Anda di halaman 1dari 14

Mari Kita Belajar

Tentang
“PUASA”

Taghrib Ramadhan Kelas 2D


SD Islam Nurus Sunnah 2022
Apa Itu Puasa?
Secara Bahasa: Secara Istilah:
Puasa berasal dari Bahasa Menahan diri dari sesuatu
Arab “Al-Imsak” yaitu yang dapat membatalkan nya,
menahan dari segala sesuatu dimulai dari terbit fajar
seperti makan, minum, hawa sampai terbenam nya
nafsu, menahan bicara yang matahari dengan niat dan
tidak bermanfaat dan sebagai beberapa syarat.
nya.
Syarat Wajib Puasa

Muslim

Berakal
Baligh sehat

Tidak haid dan


Mampu nifas
berpuasa (bagi wanita)
Lanjutan...

Berarti:
 Orang kafir tidak wajib puasa
 Anak yang belum baligh tidak wajib puasa, tetapi
diajak untuk belajar puasa
 Orang yang sakit nya tidak kunjung sembuh tidak
wajib puasa.
 Orang gila tidak wajib puasa
Rukun Puasa
Niat puasa karena Allah pada
malam hari

Menahan diri dari segala hal


yang membatalkan puasa
Cara Niat Puasa
Niat artinya yaitu keinginan.
Syarat berniat ada tiga:
1. Berniat tiap malam sebelum shubuh.
2. Berniat puasa wajib atau sunnah.
3. Berniat puasa harus diulang setiap
malam.
Hal-Hal yang Mebatalkan Puasa

1. Makan dan minum 2. Muntah dengan


dengan sengaja sengaja

3. Hilang ingatan/
Gila
4. 5. 6.
Datang Pingsan Murtad
Haid/Nifas seharia (keluar
bagi
wanita n dari islam)
Sunnah dan Adab Puasa

2.
1. 3.
Menyegeraka
Mengakhirkan Meninggalkan
n berbuka
sahur kata-kata kotor
puasa
Hari Dilarang Puasa
Hari Idul
Fitri

Hari Idul
Adha

Hari Tasyrik
11,12,13
Dzulhijjah
Yang Mendapat Keringanan
Tidak Puasa
1. Orang yang sudah tua renta serta sakit berat yang tak kunjung
sembuh. Sebagai ganti nya adalah membayar fidyah (memberi
makan untuk orang miskin setiap hari.

2. Wanita hamil dan menyusui jika khawatir kesehatan bayi nya.

Sebagai ganti nya adalah menunaikan qadha’ dan membayar


fidyah.

3. Orang sakit dan ketika Safar.


Sebagai ganti nya adalah menunaikan qadha’
Keutamaan Puasa
 Puasa adalah penghalang dari siksa neraka

 Puasa akan memberikan syafa’at bagi yang menjalankan


nya

 Orang yang bepuasa akan diampuni dosa nya

 Orang yang berpuasa dijanjikan pintu surga Ar-Rayyan


Hikmah Puasa
 Membentuk pribadi yang bertaqwa.

 Melatih kesabaran.

 Memberi manfaat baik secara fisik maupun psikologi.

 Sebagai rasa syukur atas segala nikmat Allah.

 Ikut merasakan segala kesusahan kaum fakir miskin


yang menderita kelaparan dan menimbukan rasa saling
tolong menolong.
Do’a Menyambut Ramadhan

ْ ِ‫ان َو َسلِّ ْم ل‬
‫ـي‬ َ ‫ض‬َ ‫للَّهُ َّم َسلِّ ْمنـِ ْي ِإلَى َر َم‬

ً‫ان َوتَ َسلَّ ْمهُ ِمنِ ْي ُمتَقَبَّال‬


َ ‫ض‬َ ‫َر َم‬

Allahumma Sallimnii ilaa romadhoona wa sallim lii romadhoona wa


tasallamhu minni mutaqobbalan

Artinya: “Ya Allah, antarkanlah aku hingga sampai Ramadhan, dan


antarkanlah Ramadhan kepadaku, dan terimalah amal-amalku di bulan
Ramadhan.”

Anda mungkin juga menyukai