Anda di halaman 1dari 7

Lipoma

Nama : Archie Wijaya Darmawan


NO : 10
KLS : XII MIPA 2
Devinisi Lipoma

Lipoma adalah benjolan berisi lapisan lemak yang secara


bertahap menumpuk di bawah kulit. Benjolan ini berada di
antara kulit dan lapisan otot. Lipoma sering terdapat di leher,
punggung, bahu, lengan, dan paha.
Tanda-tanda & gejala
Benjolan lemak ini awalnya muncul dalam bentuk benjolan
subkutan (jaringan bawah kulit) yang lunak, bulat, dan tidak
nyeri. Kebanyakan benjolan ini umumnya memiliki tekstur
yang lembek atau lunak. Namun, bisa juga bertekstur keras dan
padat. Umumnya, benjolan berisi lapisan lemak ini jika
disentuh dapat digeser atau berpindah ke area sekitarnya
dengan mudah.
Faktor Peyebab lipoma
1.Usia: Orang yang berusia 40 sampai 60 tahun lebih berisiko
memiliki benjolan ini dibanding orang dengan orang usia di
bawah 40 tahun.

2.Memiliki penyakit lain misalnya sindrom Cowden dan


sindrom Gardner.

3.Riwayat lipoma dalam keluarga / penyakit gen.


Kajian Hereditas

Penyebab benjolan berisi lapisan lemak ini bisa muncul


di tubuh masih belum diketahui. Umumnya lipoma
adalah kondisi yang dapat terjadi pada beberapa orang
dalam satu keluarga. Pakar medis tidak tahu apa yang
menyebabkan kondisi ini terjadi.
Case
Terimakasih
semoga Bermanfaaat

Anda mungkin juga menyukai