Anda di halaman 1dari 8

Membuat Iklan Seluler

yang Menarik

Ahmad Hasyim
Struktur sebuah Iklan FB/IG

CAMPAIGN AD GROUP

AD
AKUN

AD GROUP AD

CAMPAIGN AD

AD GROUP
Sekilas tentang Struktur Iklan FB/IG

Mengatur metode pembayaran, admin/editor, pixel/pelacakan,


AKUN Custom audience, automatic rules, info bisnis/pajak, dll

CAMPAIGN Mengatur tujuan iklan, Optimasi anggaran

Mengatur Audiens, Placement, Budget & Schedule, Bidding


AD GROUP

Mengatur ad creative, upload gambar/video, copywriting,


AD website tujuan, Call to action
Facebook Ads Targeting

• Location : Di daerah mana iklan akan ditampilkan?


> Include : Lokasi yang ditargetkan
> Exclude : Lokasi yang dikecualikan

• Age : Untuk usia berapa iklan akan ditampilkan?


• Gender : Kepada siapa iklan ditampilkan? Laki/Perempuan
• Languages : Bahasa apa yang digunakan?
• Interests : Apa minat audiens Anda?
• Behaviors : Bagaimana perilaku audiens Anda?
• Connections : Apakah audiens Anda terhubung dengan sebuah
Page, Event, App?
Komponen sebuah Iklan FB/IG
• Advertiser/
Business
Menampilakn • Ad Copy
nama fanpage
yang dipilih untuk Deskripsi / caption
beriklan dari sebuah iklan.
Salah satu komponen
terpenting dari
sebuah ads.

• Ad Creative
-gambar
-video
-carousel
-katalog

• CTA / Call To Action


• Headline

• Ad Engagement
TRIK JAGO NGIKLAN

1. JAGO MENANGKAP MATA


Pastikan konten iklanmu (Ad Creative) unik dan berbeda. Bisa
menggunakan warna yang kontras, gambar yang unik dll

2. JAGO MENANGKAP PIKIRAN


Setelah mata tertangkap, giliran pikiran. Karena percuma jika iklan jago
menangkap mata kalau pikirannya kemana-mana. Kuncinya adalah
penawaran harus bagus setelah riset pasar yang dalam.

3. JAGO MENANGKAP JARI


Fase kerjasama antara fase pertama dan kedua
Tips Membuat Ad Copy

1. Mirror the User Objective


Tampilkan iklan pada perspektif audiens. Apa reaksi mereka setelah melihat iklan Anda

2. Show Number & Statistic


Tampilkan sebuah data atau angka yang rasional dalam sebuah ad copy untuk
meningkatkan trustworthy

3. Include Emotional Triggers


Emotional triggers adalah dorongan paling kuat orang untuk bertindak.

4. Use Simple Language that’s Easy to Understand


Semakin sederhana sebuah bahasa iklan, semakin mudah diterima oleh semua
audiens. Nada Bahasa yg seragam di setiap channel, memudahkan audiens untuk
mengenali bisnis Anda.

5. Include a timeframe
Memasukkan kata seperti “sekarang”, “hari ini” “terbatas” memberikan sense of urgency
Challenge Week 2

Buatlah sebuah Ad Copy


dari Ad Creative berikut

Anda mungkin juga menyukai