Anda di halaman 1dari 7

TUGAS DAN FUNGSI

KADER AMPL
KADER AMPL

Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 7 tahun 2007, yang


dimaksut Kader Pemberdayaan Masyarakat adalah
Anggota Masyarakat yang memiliki
pengetahuan,kemauan dan kemampuan untuk
menggerakkan masyarakat agar berpartisipasi dalam
pemberdayaan masyarakat dan pembangunaan
partisipatif.
KRITERIA UMUM KADER
MASYARAKAT

1. Warga Desa (laki – laki atau perempuan) yang bertempat


tinggal secara tetap di desa yang bersangkutan.
2. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berkelakuan baik
dan menjadi teladan dilingkungannya, dikenal,dan diterima
oleh masyarakat.
3. Sehat jasmani dan rohani
4. Mempunyai komitmen untuk bekerja purna waktu dalam
membangun desa
5. Diutamakan pengurus dari suatu Lembaga Kemasyarakatan,
atau pemuka masyarakat, atau pemuka agama,atau pemuka
adat,atau guru, atau tokoh pemuda, dan sebagainya.
6. Batas umur disesuaikan dengan kemampuan, kebutuhan, dan
potensi/kondisi desa
7. Tingkat pendidikan disesuaikan dengan kemampuan, kebutuhan , dan
potensi/kondisi desa
8. Mempunyai mata pencaharian tetap
9. Mempunyai persyaratan lain yang dianggap perlu oleh desa
KRITERIA KHUSUS KADER MASYARAKAT BIDANG AMPL

1. Bukan Kepala Desa atau Perangkat Desa


2. Bukan anggota BPD maupun suami/istri
3. Mempunyai perhatiaan dan minat terhadap pembangunaan
air minum dan sanitasi
4. Mempunyai pengetahuan tentang air minum, kesehatan
dan sanitasi
5. Pengalaman dan pernah terlibat dalam kegiatan AMPL
PERAN KADER AMPL
1. Menggerakkan masyarakat untuk berpartisipasi dalam proses
pemberdayaan masyarakat dan pembangunaan partisipatif
melalui perencanaan dan pelaksanaan program pamsimas.
2. Mengawal kegiatan keberlanjutan ditingkat masyarakat, serta
mengawal isu – isu AMPL dalam proses perencanaan dan
implementasi program pembangunaan AMPL berbasis
masyarakat
Tugas dan funsi Kader AMPL
1. Mengikuti proses sosialisasi Program Pamsimas Tingkat Desa yang
dilaksanakan oleh pemerintah desa dan mengikuti pemilihan tim
penyusun proposal
2. Bersama dengan Tim Penyusun Proposal memfasilitasi kegiatan IMAS
tahap 1 yang didampingi TFM
3. Bersama dengan tim penyusun proposal melakukan penyusunaan
dokumen proposal desa berdasarkan hasil kegiatan IMAS I dengan
didampingi oleh TFM
4. Memfasilitasi terbitnya surat minat keikutsertaan desa dalam program
pamsimas
5. Memfasilitasi proses pemicuan perubahan perilaku laku bebas buang air
besar dan cuci tangan
6. Memfasilitasi proses IMAS tahap II dan menyediakan data pencapaian
kinerja AMPL
7. Mendukung KKM dan Satlak Pamsimas dalam melakukan penyusunaan
dokumen PJM ProAKSI dan RKM, serta pengintegrasian dokumen
tersebut kedalam RPJMDes/RKPDes.

Anda mungkin juga menyukai