Bioproses Sel - Xii Mipa 2

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 19

BIOPROSES DALAM SEL

Oleh : Binazir Tuza Qiyah Ma’rufah


Tujuan pembelajaran:

Siswa kelas XII mampu menganalisis mekanisme


transpor pasif dan transpor aktif melalui gambar ataupun
diagram dengan benar
BIOPROSES DALAM SEL
TRANSPOR MELALUI
MEMBRAN

REPRODUKSI SEL

SINTESIS PROTEIN
Section Break
Insert the Sub Title of Your Presentation
Memasukan Gula, Asam
Amino & Nutrien ke dalam
sel

01
Mengatur konsentrasi ion
anorganik di dalam sel,
contohnya ion Na+, K+, Ca+,
dan Cl-
03 Memasukan O2 dan
Menjaga kestabilan PH dan
menjaga konsentrasi suatu
02 mengeluarkan CO2 pada
proses respirasi sel
zat untuk mendukung kinerja
enzim
05
Membuang sisa-sisa

04 metabolisme yang bersifat


racun
TRANSPOR PASIF
Perpindahan molekul atau ion mengikuti gradien
konsentrasi dari konsentrasi tinggi ke konsentrasi rendah
Tidak membutuhkan energi
Contoh : Peristiwa difusi dan osmosis

TRANSPOR AKTIF
Transpor molekul atau ion melawan gradien
konsentrasi dari konsentrasi rendah ke konsentrasi
tinggi
Membutuhkan energi (ATP)
Contoh : Pompa ion, Kotranspor, Endositosis-
Eksositosis
TRANSPOR
DIFUSI PASIF

SEDERHANA
Proses pergerakan partikel molekul ion gas atau
cairan dari konsentrasi tinggi ke konsentrasi yang
lebih rendah hingga tercapai suatu keseimbangan.

Faktor yang mempengaruhi :


1.Konsentrasi zat
2.Suhu
3.Ukuran molekul
4.Wujud zat
TRANSPOR
Osmosis yaitu perpindahan molekul
pelarut (misalnya air) dari larutan
berkonsentrasi rendah (hipotonik) ke
larutan berkonsentrasi tinggi (hipertonik)
melalui membran semipermeabel.

TRANSPOR
TRANSPOR
AKTIF
POMPA ION
Transpor ion melalui membran dengan
cara melakukan pertukaran ion dari
dalam sel dengan ion di luar sel

Transpor dilakukan oleh protein transpor


yang tertanam dalam membran plasma
menggunakan sumber energi berupa ATP
MEKANISME
POMPA ION
KOTRANSPOR
Transpor aktif dari zat tertentu yang
dapat menginisiasi transport zat terlarut
lainnya

Contoh: pompa proton (H+) yang menggerakan transpor


sukrosa pada sel tumbuhan.

Mekanisme kotranspor sukrosa-H+ berguna untuk


memindahkan sukrosa hasil fotosintesis ke sel berkas
pembuluh daun dan selanjutnya didistribusikan ke organ
nonfotosintetik (misalnya akar) melalui jaringan vaskuler
tumbuhan.
Eksositosis yaitu proses pengeluaran zat dari
dalam sel. Eksositosis terjadi pada beberapa
sel kelenjar atau sel sekresi.
Endositosis adalah proses pemasukan
zat ke dalam sel. Terdapat tiga macam
endositosis yaitu fagositosis,
pinositosis, dan endositosis yang
diperantarai reseptor.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai