Anda di halaman 1dari 18

Aljabar Linier

Ruang Vektor Umum


Muhammad Nur Ikhsan, S.T., M.Eng
Layout
Aksioma Ruang
1 Vektor
Konsep dari aksioma vektor

2 Contoh Ruang Vektor Contoh-contoh ruang vektor

3 Sifat Vektor Sifat-sifat ruang vektor


1
Aksioma Ruang
Vektor
Aksioma Ruang
Vektor
● Vektor terbentuk dari sekumpulan
Aksioma yang jika di penuhi oleh
sekelompok benda
● Misal, Himpunan V adalah benda yang
tidak kosong dengang operasi
penjumlahan pada V dan operasi perkalian
secara skalar.
● Syarat V di sebut vektor harus memenuhi
sepuluh Aksioma
10 Aksioma sebagai syarat vektor
Jika u dan v benda-benda dalam V, maka u + V dalam V

Jika u dan v dalam V, maka u + v = v + u

Jika u, v dan w dalam V, maka u + (v + w) = (u + v) + w

Ada O dalam V sehingga u + O = O + u = u untuk setiap u dalam V

Jika u dalam V, ada sebuah benda –u di V yang disebut negatif dari u


sehingga: u + (-u) = (-u) + u= O

Jika k sebarang skalar dan u adalah sebarang benda


dalam V, Maka ku berada dalam V
10 Aksioma sebagai syarat vektor
Jika u dan v dalam V dan k sebarang skalar, Maka k(u+v) = ku + kv

Jika u dalam V dan k, l sebarang skalar, maka (k + l)u = ku + lu

Jika u dalam V dan k, l sebarang skalar, maka k(lu) = (kl)u

Jika u dalam V, maka 1u = u

Jika V merupakan ruang vektor dengan operasi vektor


(penjumlahan dan perkalian dengan skalar) yang bukan
operasi standar, tentunya V harus memenui 10 aksioma
Operasi standar pada ruang vektor V
1. V adalah himpunan vektor Eulides dengan operasi standar
(penjumlahan dan perkalian dengan skalar), notasi nya

2. V adalah himpunan polinom pangkat n dengan operasi standar.


Bentuk umum polinom orde-n

Operasi standar pada polinom orde-n

Notasi untuk ruang vektor ini adalah


Operasi standar pada ruang vektor V
3. V adalah himpunan matriks berukuran m×n dengan operasi
standar. Ruang vektor ini dinotasikan

a. b. c. Operasi

• u
• k +
• v
• w

Aksioma 1 s.d 10 terpenuh V adalah ruang vektor (rV)


Aksioma untuk operasi +

V
u
v
u+v

O
V
Aksioma untuk operasi ×

V R
u k
ku

2.

3.
Contoh Ruang vektor
Tentukan apakah himpunan tripel bilangan (x, y, z) dengan operasi-operasi (x’, y’, z’) =
(x + x’, y + y’, z + z’) dan k (x, y, z) = (kx, y, z) merupakan ruang vektor di bawah
operasi-operasi yang diberikan! Jika bukan merupakan ruang vektor, daftarkan
semua aksioma yang gagal dipenuhi.
Sifat Vektor
V adalah sebuah ruang vektor, u sebuah vektor pada V, dan k adalah
sebarang skalar maka

0u=0 K0=0 (-1) u = -u Jika ku = 0 maka


k = 0 atau u = 0

Anda mungkin juga menyukai