Anda di halaman 1dari 18

SISTIM SIRKULASI

KOMPONEN DARAH

KOMPONEN
KOMPONEN
KOMPONEN
PEMBEKUAN
DARAH
DARAH
DARAH
DARAH

GOLONGAN DARAH

AKTIFITAS JANTUNG

SISTEM SIRKULASI

Home
STRUKTUR DAN FUNGSI DARAH

KOMPONEN SEL-SEL DARAH


DARAH ERITOSIT

LEUKOSIT

TROMBOSIT
PLASMA DARAH

AIR : 90%
PROTEIN DARAH
ENZIM
HORMON
SISA METABOLISME
SEL-SEL DARAH
ERITROSIT LEUKOSIT TROMBOSIT

KEMBALI
PEMBEKUAN DARAH
Trombosit Skema proses pembekuan darah.

Trombosit Mengeluarkan Trombokinase

Ion Ca2+
Protrombin Menjadi Trombin
Vitamin K

Fibrinogen Menjadi Fibrin

Pembentukan benang-benang
fibrin yang menyebabkan luka
tertutup.

KEMBALI
GOLONGAN DARAH

SISTIM ABO TRANFUSI DARAH

Aglutinogen dalam Eritrosit


Aglutinin dalam Plasma

KEMBALI
BAGIAN-BAGIAN JANTUNG

Jantung Manusia :
Terdiri dari 3 lapis, yaitu :
VENA CAVA AORTA
VENA PULMONALIS 1. Lapisan Luar yang
1 12
6 ARTERI PULMONALIS tersusun oleh jaringan
ikat (perikardium)
7 2. Lapisan Tengah yang
yang mengandung
ATRIUM KIRI otot-otot jantung
ATRIUM KANAN 8 (miokardium)
2 KATUP BIKUSPIDALIS
9 3. Lapisan Dalam yang
5 11 KATUP SEMILUNARIS melapisi dinding
KATUP SEMILUNARIS sebelah dalam atrium
3 dan ventrikel
KATUP TRIKUSPIDALIS (endokardium)
10 VENTRIKEL KIRI
4
VENTRIKEL KANAN

Lanjut
Jantung manusia mempunyai 4 ruang
dan 2 katub
2 ruang depan disebut atrium :
► Atrium dekster (serambi kanan) dan atrium sinister (serambi
kiri)
2 ruang belakang : Ventrikel.
► Ventrikel dekster (bilik kanan) dan Ventrikel sinister ( bilik kiri)

► Diantara atrium dan ventrikel kanan terdapat klep yang disebut


:valvula trikusoidalis. Fungsi : menjaga agar darah dari atrium
kanan tidak kembali ke ventrikel dekster.

► Diantara atrium kiri dan ventrikel kiri terdapat klep yang


disebut : valvula bikuspidalis. Fungsi : menjaga agar darah
dalam ventrikel sinister tidak kembali ke atrium sinsiter.
Perbedaan pembuluh
nadi dan vena
No Aspek Nadi (Arteri) Vena

1 Letak Agak tersembunyi Dekat permukaan


kulit
2 Denyut Ada/terasa Tidak ada

3 Elastisitas Tinggi Rendah

4 Arah aliran Meninggalkan Menuju jantung


jantung
5 Katup 1 Banyak
DENYUT JANTUNG

Fase 1:
Atrial sistole (0.1 detik)

Atrium kontraksi, ventrikel relaksasi

Katup arterioventrikuler membuka,


Sedangkan katup semilunar tertutup

Darah masuk ventrikel melalui katup


arteriovenrtikuler

Lanjut
DENYUT JANTUNG

Fase 2:
Ventrikel sistole (0.3 detik)

Atrium relaksasi (diastole), ventrikel kontraksi


(sistole)

Katup Arterioventrikuler menutup (lubb-dubb),


sedangkan katup semilunar terbuka

Darah berpindah dari ventrikel kanan menuju


cabang pulmonar (arteria pulmonalis )
melewatii katup Semiluner

Darah berpindah dari ventrikel kiri menuju


aorta melalui katup aortik semiluner

Lanjut
DENYUT JANTUNG

Fase 3:
Atrial dan Ventrikel Diastole (0.4 detik)

Atrium relaksasi (diastole), ventrikel relaksasi


(diastole)

Katup Arterioventrikuler membuka (lubb-


dubb), sedangkan katup semilunar menutup

Darah masuk menuju atrium melalui vena


cava dan masuk atrium kiri melalui vena
pulmoner

Lihat Proses

Kembali
SISTIM PEREDARAN DARAH
PARU-PARU (1)
Pertukaran C02 dengan O2
1 VENA PULMONALIS (2)
Membawa darah yang kaya O2 dari paru-paru menuju
jantung

7 2 JANTUNG KIRI (3)


Menerima darah dari paru-paru dan memompa darah
ke seluruh tubuh

AORTA/ARTERI/ARTERIOLUS (4)
Mengedarkan darah ke seluruh tubuh. Darah
mengandung banyak O2. Pada pangkal aorta terdapat
4 katup semilunaris untuk mencegah darah kembali ke
3 jantung
6
VENOSUS/VENA/VENA CAVA (5)
Mengalirkan darah dari seluruh menuju ke jantung.
5 Darah banyak mengandung CO2. Sepanjang pembuluh
terdapat katup untuk mencegah darah balik karena
tekanan yang kecil

JANTUNG KANAN (6)


Menerima darah dari seluruh tubuh dan memompa
darah ke paru-pary
PEREDARAN DARAH GANDA
1,2,3/6,7 = Peredaran Darah Kecil ARTERI PULMONALIS (7)
3,4,5,6 = Peredaran Darah Besar Mengalirkan darah dari jantung menuju paru-paru.
Darah banyak mengandung CO2

Lihat Proses
Macam-macam peredaran darah
1. Peredaran darah kecil :
Ventrikel kanan  arteri pulmonalis - paru-paru -
vena pulmonalis - atrium kiri

2. Peredaran darah besar :


Ventrikel kiri  aorta - seluruh tubuh - Vena
cava superior / Vena cava inferior - Atrium
kanan
Pembulu
h limfe

Pembuluh limfe merupkan


jalinan halus kapiler yang
sangat kecil atau sebagai
rongga linfe di dalam
jaringanberbagai organ.
Pembuluh limfe terkecil
berukuran lebih besar dari
kapiler darah
Fungsi limfe

1. Merupakan peredaran darah terbuka


2. Mengembalikan cairan dan protein dari jaringan ke
dalam sirkulasi darah.
3. Mengangkut limfosit dari kelenjar limfe ke sirkulasi
darah.
4. Untuk membawa lemak yang sudah dibuat emulsi dari
usus ke sirkulasi darah. Saluran limfe yang
melaksanakan fungsi ini ialah saluran lakteal.
5. Kelenjar limfe menyaring dan menghancurkan
mikroorganisme untuk menghindarkan penyebaran
organism itu dari tempat masuknya ke dalam jaringan,
ke bagian lain tubuh.
6. Apabila ada infeksi, kelenjar limfe menghasilkan zat anti
(antibodi) untuk melindungi tubuh terhadap kelanjutan
infeksi.
Perbedaan peredaran limpe dengan peredaran darah

Pembeda Peredaran darah Peredaran limpe


( limpe)
1. Sistem peredaran Tertutup Terbuka
2. Yang dialir kan Darah, berwarna Getah bening, ber-warna
merah. kuning ke-putihan.

3. Tenaga Kontraksi otot jantung. Kontraksi otot rangka.


pendorong.

4. Zat yang di O2, CO2, protein, gula. Lemak (asam lemak +


angkut. gliserin).

5. Pembuluh-nya Arteri dan vena. Pembuluh getah be-ning


(duktus torak-sikus dan
duktus limfatikus
dekster)
Beberapa Kelainan pada
Sistem Peredaran Darah
► Atherosklerosis = penimbunan lemak pada
dinding pembuluh darah.
► Arteriosklerosis = penimbunan zat kapur
pada dinding pembuluh darah
► Varises = pelebaran pembuluh darah vena
► Stroke = pendarahan akibat pecahnya
pembuluh darah kapiler
► Hipertensi = tekanan darah tinggi
► Hipotensi = tekanan darah rendah
Hemofilia: penyakit keturunan dimana darah sukar
membeku
Anemia: penyakit kekurangan darah yang mungkin
disebabkan oleh Hb yang kurang mengandung zat besi
(Fe), dapat juga karena kekurangan air sel darah
merah
Eritroblastosis fetalis: kerusakan sel darah pada bayi
yang baru lahir akibat kemasukan aglutinin dari luar
Leukimia: penyakit yang disebabkan penambahan
leukosit yang tidak terkendali
Trombus/embolus: disebabkan adanya gumpalan
darah pada nadi tajuk atau arteri koronaria

Anda mungkin juga menyukai