Anda di halaman 1dari 7

KASUS HACKER DI

INDONESIA
Nama : Zarkasih Nur Hermawan
Nim : 21110562
Kelas :E
Matkul : Keamanan Teknologi dan Informasi
BAB I
PENDAHULUAN
Perkembangan globalisasi dewasa ini telah membawa perkembangan akan
penggunaan teknologi informasi dan komunikasi menjadi sebuah
kebutuhan dasar manusia modern. Akibat desakan terhadap kebutuhan
teknologi informasi dan komunikasi saat ini telah memunculkan revolusi
media komunikasi dan informasi yang kemudian menimbulkan penemuan -
penemuan baru dalam bidang teknologi informasi dan komunikasi yaitu
internet.1 Akibat penemuan internet ini telah melahirkan banyak aktivitas –
aktivitas social, ekonomi, pelayanan publik dalam bentuk instan acces yang
diaplikasikan dengan Internet dalam segala bidang seperti e-banking2 , e-
commerce 3 , e-government4 , e-education5 dan lain sebagainya.
BAB II
PENNGERTIAN HACKER
Hacker adalah orang yg menemukan dan memanfaatkan kelemahan sistem
personal komputer serta atau jaringan buat mendapatkan akses ke data langsung
atau bisnis.Umumnya, hacker adalah programmer yang terampil dengan
pengetahuan ihwal keamanan komputer yang luas. Model tindakan yang bisa
dilakukan hacker artinya meretas sistem personal komputer menggunakan
algoritma kata sandi eksklusif. Kemudian mereka mencuri gosip buat menyakiti
orang lain melalui pencurian ciri-ciri atau membentuk sistem atau website down
buat menerima uang.
CONTOH KASUS HACKER
DI INDONESIA
Tentang kebocoran data KPU pada tahun 2004 ole Xnuxer
Tahun 2004 menjadi momen pertama Indonesia mengadakan pemilu. Tim IT Komisi
Pemilihan Umum pun meluncurkan situs KPU yang bernilai Rp152 miliar dan
digadang-gadang mustahil di-hack.
Tak disangka, pernyataan tersebut justru menantang hacker bernama Xnuxer (Dani
Firmansyah) untuk membobol situs tersebut.
Awalnya, Xnuxer mencoba meretas dengan melakukan XSS (Cross Site Scripting),
yaitu menyuntikkan kode berbahaya ke website KPU.
Karena gagal, Xnuxer pun mencoba spoofing, yaitu mengalihkan IP website sehingga
dia bisa merebut kendali situs.Serangan Xnuxer sukses dan memungkinkannya
melakukan SQL Injection (manipulasi kueri SQL). Akibatnya, hacker asal Jogja ini bisa
memodifikasi halaman web dan mengubah informasi pada situs KPU.Nama partai,
misalnya, berubah menjadi Partai Si Yoyo, Partai Kolor Ijo, Partai Dibenerin Dulu
Webnya, dan sebagainya. Bahkan, Xnuxer juga sempat berniat mengubah hasil
perolehan suara namun gagal. Saya yakin sebenarnya KPU sudah banyak mendapatkan
informasi mengenai celah-celah tersebut. Meski dari celah yang diinformasikan masih
banyak celah lain yang tidak diketahui pada saat itu,” kata Dani setelah ditangkap
polisi.
Situs KPU kembali terkena defaceSetelah insiden ini, situs KPU juga beberapa kali
masih kena hack. Coba bayangkan kericuhan yang mungkin terjadi jika situs
pemerintahan terus-terusan dimanipulasi sehingga menyebarkan misinformasi di
masyarakat.
Cara terhindar dari
hacker
Install plugin security

Jika engkau membangun website dengan sistem CMS, engkau mampu menaikkan
performa website dengan plugin keamanan yg secara aktif mencegah upaya
peretasan website.

Masing-masing jenis CMS pula sudah mempunyai plugin keamanan yang tersedia
perdeo.
misalnya, di CMS WordPress ada plugin fail2Ban, iThemes Security, Wordfence,
Sucuri, serta lain sebagainya.

Anda mungkin juga menyukai