gerakan
(manusia, binatang, benda, gambar).
PROSES SINEMATOGRAFI
• Riset
• Membuat ide cerita
• Membuat synopsis dan naskah
• Casting
• Proses shooting
• Editing
RISET
• Referensi
• Buku-buku
• Biografi
• Novel
• Video/film
• Wawancara
• Mengamati sejarah
MEMBUAT IDE CERITA
• Tema = -> kuliner
• Tujuan = -> memperkenalkan makanan khas lombok
• Judul = Cerorot Legit
MEMBUAT SYNOPSIS DAN
NASKAH
• Sinopsis : ringkasan untuk menarik minat penonton

• Naskah : rincian cerita (isi video) mulai dari awal hingga akhir secara detail
CASTING
• Adalah proses untuk mendapatkan pemain yang sesuai dengan peran dan karakter cerita
SHOOTING
• Adalah tahap perekaman gambar
EDITING
• Menghilangkan kesalahan
• Memotong dan menggabungkan potongan-potongan klip
• Pemberian efek video
• Pemberian efek audio

Anda mungkin juga menyukai