Anda di halaman 1dari 18

Akastan Lukas

Dan
Pitri Ramadhani
Bentuk Bentuk
Permukaan Bumi
Pegunungan
Mountain
Daftar Isi :

01 02 03 04
Aktivitas
Pengertian Ciri-ciri Flora dan
Pegunungan Pegunungan Fauna Penduduk
01
Pegunungan
Indonesia
Pengertian
Pegunungan w
Pegunungan adalah bentang alam yang h
terbentuk dari kumpulan gunung besar o
a
dan kecil yang membentuk suatu
jajaran atau gugusan. Sedangkan,
dataran tinggi adalah bentang alam
yang lebih tinggi dari dataran di
sekitarnya.
Tentang Pegunungan
(Sinabung)
Gunung Sinabung (bahasa Karo: Deleng
Sinabung) adalah gunung api di Dataran
Tinggi Karo, Kabupaten Karo, Sumatra
Utara, Indonesia. Sinabung bersama
Gunung Sibayak di dekatnya adalah dua
gunung berapi aktif di Sumatra Utara dan
menjadi puncak tertinggi ke 2 di provinsi
Sumatera Utara setelah Gunung Sibuatan.
Ketinggian gunung ini adalah 2.451 meter.
02
Ciri-ciri
Pegunungan
Ciri-ciri Pegunungan
Gunung memiliki beberapa ciri-ciri di antaranya:

A ~Gunung pada umumnya memiliki lereng yang curam dan


W tajam.
E ~Dapat memiliki beberapa puncak atau pegunungan.
S ~Pada beberapa ketinggian Gunung bisa memiliki dua
O
atau lebih iklim, jenis tumbuh-tumbuhan, dan kehidupan
M
E yang berbeda.
~Makin bertambah tinggi gunung, maka iklim menjadi
makin dingin dan basah.
03
Flora dan Fauna
Flora dan Fauna Pegunungan

Dari pengamatan yang telah dilakukan, ditemukan beberapa


hal yang menarik, antara lain bekas cakaran pada kayu
tumbang pada jalur pendakian. Pada ketinggian 1700, teramati
sekitar 20 ekor burung rangkong yang sedang terbang. Dalam
survey juga ditemukan spesies endemik sumatera seperti ular
Trimeresurus andalasensis. Hal-hal tersebut hanya sebagian
dari hasil penelitian yang hingga saat ini masih dalam tahap
identifikasi di laboratorium Biosistematika
04
Aktivitas
Penduduk
Aktivitas
Penduduk
Penduduk yang tinggal di gunung atau
pegunungan memanfaatkan lahan yang
terbatas untuk pertanian. Komoditas yang
dikembangkan biasanya adalah sayuran
dan buah-buahan. Sebagian penduduk
memanfaatkan lahan yang miring dengan
menanam beberapa jenis kayu untuk dijual.
Hanya pada bagian tertentu saja yang relatif datar
dimanfaatkan untuk permukiman. Permukiman
dibangun di daerah yang dekat dengan sumber air,
terutama di lereng bawah atau di kaki gunung.
Aktivitas lainnya yang berkembang adalah
pariwisata. Pemandangan alam yang indah dan
udaranya yang sejuk menjadi daya tarik wisata.
RESOURCES

GOOGLE
Sekian Dan
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai