Anda di halaman 1dari 9

ANTROPOSFER

Disusun oleh :
Anita Dian Puspita (19416241041)
Winda Yuniyati (19416241043)
Nur Indah Utami (19416241044)
Aghil Nugraha P. P. (19416241055)
PENGERTIAN ANTROPOSFER

Antroposfer berasal dari kata antropos yang berarti manusia dan


spehere berarti lapisan.
Antroposfer dapat diartikan sebagai lapisan manusia beserta
kehidupannya dipermukaan bumi yang didalamnya membahas
tenntang dinamika kehidupan manusia seperti kelahiran, kematian
dan migrasi.

2
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
ANTROPOSFER
1. Faktor Alam
A. Struktur Geologis
Struktur geologis pada permukaan bumi memengaruhi
geomorfologi suatu wilayah. Geomorfologi sangat berpengaruh
terhadap pola kehidupan penduduk yang ada di wilayah
tersebut, khususnya kegiatan di bidang ekonomi.

3
B. Topografi atau Relief
Daerah dengan topografi terlalu tinggi, terlalu miring, dan terlalu
bergelombang, seperti daerah pegunungan dan dataran tinggi cenderung
lebih sulit berkembang dibandingkan dengan daerah yang memiliki
topografi relatif datar seperti di daerah dataran rendah.
C. Lokasi
Lokasi geografis dibedakan menjadi dua, yaitu:
(1) lokasi absolut, yaitu lokasi yang ditentukan oleh garis lintang dan garis
bujur di permukaan bumi.
(2) lokasi relatif, yaitu lokasi sesuatu objek yang nilainya ditentukan oleh
objek-objek lain di sekitarnya.

4
D. Iklim
Iklim adalah kondisi rata-rata cuaca
berdasarkan waktu yang panjang utuk suatu
lokasi di bumi.
E. Tanah
Tanah merupakan lapisan paling atas dari
permukaan bumi.
F. Flora dan Fauna
Flora adalah segala jenis tumbuhan serta
tanaman yang ada di muka bumi. Fauna
adalah segala hewan yang hidup di muka
bumi.

5
2. Faktor Adaptasi Manusia
A. Adaptasi Genetis
Adaptasi genetis adalah penyesuaian bentuk struktur tubuh
terhadap lingkungannya yang diturunkan dari generasi sebelumnya ke
generasi selanjutnya.
B. Adaptasi Somatis
Adaptasi somatis adalah adaptasi yang berbentuk perubahan
struktural ataupun fungsional, bersifat sementara serta tidak
diturunkan kepada keturunannya.

6
ASPEK ILMU GEOGRAFI YANG
MEMPELAJARI ANTROPOSFER

1. GEO SOSIAL
Geografi sosial adalah ilmu
yang mempelajari tentang
interaksi antara manusia dengan
lingkungan sosialnya yakni
manusia lain atau kelompok
manusia yang berada
disekelilingnya .

7
2. GEO PENDUDUK
Geografi penduduk adalah cabang geografi manusia yang objek
studinya aspek keruangan.
3. GEO PEMUKIMAN
Geografi pemukiman adalah studi yang mengkaji tentang persebaran
bangunan, kepadatan bangunan, pengaturan tata bangunan, dan tata
kediaman penduduk di muka bumi.

8
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai