Anda di halaman 1dari 6

Penjelasan materi

investasi, portofolio,
pasar keuangan
Anggota Kelompok 9 :

Yusriyah amelia 5111201031

Della yoanda 5111201033

Neng leni oktavia 5111201033


Pasar modal
Pasar modal “Pertemuan antara pihak yang memiliki kelebihan dana dengan pihak yang membutuhkan
dana dengan cara memperjual-belikan sekuritas. Pasar modal juga dapat diartikan sebagai pasar untuk
memperjual-belikan sekuritas yang umumnya memiliki umur lebih dari 1 tahun, seperti saham, obligasi
dan reksa dana.” (Tandelilin 2017:25).

Pasar uang
Sedangkan Pasar uang adalah sarana yang menyediakan pembiayaan jangka pendek (kurang dari satu
tahun). Pasar uang tidak seperti pasar modal yang memiliki tempat fisik, pembiayaan yang dijalankan
berdasarkan pada pinjaman (Nasaruddin, 2004).
Stuktur pasar modal indonesia
Lembaga penunjang
Lembaga Penunjang adalah institusi penunjang yang turut serta
mendukung pengoperasian Pasar Modal dan bertugas dan
berfungsi melakukan pelayanan kepada pegawai dan masyarakat
umum. Lembaga Penunjang ini terdiri dari Bank Kustodian, Biro
Administrasi Efek, Wali Amanat, dan Pemeringkat Efek.

Pelaku pasar modal


Pengawas  penjamin emisi
penyelenggara  penasehat investasi
emiten atau perusahaan  manajer investasi
investor  lembaga penunjang
pialang  profesi penunjang
Otoritas jasa keuangan (ojk)
OJK adalah lembaga yang independen yang mempunyai fungsi, tugas, dan wewenang pengaturan,
pengawasan, pemeriksaan, dan penyidikan.
 
Sementara berdasarkan pasal 6 dari UU No 21 Tahun 2011, tugas utama dari OJK adalah melakukan
pengaturan dan pengawasan terhadap:
a.  Kegiatan jasa keuangan di sektor Perbankan;
b.  Kegiatan jasa keuangan di sektor Pasar Modal;
c.  Kegiatan jasa keuangan di sektor Perasuransian, Dana Pensiun, Lembaga Pembiayaan, dan Lembaga Jasa
Keuangan Lainnya.
 
Produk pasar modal dan
perbedaannya
1. Saham
Saham adalah sebuah instrumen pasar keuangan yang berupa tanda penyertaan modal seseorang atau
badan usaha dalam suatu perusahaan atau perseroan terbatas.
2. Reksadana
Reksadana adalah sebuah produk investasi yang portofolio efeknya dikelola oleh manajer investasi.
3. Surat Berharga EFT (Exchange Traded Fund)
Surat berharga EFT biasanya dijual dalam Bursa Efek Indonesia (BEI) dan memiliki kesamaan seperti
reksadana karena modal yang kamu berikan akan dikelola oleh yang profesional.
4. Saham Derivatif
Saham derivatif juga seperti surat berharga, akan tetapi memiliki mekanisme yang berbeda. Saham ini
memiliki dua turunan yaitu warrant dan right.
5. Surat Obligasi atau UtangObligasi adalah sebuah instrumen pasar modal yang diterbitkan oleh
perusahaan dalam bentuk penerbitan surat utang. Contoh obligasi adalah Sukuk atau Surat Utang
Negara.

Anda mungkin juga menyukai