Anda di halaman 1dari 24

Menentukan Usia Kehamilan

Kusniyati Utami
Menentukan usia kuhamilan sangat penting untuk
memperkirakan persalinan. Pada dasarnya usia
kehamilan dapat ditentukan dengan:
1. HPHT
2. Gerakan pertama fetus
3. Tinggi Fundus Uteri (TFU)
4. USG
1. HPHT (Rumus Neagle)
Rumus Neagle
Rumus Neagle adalah salah satu cara yang dipakai
untuk menghitung usia kehamilan dengan penerapan
aturan Hari Pertama Haid Terakhir (HPHT).
HPHT adalah tanggal terjadinya haid pertama kali
dalam siklus haid terakhir kali sebelum terjadi
kehamilan.
Rumus Neagle

HTP= (Hari ditambah 7), (Bulan dikurang


3), (Tahun ditambah 1)
Contoh
Rumus Neagle
Bagaimana jika bulan HPHT tidak dapat dikurangi
angka tiga, yaitu bulan Januari, Februari danMaret?
Maka aturan di atas dikoreksi menjadi bulan HPHT
ditambah 9 tetapi tahunnya tetap. Contoh: HPHT
adalah 2 Januari 2011. Kelahiran bayi diprediksi
terjadi pada tanggal 9-10-2011 atau 9 Oktober 2011.
Rumus Neagle
Seorang ibu hamil memiliki HPHT 15-9-2017 dan
diperiksa pada 27-11-2017. Maka umur kehamilan dan
hari perkiraan lahir (HPL) adalah:
15-09-2017 = 2 minggu 1hari
31-10-2017 = 4 minggu 3 hari
27-11-2017 = 3 minggu 6 hari
Jumlah 9 minggu 10 hari
Berarti usia kehamilan : 10 minggu 3 hari
Jadi umur kehamilan saat diperiksa adalah 10 minggu
3 hari atau 10-11 minggu.
Rumus Neagle
1 minggu terdiri atas 7 hari.
a. Tanggal 15-09-2017, berarti hari ke-15. Ini sama
dengan 2 x 7 hari = 14 hari + 1 hari (2 minggu lebih 1
hari)
b. Bulan Oktober (bulan 10) terdiri atas 31 hari. Ini
berarti 4 x 7 hari = 28 hari + 3 hari atau sama dengan 4
minggu lebih 3 hari
c. tanggal 27-11-2017 berarti hari ke-27 sama dengan
3 x 7 hari = 21 hari + 6 hari (3 minggu lebih 6 hari).
Sementara HPL dihitung dengan rumus Naegel = Hari
+ 7, Bulan ¬ 3 = 15 + 7, 9 ¬ 3 jadi HPL = 22-06-2017
2. Gerakan pertama fetus
Gerakan pertama fetus
Dengan memperkirakan terjadinya gerakan pertama
fetus pada umur hamil 16 minggu. maka perkiraan
umur hamil dapat ditetapkan.
3. Tinggi Fundus Uteri (TFU)
Rumus Mc Donald
Umur kehamilan dalam bulan
UK= TFU x 2
7
• Umur kehamilan dalam minggu
UK= TFU x 8
7
Tabel TFU
Jika fundus belum melewati pusat, UK (minggu) =
hasil ukur + 4
Jika fundus sudahh melewati pusat, UK (minggu) =
hasil ukur + 6
USIA KEHAMILAN
UK (mgg) TFU KET.

8 Blm teraba ~ telur bebek

12 3 jari atas simfisis Telur angsa

16 ½ pusat-simfisis Kepala bayi

20 3 jari bwh pusat -

24 Sepusat -

28 3 jari atas pusat -

32 ½ pusat-Px -

36 1 jari bawah Px Kepala diatas PAP

40 3 jari bawah Px TFU turun krn kpala


janin masuk PAP
Menetukan perkiraan berat janin
Rumus Johnson

PBJ = TFU (cm) – n (11 atau 12) x


155
n = 11 jika sdh masuk PAP
n = 12 jika blm masuk PAP
Latihan Soal
Kasus 1
Seorang ibu hamil usia 28 tahun datang ke poli hamil
tanggal 19 januari 2018 untuk memeriksakan
kehamilannya. Dari hasil pengkajian didapatkan
HPHT 20 juli 2017. berapakah usia kehamilan pada
kasus tersebut?
a. 20-21 minggu
b. 22-23 minggu
c. 24-25 minggu
d. 26-27 minggu
e. 28-29 minggu
Kasus 1
Seorang ibu hamil usia 28 tahun datang ke poli hamil
tanggal 19 januari 2018 untuk memeriksakan
kehamilannya. Dari hasil pengkajian didapatkan
HPHT 20 juli 2017. berapakah usia kehamilan pada
kasus tersebut?
a. 20-21 minggu
b. 22-23 minggu
c. 24-25 minggu
d. 26-27 minggu
e. 28-29 minggu
Kasus 2
Seorang ibu hamil usia 28 tahun datang ke poli hamil
untuk memeriksakan kehamilannya. Dari hasil
pengkajian klien lupa HPHT, didapatkan TFU 23 cm.
Berapakan usia kehamilan pada kasus tersebut?
a. 24 minggu
b. 25 minggu
c. 26 minggu
d. 27 minggu
e. 38 minggu
Kasus 2
Seorang ibu hamil usia 28 tahun datang ke poli hamil
untuk memeriksakan kehamilannya. Dari hasil
pengkajian klien lupa HPHT, didapatkan TFU 23 cm.
Berapakan usia kehamilan pada kasus tersebut?
a. 24 minggu
b. 25 minggu
c. 26 minggu
d. 27 minggu
e. 28 minggu
Kasus 3
Seorang ibu hamil usia 28 tahun datang ke poli hamil
untuk memeriksakan kehamilannya. Dari hasil
pengkajian didapatkan TFU 30 cm, kepala sdh masuk
PAP, punggung janin berada di kanan. Berapakah
taksiran berat janin pada kasus tersebut?
a. 2570 gram
b. 2790 gram
c. 2945 gram
d. 3150 gram
e. 3370 gram
Kasus 3
Seorang ibu hamil usia 28 tahun datang ke poli hamil
untuk memeriksakan kehamilannya. Dari hasil
pengkajian didapatkan TFU 30 cm, kepala sudah
masuk PAP, punggung janin berada di kanan.
Berapakah taksiran berat janin pada kasus tersebut?
a. 2570 gram
b. 2790 gram
c. 2945 gram
d. 3150 gram
e. 3370 gram
Kasus 4
Seorang perempuan usia 30 tahun datang ke poli hamil
dengan keluhan terlambat haid, hasil pengkajian
didapatkan klien lupa kapan tepatnya kapan HPHTnya
kerena siklus haidnya tidak teratur. Hasil pemeriksaan
fisik didapatkan TFU 27 cm. Berapakah usia
kehamilan klien dalam bulan?
a. 5 bulan
b. 6 bulan
c. 7 bulan
d. 8 bulan
e. 9 bulan
Kasus 4
Seorang perempuan usia 30 tahun datang ke poli hamil
dengan keluhan terlambat haid, hasil pengkajian
didapatkan klien lupa kapan tepatnya kapan HPHTnya
kerena siklus haidnya tidak teratur. Hasil pemeriksaan
fisik didapatkan TFU 27 cm. Berapakah usia
kehamilan klien dalam bulan?
a. 5 bulan
b. 6 bulan
c. 7 bulan
d. 8 bulan
e. 9 bulan

Anda mungkin juga menyukai