Anda di halaman 1dari 25

Nasi

Cegut
KELOMPOK 10
(16) (21) (23)
WINDU YOGA DIAH PRANAYA GEK ARISTYA
Pokok Bab 1
1
Bahasan Pendahuluan

Bab 2
2 Pembahasan

Bab 3
3 Kesimpulan
Bab 1
Latar
Belakang
"NDAK MAKAN NASI
CARA MAKANNYA SIMPEL BERARTI BELUM MAKAN!"

"DI KANTIN
MAKANAN BERATNYA
SEDIKIT DAN
MONOTON :("
TETAP LESTARIKAN
MAKANAN TRADISIONAL
NASI CEGUT

"Sekali cegut, bikin


Bab 2
Pembahasan
Gambaran VISI
Umum
Menjadi penyedia Nasi Cegut terbaik dan terpercaya di Provinsi Bali
dengan memberikan pengalaman makan yang enak, sehat, dan bernilai
tambah bagi pelanggan.
Gambaran MISI
• Menyajikan Nasi Cegut berkualitas tinggi dengan bahan-bahan segar dan sehat.

Umum
• Memberikan pelayanan yang ramah, cepat, dan profesional kepada pelanggan.
• Memastikan kebersihan dan keamanan makanan yang dijual.
• Mengembangkan variasi menu nasi burger yang inovatif dan sesuai dengan selera pelanggan.
• Meningkatkan kepuasan pelanggan dengan memberikan harga yang bersaing dan penawaran
promosi menarik.
• Menjalin kerja sama dengan pemasok bahan baku yang handal dan bertanggung jawab.
• Meningkatkan kualitas dan efisiensi operasional untuk memperoleh keuntungan yang optimal bagi
pemilik usaha
Gambaran
KEUNIKAN PRODUK
Umum
PRAKTIS DAN MENGGUNAKAN CITA RASA
SIMPEL TRADISIOAL
LEBIH MURAH
DIBANDING PRODUK 'NASI
ISI' LAINNYA
KEMASAN MENARIK DAN
RAMAH LINGKUNGAN
GambaranPA N G S A PA S A R
Umum
Semua kalangan baik usia tua maupun muda, pelajar, karyawan, mahasiswa, dan lain
sebagainya.

• Untuk merealisasikannya, maka kami terlebih


dahulu akan menyasar para
mahasiswa/mahasiswi Fakultas Ekonomi dan
Bisnis Universitas Udayana yang harapannya
akan menyebar luas dari mulut ke mulut.
Gambaran
LOKASI USAHA
Umum1.TRANSAKSI 2.MENITIP DI
DARING DAN KANTIN DAN
COD KERJASAMA
PANITIA PENGDAN
Metode
Pengamatan Lingkungan
Pelaksanaan
1. Masyarakat di lingkungan sekitar kami sangat gemar makanan berat.

2. Survei terhadap mahasiswa-mahasiswi FEB UNUD menyatakan bahwa:

• Kantin hanya menjual makanan berat yang relatif sedikit jumlahnya dengan produk yang
homogen sehingga berdasar survei 8 dari 10 orang mengaku bosan dengan menu tersebut
bahkan terpaksa tidak makan karena kehabisan stok dagangan.

• Ingin membeli produk dengan cara makan yang sama (contoh: onigiri), tetapi harga dapat
dikatakan cenderung mahal.
Metode
Pembuatan Planning Usaha
Pelaksanaan
• Strategi pemasaran
• Membuat Nasi Cegut dengan berbagai macam variasi isian dan bentuk.
• Menjual produk dengan harga terjangkau ke masyarakat.
• Menawarkan produk secara daring dan secara langsung kepada teman
kuliah serta orang-orang di sekitar kami.
• Membuat akun Instagram untuk memudahkan pemasaran.
• Menitipkan produk di berbagai kantin di lingkungan kampus.
• Menjalin kerjasama dengan panitia program kerja kampus yang
memerlukan produk untuk dijual kembali guna penggalian dana.
Metode
Pembuatan Planning Usaha
Pelaksanaan
2. Persiapan Usaha
Mempersiapkan segala peralatan yang dibutuhkan
untuk memulai usaha

3. Memulai Usaha
Memulai usaha dengan segala persiapan yang sudah
matang dan dengan mengambil setiap keputan serta
langkah yang tepat.
Metode
Aspek Legalitas dan Manajemen
Pelaksanaan
1. Perizinan Usaha 2. Struktur Organisasi
Diah sebagai produksi, Windu sebagai pemasaran,
Didaftarkan sesuai prosedur yang
dan Aristya sebagaii keuangan.
berlaku oleh Pemerintah.

3. Memulai Usaha
Membuat laporan keuangan yang jelas dan teratur, mengatur
pembayaran dan pengeluaran, serta memonitor arus kas secara
berkala.
Pembuat
an
Nasi
Cegut
Analisis SWOT
Strengths Weaknesses
• Unik dan berbeda dari makanan cepat saji biasa. • Makanan ini belum terlalu
• Menggabungkan elemen dari dua jenis makanan populer di Bali, sehingga
yang berbeda. masih harus membangun
• Bisa menarik perhatian konsumen yang ingin brand awareness.
mencoba sesuatu yang baru. • Keterbatasan menu dan
• Mudah dimakan dan dibawa-bawa, cocok untuk variasi bisa membuat
orang yang sedang sibuk atau dalam perjalanan. konsumen bosan.
• Variasi rasa yang bisa disesuaikan dengan selera
konsumen.
Analisis SWOT
Opportunities Threats
• Nasi Cegut bisa menjadi pilihan yang lebih • Persaingan yang ketat dari
sehat daripada makanan cepat saji lainnya. merek makanan cepat saji
• Meningkatnya tren makanan yang besar di Indonesia.
menggabungkan budaya atau jenis makanan • Perubahan selera konsumen
yang berbeda di Indonesia. yang cepat,
• Potensi untuk memperluas varian menu untuk • Perubahan aturan atau regulasi
menarik lebih banyak konsumen. pemerintah
• Menambahkan opsi vegetarian adi menu Nasi
Cegut.
Rancangan Anggaran
Biaya
Perhitungan
2 minggu target 250 bungkus (Rumus: Pbep= Total biaya/kuantitas)

Keuntungan
Rp 1.175.000/250 = Rp 4.700

Harga jual produk Rp 8.000 per bungkus. Sehingga pendapatan:


250 bungkus x Rp 8.000 = Rp 2.000.000

R/C = TR/TC = Rp 2.000.000/Rp 1.175.000 = 1,7


Maka R/C > 1 artinya usaha layak dijalankan karena mengalami keuntungan. Jadi, keuntungan
selama 2 minggu adalah
Rp 2.000.000 - Rp 1.175.000 = Rp 825.000
Bab 3
Kesimpulan
Kesimpulan
Nasi Cegut merupakan sebuah usaha nasi dengan inovasi baru dari
burgeryaitu menambah varian isian nasi dengan lauk-pauk yang anti
mainstream namun rasanya tidak kalah dengan onigiri. Produk ini hadir
untuk mengatasi permasalahan dalam masyarakat terhadap orang yang ingin
merasakan onigiri namun dengan harga yang murah. Usaha ini termasuk
kategori makanan yang sedang ramai diminati oleh masyarakat khususnya
pada kalangan remaja.

Anda mungkin juga menyukai