Anda di halaman 1dari 8

MODUL 4

MEKANIKA

Lubuklinggau, 13 November 2023

www.ut.ac.id
KELOMPOK 5
GAYA BERAT
Anggota :
1.Melan Heti Puspita (absen 13)
2.Muhamad Akbar Maharati (absen 14)
3.Mukhammad Arifin Fikri (absen 15)

Lubuklinggau, 13 November 2022

www.ut.ac.id
Tujuan
Untuk mengetahui adanya gaya berat pada benda

www.ut.ac.id
ALAT DAN BAHAN
1.Karet gelang
2.Penggaris
3.Beban (benda bermassa 50 gr, 100 gr, 150 gr, 200 grdan 250 gr)
4.Statif

www.ut.ac.id
Hasil Pengamatan Gaya Berat

Gambar a. Panjang karet gelang awal 3cm Gambar b. Panjang karet gelang dengan beban 250gr 15,5cm

No Massa beban (gr) Panjang karet gelang (cm)


1 50 4,5
2 100 6,5
3 150 9
4 200 12
5 250 15,5
Pembahasan

Setelah kita melakukan percobaan di atas, maka dapat


kita ketahui bahwa semakin berat beban yang kita
gantungkan, maka semakin panjang karet gelangnya.
Semua itu disebabkan karena gaya gravitasi yang
terdapat pada benda tersebut juga semakin besar, jika
beban yang digantungkan juga besar.
Kesimpulan
• Dari pengamatan yang telah dilakukan dapat
disimpulkan bahwa semakin  berat beban  yang diterima
maka karet gelang akan semakin memanjang
dikarenakan adanya gaya berat (gaya gravitasi). Setiap
benda mempunyai gaya berat (gravitasi). Besar gaya
gravitasinya tergantung berat benda tersebut.
TERIMA KASIH

www.ut.ac.id

Anda mungkin juga menyukai